Kelebihan Android Dibanding iOS Yang Jarang Diketahui Banyak Orang – Saat ini dunia smartphone sedang diramaikan dengan jajaran smartphone berjenis android dan iOS. Meski kedua smartphone tersebut memiliki keunggulan masing-masing, namun nyatanya smartphone yang paling banyak digunakan dan dipilih oleh masyarakat ialah smartphone android. Tentu banyak orang sering bertanya-tanya tentang ‘kenapa orang lebih memilih menggunakan android dibandingkan dengan iOS? Jawabannya ialah karena android memiliki banyak kelebihan jika dibandingkan dengan iOS.
Mau tau seperti apa saja kelebihan android dibandingkan iOS yang jarang diketahui banyak orang? Berikut kelebihan android dibanding iOS yang jarang diketahui banyak orang!
Kelebihan Android Dibanding iOS Yang Jarang Diketahui Banyak Orang

Dibawah ini ada beberapa kelebihan android dibandingkan iOS yang jarang diketahui banyak orang. Adapun beberapa kelebihan tersebut diantaranya:
Open Source
Salah satu alasan banyak orang menggunakan smartphone android dibandingkan iOS ialah karena sistem operasi android termasuk sebagai OS yang Open Source. Dalam hal ini pengguna bisa menambah, mengurangi, atau mengedit seluruh material isi yang terdapat pada sistem android. Dengan menggunakan sistem open source, banyak para pengembang yang bisa menciptakan smartphone android sesuai kebutuhan masing-masing orang.
Banyak Pilihannya!
Jika iOS hanya digunakan oleh smartphone besutan Apple saja, maka Android merupakan sistem operasi yang digunakan oleh banyak vendor smartphone seperti Samsung, Asus, Lenovo, Sony, LG, Huawei, dan masih banyak lagi vendor smartphone yang mengadopsi sistem operasi android. Dengan banyaknya vendor smartphone yang mengadopsi sistem operasi android, tentu nantinya para konsumen bisa memilih model dan jenis smartphone dalam banyak pilihan.
Banyak Aplikasinya!
Dibandingkan dengan iOS, Windows Phone, dan Blackberry, Android-lah yang memiliki banyak pilihan aplikasi yang beraneka ragam. Dengan banyaknya aplikasi yang terdapat pada market android, kini pengguna bisa menemukan aplikasi penting yang dibutuhkannya dengan sangat mudah. Beberapa pilihan aplikasi yang terdapat pada Google Play Store antara lain aplikasi pendukung kegiatan sehari-hari, games, buku, berita, movie dan TV, serta musik. Dengan banyaknya pilihan aplikasi yang tersedia, tentu pengguna android tidak akan pernah merasakan bosan.
Itulah kelebihan android dibandingkan iOS yang jarang diketahui banyak orang. Setelah melihat kelebihan android di atas, lantas apakah pilihanmu? iOS atau Android? Tentu saja semua pilihan tersebut jatuh di tangan Anda. Semoga informasi di atas bermanfaat dan sampai jumpa 🙂
Penulis gendruk.com yang hobi review gadget dan smartphone
Rekomendasi:
- Keunggulan Sistem Operasi Android Lollipop Yang… Keunggulan Sistem Operasi Android Lollipop - Sistem operasi android merupakan sebuah sistem operasi yang terus-menerus mengalami peningkatan setiap saatnya. Semenjak kehadirannya, sistem operasi android yang sangat terkenal ialah sistem operasi Android…
- Harga Micromax Canvas Spark, Android Lollipop… Harga Micromax Canvas Spark, Android Lollipop Termurah 1 Jutaan – Gendruk.com, Akhir akhir ini banyak sekali smartphone baru yang hadir dibelantika pasar gadget Indonesia. Hal ini tentunya tidak lepas dari…
- Cara Agar Smartphone Android Hemat Baterai Cepat habisnya baterai merupakan salah satu kendala yang sering di keluhkan oleh para pengguna ponsel yang berbasis Android, dan tentunya mereka pun akan membutuhkan berbagai cara agar smartphone Android hemat…
- Cara Stabilkan Signal 3G Android dengan HSPA+ Tweaker Stabilkan Signal 3G Android dengan HSPA+ Tweaker - www.Gendruk.com, Lokasi dan provider dimana kita tinggal memang sangat menentukan kekuatan signal pada perangkat android yang kita kenakan. Terkadang seorang pengguna smartphone…
- Meizu M1 Blue Charm Hp Android Lokal Berkualitas Meizu M1 Blue Charm Hp Android Lokal Berkualitas - gendruk, Memilih ponsel yang kita inginkan memang sulit apa lagi di jaman yang sudah semakin canggih ini pasti kita sebagai penguna…
- 2 Cara Download Whatsapp Di Laptop Serta Cara Menggunakannya Cara Download Whatsapp Di Laptop Serta Cara Menggunakannya - Gendruk.com, Aplikasi chatting yang cukup populer selain BBM messenger adalah Whatsapp. Aplikasi obrolan ini masih ada di bawah naungan facebook yang…
- Daftar Merk Hp Android Yang Cepat Rusak Merk Hp Android Yang Cepat Rusak - Jika kita perhatikan kondisi pasar hp android saat ini, tentu kita akan menemukan ada banyak sekali produsen hp android yang menyediakan berbagai macam tipe tertentu.…
- Evercoss / Cross A5B Harga Spesifikasi, Android… Harga dan spesifikasi Hp Evercoss / Cross A5B. Kalau sebelumnya harga hp android di pasaran adalah dikisaran satu jutaan, namun kini sudah banyak ponsel android dengan bermacam fitur harganya sudah…
- Harga smartphone oppo R7 lite Harga smartphone oppo R7 lite - Gendruk.com, Harga smartphone di jaman sekarang memang sangat murah meriah maka dari itu di jaman sekarang banyak orang yang mempunyai ponsel yang dimana satu…
- Cara Cheat Game Android Tanpa Root Tips dan cara cheat game android tanpa root oleh Gendruk dotcom - Kebosanan seringkali menyerang kita yang mungkin sudah terlalu jenuh menjalani rutinitas harian yang monoton. Salah satu cara yang…
- Update Jelly Bean 4.1 Untuk Xperia Diluncurkan Update Jelly Bean 4.1 untuk Sony Xperia akhirnya diluncurkan. Dimulai dari Sony Xperia T dan Sony Xperia V, semua device yang diupdate akan mendapatkan banyak fitur baru seperti sony media…
- Aplikasi Android Terbaik yang Wajib di Install Aplikasi android terbaik - Android merupakan salah satu OS yang dapat membantu pengguna dalam mempermudah suatu pekerjaan atau pun menyalurkan hobi. Sebutan Smartphone memang cocok dengan OS yang ini, sebab…
- Jajaran Aplikasi Yang Hanya Ada Pada Perangkat Android Jajaran Aplikasi Yang Hanya Ada Pada Perangkat Android - Smartphone android merupakan smartphone yang memiliki banyak sekali kelebihan jika dibandingkan dengan perangkat iOS dan Windows Phone. Salah satu kelebihan yang sangat…
- Cara Mengganti Icon Baterai Android Icon Baterai Android - Memiliki ponsel berbasis Android, rasanya kurang nikmat jika tidak melakukan kustomisasi, entah dari segi tampilan atau sistem nya. Android memberikan kebebasan pada pengguna untuk merubah tampilan…
- Android Data Recovery Aplikasi Kembalikan File… Android Data Recovery Aplikasi Kembalikan File Terhapus di Android - Gendruk.com, Hampir setiap orang tidak suka jika smartphone yang dimilikinya memiliki terlalu banyak data. Biasanya kebiasaan yang dilakukan para pengguna…
- Android Kit Kat datang dengan beragam keunggulan Android Kit Kat – Update terbaru sistem operasi Android Jelly Bean ke dalam veri Android Kit Kat banyak di tunggu – tunggu oleh seluruh penggemar smartphone dan tablet berbasis Android.…
- Aplikasi Streaming Android Terbaik Aplikasi streaming android - Bagi yang gemar menonton TV, biasanya mereka tidak akan melewatkan acara TV kesukaanya. Namun ada kalanya mereka sedang bepergian sehingga tidak dapak menyaksikan acara favorit. Namun…
- Kelebihan dan Kekurangan Samsung Galaxy Tab 4 (7.0… Harga Samsung Galaxy Tab 4 (7.0 3G) – Pastinya kita bisa sepakat bahwa Samsung merupakan merk smartphone yang cukup banyak digunakan orang-orang khususnya di Indonesia. Nah, Samsung mengeluarkan smartphone terbarunya…
- Sony ST21i Smartphone Android Murah Dengan OS… gendruk.com - Kebanyakan, semua vendor mematok harga yang cukup tinggi untuk ponsel dengan sistem operasi android 4.0 atau Ice Cream Sandwich. Namun tampaknya anggapan itu akan segera berakhir, karena dari…
- Daftar Harga Hp Cyrus Terbaru 2023 Cyrus merupakan salah satu produsen smartphone yang lokal yang kini pamornya semakin melejit, meski jarang merilis produk baru namun Brand yang satu ini tetap bisa eksis di pasar smartphone lokal.…
- Cara Mengganti Font di semua Android Mengganti font android - Pada dasarnya ponsel berbasis Android merupakan open source, yang mana sangat mudah Ï…ntÏ…k memodifikasi tampilan sesuai Ôеnɡаn keinginan. Hal paling mudah dalam merubah tampilan android agar…
- Tips Jitu Memperpanjang Usia Baterai Smartphone Android Tips Jitu Memperpanjang Usia Baterai Smartphone Android - Selama kita menggunakan smartphone android, tentu ada beberapa kejadian yang membuat komponen smartphone yang kita miliki menjadi rusak. Salah satu komponen smartphone…
- Kelebihan Android Jelly Bean 4.2 - OS Android 4.2 Terbaru gendruk.com - Belum genap lima bulan sejak google meluncurkan sistem operasi android jelly bean 4.1, sekarang google baru saja meluncurkan versi terbaru lagi. Kali ini masih menggunakan nama Jelly Bean…
- Cara Mengisi Baterai Smartphone Android dengan Baik… Cara Mengisi Baterai Smartphone Android dengan Baik dan Benar - Mempunyai sebuah smartphone android merupakan hal yang didamkan oleh semua orang. Hal ini dikarenakan smartphone android merupakan suatu gadget sederhana…
- Root Android? Gampang, Pakai Aja Framaroot Apk Versi Terbaru Root Android? Gampang, Pakai Aja Framaroot Apk Versi Terbaru - Gendruk.com, Android merupakan salah satu sistem operasi yang memiliki banyak kemampuan dalam memudahkan kehidupan manusia. Dalam hal ini, sistem operasi…
- Ini 5 Emulator Android Terbaik untuk PC Kamu 5 Emulator Android Terbaik untuk PC Kamu - Android sudah menjadi primadona lama bagi para pengguna ponsel pintar. Sudah banyak pengembang yang memanfaatkan keahliannya untuk berkarya di kancah sistem operasi…
- 4 Smartphone Android dengan Harga 1 Jutaan Apakah anda mencari smartphone dengan harga yang murah? Bila iya saya mempunyai refrensi smartphone android yang harganya di kisaran 1 juataan. Tidak dipungkiri lagi android memang menjadi os pada smartphone…
- Tips Mempercepat Koneksi Internet Android Jika anda pengguna android, pasti tau bahwa android itu memerlukan koneksi yang siap sedia alias selalu ada kapanpun dan dimanapun. Dengan adanya koneksi internet, anda bisa chating hingga streaming video…
- Menjalankan Aplikasi Android di PC Dengan Youwave Android adalah sistem operasi mobile populer yang memiliki banyak dukungan aplikasi. Beberapa aplikasi yang menjadi favorit misalnya saja aplikasi chatting seperti wechat dan kakao talk. Namun karena aplikasi chatting diharapkan…
- Gejala Smartphone Android Yang Sakit Gejala Smartphone Android Yang Sakit - Seiring smartphone android sering digunakan tentu smartphone android tersebut akan mengalami penurunan kinerja. Jika penurunan kinerja ini tidak segera diatasi tentu akan berdampak pada kesehatan…