Harga Huawei P8 Max, Flagship Canggih Berlayar Jumbo 6.8 Inch – WWW.GENDRUK.COM, Perkembangan jaman dari tahun ke tahun semakin maju begitu pula dengan teknologi yang digunakan. Berbicara tentang smartphone atau gadget tentu tidak akan ada habisnya karena hampir semua vendor selalu berusaha menciptakan sebuah smartphone dengan teknologi yang canggih dan terbaru agar tidak tersaingi oleh vendor lain. Bentuk desain dan spesifikasi sangat berperan penting dalam menciptakan sebuah smartphone berkelas premium dan begitulah Huawei menjadikan hal tersebut sebagai pondasi.
Berbagai smartphone telah diproduksi oleh huawei dan kali ini, smartphone canggih dengan layar jumbo kembali dirilis oleh Huawei. Smartphone Huawei P8 Max adalah smartphone android berkualitas generasi dari Huawei P8 yang telah beredar sebelumnya. Smartphone ini memiliki desain yang premiun dengan balutan material metal pada seluruh bagian body tentu memunculkan kesan mewah ketika dilihat dan digunakan. Namun bukan hanya mengandalkan kemewahan saja, tetapi untuk masalah performa juga huawei tidak boleh dianggap enteng.
Untuk mengetahui lebih jelasnya tentang Smartphone Huawei P8 Max, silahkan anda simak langsung ulasan kami berikut ini.
Spesifikasi dan Harga Huawei P8 Max Terbaru
Spesifikasi Handphone Huawei P8 Max

- Dimensi 187.2 x 93 x 6.8 mm
- Berat 228 gram
- Tipe layar IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors
- Ukuran layar 6.8 Inches, 1080 x 1920 pixels, (324 ppi pixels density) + Corning Gorilla Glass 3
- Memori internal 16GB /64GB, microSD up to 64GB
- RAM 3GB
- Sistem operasi Android OS V5.0.2 (Lollipop)
- Chipset HiSilicon Kirin 935
- Processor Quad-Core 2.2 GHz Cortex-A53 & Quad-Core 1.5 GHz Cortex-A53
- Kamera belakang 13MP, 4160 x 3120 pixels, autofocus, optical image stabilization, dual-LED flash, Geo-tagging, touch focus, face/smile detection, HDR.
- Kamera depan 5MP
- Baterai Li-Po 4360 mAh
Review Smartphone Huawei P8 Max
Huawei P8 Max menggunakan layar berukuran besar yaitu 6.8 Inches yang akan memberikan sensasi tersendiri bagi penggunanya. Selain layar yang besar, ponsel pintr ini juga didukung dengan beberapa teknologi canggih seperti IPS LCD capcitive touchscreen dengan jumlah warna 16juta warna. Dengan fitur ini anda dapat meliha secara jelas layar Huawei P8 Max dari suduk kesudut.
Pada sektor dapur pacu, smartphone huawei ini memiliki kemampuan dan performa yang cukup tangguh dimana Huawei P8 Max menggunakan chipset buatan sendiri HiSilicon Kirin 613 dengan delapan buah inti processor yang terbagi atas dua bagian yaitu Quad Core dengan kecepatan 2.2 GHz Cortex-A53 dan Quad Core berkecepatan 1.5 GHz. Performa tersebut didukung dengan ram yang cukup besar yaitu 3GB sehingga anda tidak perlu khawatir akan terjadinya masalah ketika menggunakan smartphone ini.
Untuk memanjakan pengguna smartphone, Hp Huawei P8 Max dilengkapi dengan dua kamera yang berad didepan dan dibelakang ponsel. Untuk kamera belakang (Kamera Primer) memiliki lensa berukuran 13MP yang dilengkapi dengan beberapa fitur seperti autofocus, LED flash, optical image stabilization dan geo-tagging sedangkan untuk kamera depan memiliki resolusi 5MP. Kedua kamera ini sangat jelas jika digunakan untuk memotret sebuah objek dan untuk masalah daya, Huawei memiliki daya yang cukup besar yaitu 4360 mAh sehingga ponsel ini tergolong irit baterai.
Harga Hp Huawei P8 Max
Setelah kita melihat spesifikasi, bentuk dan desain dari smartphone ini pastinya anda sudah bisa mengira-ngira berapa harga jual dari ponsel ini. Smartphone yang berdiri pada jajaran kelas premium ini dijual dengan harga yang cukup mahal yaitu 7 – 9juta. Ada dua versi smartphone yaitu untuk memori 16GB dan 64GB.
Harga Baru Huawei P8 Max 16GB : Rp. 7.600.000,-
Harga Baru Huawei P8 Max 64GB : Rp. 9.000.000,-
Demikian sedikit informasi tentang harga huawei p8 max. semoga dapat menjadi referensi dan sumber pengetahuan bagi kita semua. Terimakasih.

Rekomendasi:
- Harga dan Spesifikasi Tablet Huawei Ascend Mate Harga dan spesifikasi tablet Huawei Ascend Mate - Ascend Mate merupakan tablet buatan Huawei yang bekerja pada jaringan GSM 2G dan 3G network yang telah di rilis pada awal tahun…
- Spesifikasi Lenovo Zuk Z1 Berspesifikasi CyanogenOS Ram 3GB Spesifikasi Lenovo Zuk Z1 Berspesifikasi CyanogenOS Ram 3GB - Pada kesempatan kali ini kami akan membahas tentang smartphone Lenovo Zuk Z1. Sepintas dari namanya mungkin anda mengira bahwa smartphone ini…
- Harga Dan Spesifikasi Smartphone Acer Liquid z 120 Smartphone Acer Liquid Z 120 untuk bagian perangkat seluler menggunakan sistem operasi android terbaru yakni android versi 4.1 (JB) di dukung oleh fitur yang bisa di bilang cukup komplit tentunya…
- Spesifikasi Dan Harga Huawei Ascend G6 4G Salah satu produsen smartphone unggulan dari Negara Cina ini kabarnya akan meluncurkan produk barunya dengan nama Huawei Ascend G6 4G. Smartphone dari Huawei ini memang sudah cukup dikenal dengan kehadiran…
- Harga Advan Star 5 Terbaru Harga Advan Star 5 Terbaru - Produsen smratphone lokal, Advan kembali meluncurkan inovasi produk terbarunya lewat seri smartphone Advan Star 5. Sepertinya Advan ingin selalu eksis di dunia smartphone dan…
- 2 Smartphone Berkelas Pilihan Berfitur Mewah Ditahun 2015 ini berbagai vendor Smartphone bersaing untuk menduduki peringat teratas di pasaran. Dengan banyaknya merk smartphone yang beredar saat ini kadang membuat kita binggung memilih mana kira-kira smartphone yang…
- Treq Turbo A20C, Smartphone Murah Namun Bukan Murahan Setelah tablet pertama yang dirilis oleh produsen yang bernama Treq ini menjadi Best Seller pada tahun sebelumnya, produsen tablet yang satu ini kembali meluncurkan produk terbarunya dengan  membawa nama Treq…
- Spesifikasi Dan Harga HTC Desire 700 Dual Sim Nama produsen smartphone HTC ini sudah tergolong sebagai salah satu produsen smartphone unggulan yang mampu bersaing dengan produk smartphone lain karena mempunyai kualitas yang cukup baik, HTC kembali merilis smartphone…
- Ponsel Canggih Nokia Power Ranger Dual Boot Ponsel Canggih Nokia Power Ranger Dual Boot 2016 oleh www.Gendruk.com - Sudah kita ketahui bahwa dunia perponselan di dunia masih sangat ramai dan akan berkembang tambah pesat dan saling bersaing…
- Harga dan Spesifikasi Tablet Huawei MediaPad 7 Lite Harga dan Spesifikasi Tablet Huawei MediaPad 7 Lite - MediaPad 7 Lite merupakan sebuah tablet besutan Huawei yang dirilis pada bulan Juli tahun 2012. Tablet ini bekerja pada jaringan 2G…
- Spesifikasi Samsung Galaxy A9 Pro, Hp Android… Spesifikasi Samsung Galaxy A9 Pro, Hp Android Canggih Ram 4GB – Perusahaan ponsel asal Korea Selatan ini selalu memanjakan para konsumennya dengan berbagai produk smartphone berkualitas terbaik yang dimilikinya. Samsung…
- Huawei Ascend P6 S, Smartphone Premium Terbaru Huawei Huawei kembali menghadirkan produk smartphone terbarunya dengan membawa nama Huawei Ascend P6 S. Smartphone terbaru dari produsen smartphone Huawei ini sudah dibekali dengan teknologi yang cukup mumpuni sehingga sudah mampu…
- Daftar 10 Smartphone Berkamera Canggih Daftar 10 Smartphone Berkamera Canggih. Dunia teknologi terus mengalami perkembangan setiap waktunya. Banyak bermunculan produk produk baru yang memanjakan mata dan mengundang pecinta gadget teknologi untuk memilikinya. Sekarang ini siapa…
- Spesifikasi dan Harga IMO Q8 Clarity Nama IMO memang sudah tidak asing lagi dalam dunia gadget sebagai salah satu produsen smartphone yang telah menghadirkan berbagai produk smartphone canggih dan mempunyai spesifikasi yang lumayan baik, kini smartphone…
- Harga Xiaomi Mi 4i, HP Canggih Octa Core Harga 2 jutaan Harga Xiaomi Mi 4i, HP Canggih Octa Core Harga 2 jutaan – Xiaomi secara resmi merilis smartphone terbarunya yaitu Xiaomi Mi Ai Pada bulan Mei 2015 lalu. Smartphone ini merupakan…
- Spesifikasi Sony Xperia C5 Ultra : Phablet Android… Spesifikasi Sony Xperia C5 Ultra - Gendruk.com, Sony Xperia C5 Ultra merupakan salah satu smartphone besutan Sony yang memiliki desain paling unik. Hal tersebut dapat terlihat dari tampilan fisiknya yang…
- Cara Membedakan Smartphone Android Asli Atau Palsu Cara Membedakan Smartphone Android Asli Atau Palsu - Saat ini banyak sekali kita temui tentang maraknya kasus smartphone android yang palsu. Beberapa smartphone android yang sering kali mudah untuk dipalsukan ialah…
- Spesifikasi dan Harga Smartphone Nokia Lumia 1520 Pada penghujung tahun 2013 yang lalu, Nokia kembali memperkenalkan sebuah smartphone yang termasuk kedalam smartphone kelas premium yang membawa nama Smartphone Nokia Lumia 1520. Pada smartphone Nokia yang satu ini…
- Harga Android Murah Berkualitas Harga Android Murah - Seiring berjalanya waktu, biasanya hal tersebut di ikuti pula dengan perkembangan tekonologi yang makin meningkat seperti sekarang ini. Hampir semua vendor alat komunikasi telah mengeluarkan produk…
- Sony ST21i Smartphone Android Murah Dengan OS… gendruk.com - Kebanyakan, semua vendor mematok harga yang cukup tinggi untuk ponsel dengan sistem operasi android 4.0 atau Ice Cream Sandwich. Namun tampaknya anggapan itu akan segera berakhir, karena dari…
- Cara root semua jenis Smartphone Cara root semua jenis Smartphone – Ada berbagai macam jenis dan vendor Smartphone yang dapat anda temukan di pasar. Ketika anda akan melakuka proses root pada smartphone tersebut, anda membutuhkan…
- Jenis HP Android 4G LTE Murah Terbaru Jenis HP Android 4G LTE Murah - Seiring perkembangan teknologi yang semakin berkembang pesat, menjadikan suatu perangkat dibuat secara modern. Seperti pada ponsel, yang awalnya hanya 2G dan 3G namun…
- Spesifikasi dan Harga Asus Zenfone Max Plus (M1)… Spesifikasi dan Harga Asus Zenfone Max Plus (M1) - Gendruk, Awalnya Asus merupakan sebuah vendor elektronik yang terkenal dengan produk – produk laptopnya. Seiring dengan berjalannya waktu dan melirik potensi…
- Cara root Huawei Ascend II dengan root superuser Cara root Huawei Ascend II – Perangkat smartphone Huawei Ascend II menggunakan sistem operasi Android 2.3.6 sehingga anda dapat melakukan rooting dengan beberapa cara, dan sangat aman. Kali ini saya…
- 5 HP Android Anti Air Terbaik 5 HP Android Anti Air Terbaik - Gendruk.com, Jika kita berbicara teknologi memang tidak ada habis-habisnya, selalu ada inovasi atau perkembangan yang di lakukan oleh perusahaan-perusahaan besar di dunia, tentunya…
- Cara Agar Smartphone Android Hemat Baterai Cepat habisnya baterai merupakan salah satu kendala yang sering di keluhkan oleh para pengguna ponsel yang berbasis Android, dan tentunya mereka pun akan membutuhkan berbagai cara agar smartphone Android hemat…
- 5 Hal Yang Selalu Menjadi Penghalang Pengembang… Suatu smartphone akan tampak lebih berguna berdasarkan atas segala aplikasi yang terinstal di dalamnya. Dapat dikatakan, bahwa aplikasi mobile memang sangat penting karena dapat membantu segala aktivitas dan pekerjaan bagi…
- Spesifikasi dan Harga Lenovo S930 Seperti yang kita ketahui, Lenovo adalah salah satu produsen smartphone yang sudah cukup dikenal karena sudah banyak menghasilkan produk smartphone yang dibekali dengan spesifikasi unggulan, salah satu smartphone terbaru yang…
- Spesifikasi dan Harga Samsung Z Terbaru Spesifikasi dan Harga Samsung Z Tizen OS Terbaru - Setelah sekian lama menunggunya, akhirnya Samsung resmi memperkenalkan smartphone terbarunya yakni HP Samsung Z. Dan yang paling terbaru adalah OS Tizen…
- Cara root Huawei Ascend G300 Cara root Huawei Ascend G300 - Untuk melakukan rooting pada Huawei Ascend G300 anda memerlukan beberapa aplikasi seperti SuperRecovery R1 yang digunakan untuk melakukan rooting pada perangkat. Selain itu anda…