Seputar Mitos Baterai Smartphone Android Yang Patut Dipertanyakan – Hingga saat ini banyak orang yang masih bingung tentang seputar baterai android. Mitos seputar baterai android ini bukan hanya soal lama pengisian ulang saja, akan tetapi masih ada banyak mitos seputar baterai android yang membuat banyak publik menjadi penasaran. Selain itu, ada juga mitos seputar baterai android yang harus diisi pada kapasitas daya sebesar 30% da nada pula yang mengatakan harus diisi mulai dari 0%. Melihat banyaknya mitos yang beredar tersebut, tentu ada segelintir orang yang mempertanyakan kebenaran hal tersebut.
Bagi Anda yang termasuk sebagai orang yang masih bingung mengenai mitos baterai android, ada baiknya Anda membaca seputar mitos baterai android berikut ini!
Seputar Mitos Baterai Smartphone Android Yang Patut Dipertanyakan

Dibawah ini ada beberapa mitos baterai smartphone android yang patut dipertanyakan. Melihat beberapa hal ini sangat menarik, tentu tak ada salahnya bagi Anda untuk menyimak ulasan singkat berikut ini!
Pengisian Baterai Pertama Kali Harus 4-8 Jam
Mitos pertama ini sangat sering diucapkan oleh penjaga konter atau toko hp kepada pembeli yang baru saja membeli smartphone. Sejatinya mitos ini tidaklah benar. Hal ini dikarenakan kebanyakan smartphone android sudah menggunakan baterai Lithium Ion yang ketika daya mencapai 100% harus sudah dilepas. Sedangkan baterai yang harus menunggu 4-8 jam pengisian itu ialah baterai pada smartphone zaman dahulu. Baterai pada zaman sekarang sangatlah berbeda dengan baterai zaman dahulu. Jadi, ketika baterai Anda sudah penuh 100% ada baiknya Anda segera melepas.
Melakukan Pengisian Semalaman Penuh Bisa Membuat Kualitas Baterai Menjadi Buruk
Saat ini sudah banyak smartphone android yang memiliki fitur auto stop charge. Fitur ini akan aktif ketika pengisian sudah mencapai 100%. Dalam hal ini, fitur tersebut secara otomatis akan menghentikan arus dari charger ke baterai. Jadi, meskipun kita melakukan pengisian semalaman penuh, hal tersebut tidak akan mempengaruhi kualitas baterai smartphone. Sedangkan pada smartphone android yang tidak memiliki fitur tersebut tentu lama-kelamaan baterai akan mengalami penurunan kinerja dan daya tahan.
Isi Baterai Ketika Sudah Muncul Peringatan Baterai Lemah
Mitos tersebut sepenuhnya sangat salah dan harus segera ditinggalkan. Melakukan pengisian baterai yang tepat ialah pada daya 25-30%. Sedangkan jika baterai belum mencapai 100% melainkan hanya menyentuh daya 85%, Anda boleh-boleh saja menghentikan pengisian jika Anda memang sepenuhnya membutuhkan smartphone tersebut. Hal ini mengingat baterai Lithium Ion dan Lithium Polymer bukalah baterai yang memiliki fitur memorized.
Itulah beberapa mitos seputar baterai android yang patut dipertanyakan di kalangan masyarakat awam. Setelah mengetahui hal diatas tentu Anda sudah bisa melakukan perawatan terhadap baterai android dengan benar.

Rekomendasi:
- Tips dan Cara Mengatasi Android Hanya Muncul Logo Cara Mengatasi Android Hanya Muncul Logo - Saat ini telah banyak berbagai jenis android maupun smartphone yang canggih. Namun yang perlu Anda ketahui, seberapa canggihnya android saat ini pastinya akan…
- Inilah Cara Mengatasi Android Full Storage Yang Ampuh Cara Mengatasi Android Full Storage – Android menjadi salah satu alat elektronik yang digunakan setiap hari. Baik itu digunakan untuk bermain, berkomunikasi dan sebagainya. Dalam penggunaan android yang terlalu sering…
- Samsung Galaxy S III : Smartphone Android Dengan ICS… Identitas dari The Next Galaxy yang pernah disebutkan samsung akhirnya diungkap melalui peluncuran Samsung Galaxy S III atau Samsung Galaxy S3 yang melengkapi keluarga Samsung Galaxy. Dengan sistem operasi android…
- Harga Evercoss A7N Terbaru Maraknya foto selfie dengan menggunakan ponsel, menjadikan vendor smartphone memnciptakan produk dengan mengandalkan kualitas kamera, tentu saja juga tidak lupa mengedepankan kualitas perangkat sendiri. Salah satunya produk dari Evercoss, produk…
- Aplikasi Streaming Android Terbaik Aplikasi streaming android - Bagi yang gemar menonton TV, biasanya mereka tidak akan melewatkan acara TV kesukaanya. Namun ada kalanya mereka sedang bepergian sehingga tidak dapak menyaksikan acara favorit. Namun…
- Apa Yang Baru dari Android Lollipop? Beberapa waktu yang lalu Google mengeluarkan Android Versi terbarunya, sebut saja Android Lollipop dengan versi 5.1. Android Lollipop ini merupakan Operasi Sistem penerus dari sang pendahulunya yaitu Android Kitkat. Berbagai…
- Aplikasi Penghemat Baterai Android Terdahsyat Pernah mendengar Battery saver apps? Yang dimaksud Battery saver apps adalah aplikasi untuk menghemat daya baterai smartphone android anda. Ada ratusan aplikasi penghemat baterai, namun belum tentu semuanya berkualitas dan terpercaya. Bisa…
- Alasan Mengapa Memilih Android Anda mempunyai smartphone android? Atau anda sedang mencari smartphone yang cocok untuk anda? Ada beberapa alasan mengapa beberapa orang memilih smartphone android. Memang saat ini android menjadi salah satu os…
- Aplikasi Kamera Selfie Terbaik Aplikasi Kamera Selfie Terbaik 2018 - Ditengah maraknya kontes fotografi yang menjangkit pengguna smartphone android, ternyata hal ini memunculkan sebuah ide kreatif tentang fotografi diri sendiri atau biasa disebut dengan…
- Acer C7 Chromebook : Notebook Chrome OS Terbaru Dari Google gendruk.com - Belum lama ini Google telah memperkenalkan Chromebook terbarunya yaitu Acer C7 Chromebook. Notebook ini menggunakan Chrome OS sebagai sistem operasinya. Harganya pun cukup murah, anda bisa mendapatkannya dengan…
- Rahasia Menghemat Baterai Android Yang Jarang… Rahasia Menghemat Baterai Android Yang Jarang Diketahui Banyak Orang - Keborosan daya yang terjadi pada smartphone android bukanlah suatu hal yang menjadi rahasia lagi. Hal ini mengingat banyak orang yang mengalami…
- Tips Jitu Memperpanjang Usia Baterai Smartphone Android Tips Jitu Memperpanjang Usia Baterai Smartphone Android - Selama kita menggunakan smartphone android, tentu ada beberapa kejadian yang membuat komponen smartphone yang kita miliki menjadi rusak. Salah satu komponen smartphone…
- Manfaat Menggunakan Mode Terbang Yang Jarang Diketahui Manfaat Menggunakan Mode Terbang – Tahu kah Anda apakah mode terbang pada smartphone android itu? Apakah mode tersebut hanya bisa digunakan ketika kita hendak bepergian naik pesawat saja? Atau ada…
- Spesifikasi dan Harga Advan Vandroid S5 Spesifikasi dan Harga Advan Vandroid S5. Selamat datang di Gendruk.com yang selalu siap menyajikan info-info seputar tablet murah berkualitas untuk Anda. Kali ini kami akan memberikan info tentang harga dan…
- Keunggulan Sistem Operasi Android Lollipop Yang… Keunggulan Sistem Operasi Android Lollipop - Sistem operasi android merupakan sebuah sistem operasi yang terus-menerus mengalami peningkatan setiap saatnya. Semenjak kehadirannya, sistem operasi android yang sangat terkenal ialah sistem operasi Android…
- Cara Mengatasi Android Full Memory Dengan Cepat Cara Mengatasi Android Full Memory – Android Anda pernah mengalami full memory atau memori penuh? Tentu, semua pengguna android pernah mengalaminya. Full memory pada android harus segera ditangani. Karena bila…
- Cara Mudah Menghapus Aplikasi Bawaan Android Menghapus aplikasi bawaan android by abang kita Gendruk – Kendala yang sering dirasakan ketika membeli ponsel berbasis Android yang baru adalah dengan banyaknya aplikasi yang diinstal, bahkan kita tidak tahu…
- 5 Aplikasi Android yang Harus di Install 5 Aplikasi Android yang Harus di Install  - Punya gadget Android seperti tablet android atau smartphone android, tapi masih bingung aplikasi apa saja sih yang wajib diinstall disini..?? Tidak dipungkiri, meskipun…
- Mempercepat Koneksi Internet di Android Mempercepat Internet Android - Seperti diketahui, ponsel android merupakan jenis smartphone dan tentunya harus terhubung ke internet. Karena banyak aplikasi yang digunakan membutuhkan koneksi internet, sehingga membuat penggunan mau gak…
- Tips dan Cara Mencegah Baterai HP Kembung gendruk.com - Baterai kembung adalah masalah yang sering dialami oleh pengguna ponsel, entah itu fearure phone atau smartphone. Gejalanya, baterai menggembung dari ukuran normal. Bahkan sebagian sampai memuat penutup HP…
- Kelebihan Android Dibanding iOS Yang Jarang… Kelebihan Android Dibanding iOS Yang Jarang Diketahui Banyak Orang - Saat ini dunia smartphone sedang diramaikan dengan jajaran smartphone berjenis android dan iOS. Meski kedua smartphone tersebut memiliki keunggulan masing-masing, namun…
- 6 Tips dan Cara Menghemat Baterai Android Android adalah sistem operasi mobile yang memiliki banyak fitur dan banyak kelebihan. Kelebihan itu bisa sangat membantu dan menghibur user, namun disisi lain hal itu juga bisa membuat baterai android…
- Aplikasi Android Penyebab Baterai Boros Baterai Android Boros - Tidak dipungkiri lagi jika Android merupakan sistem operasi yang digunakan pada Smartphone. Perangkat ponsel dengan OS android tersebut layak diacungi jempol, selain fitur yang disematkan dan…
- Kelebihan dan Kekurangan Root Android Kelebihan root android - Bagi pengguna Smartphone berbasis Android, pasti sering mendengar istilah Root. Dengan ngeroot Android, pengguna dapat menginstall berbagai macam aplikasi, menghapus aplikasi bawaan dan dapat memodifikasi sesuai…
- Harga HP Xolo Opus 3 Harga HP Xolo Opus 3 - Bukan hanya smartphone asal negara-negara Asia Timur saja yang bersaing memperebutkan hati para pecinta gadget seluruh dunia, sebab kini pabrikan gadget asal India juga…
- Aplikasi Menghemat Baterai Android Menghemat baterai android - Seperti yang sudah diketahui, smartphone dengan operating system Android memiliki banyak kelebihan dibanding dengan OS lain. Namun di antara banyak kelebihan yang dimiliki nya, Android mempunyai…
- Aplikasi Android Yang Memakan Banyak Kapasitas RAM Aplikasi Android Yang Memakan Banyak Kapasitas RAM - RAM pada smartphone android merupakan sebuah ruang sementara yang menjadi tempat sebuah aplikasi. RAM sendiri bisa kita analogikan sebagai sebuah terminal dan aplikasi…
- Aplikasi Android Terbaik yang Wajib di Install Aplikasi android terbaik - Android merupakan salah satu OS yang dapat membantu pengguna dalam mempermudah suatu pekerjaan atau pun menyalurkan hobi. Sebutan Smartphone memang cocok dengan OS yang ini, sebab…
- Sharp RW-T110 : Tablet Android Dengan Teknologi NFC Dari kabar yang beredar, Sharp dikabarkan akan meluncurkan tablet android dengan ukuran 10.1 inci yang diberi nama Sharp RW-T110. Tablet terbaru dari Sharp ini dari informasi yang kami dapat telah…
- Tablet Android ICS Murah Buatan Lokal : SPC P3 gendruk.com - Belum lama ini, pihak SPC meluncurkan sebuah tablet android yang bisa admin katakan sebagai salah satu tablet android ics termurah. Hadir dengan nama SPC P3, Tablet android ini…