5 hal yang bisa kita lakukan dengan teknologi virtual reality – Gendruk.com, Virtual reality merupakan salah satu inovasi yang tengah naik daun pada tahun ini. Tak heran para raksasa teknologi berlomba untuk mengembangkan teknologi yang digadang gadang akan membuat revolusi teknologi yang sangat besar. Sebut saja facebook dengan Occulus Riftnya , Google dengan Cardboardnya dan Microsoft dengan Hololens nya. Masing masing mempunyai Ciri khas tersendiri guna menarik minat para penggunanya. Virtual reality (VR) sendiri pada dasarnya merupakan simulasi dari suatu obyek atau lingkungan yang dikombinasikan dengan berbagai macam sensor yang akan membuat simulasi tersebut terlihat seperti nyata. Lalu apa saja yang dapat kita lakukan dengan memanfaatkan teknologi tersebut ?
5 hal yang bisa kita lakukan dengan teknologi virtual reality (VR)
Melihat pertandingan sepakbola dalam sudut pandang yang berbeda.
Etihad menjadi salah satu stadium sepak bola yang turut serta dalam menggunakan teknologi virtual reality. Stadium Klub sepakbola Manchester city ini nampaknya ingin memberikan pengalaman baru bagi para penggemar sepak bola. Lewat aplikasi android dan Ios besutanya anda bisa menikmati pemandangan 360 derajat dari Etihad Stadium. Selain itu anda juga dapat menonton latihan sepak bola dari tengah lapangan dan merasakan pemain pemain Manchester city melewati anda begitu saja.
Berwisata di dunia virtual yang tampak seperti nyata dengan Virtual Reality (VR)
Hobi traveling, namun tidak punya cukup waktu untuk mengunjungi semua tempat menarik di seluruh dunia? Ini Saatnya anda mencoba perangkat virtual reality. Dengan teknologi ini anda dapat berkunjung kemanapun dan kapanpun hanya dengan menggunakan sebuah perangkat VR. Anda bisa menikmati sensasi suatu tempat layaknya anda sedang berada disana.
Pengalaman baru menonton film
Mungkin anda sudah terbiasa menonton film 3D. Namun dengan menggunakan VR anda akan mendapatkan pengalaman menonton film yang lebih nyata. Anda bisa saja lupa kalau pada waktu tersebut anda sedang menonton film.
Bermain game Nampak seperti nyata
Bayangkan jika Game dengan graphic yang bagus dan dikombinasikan dengan teknologi virtual reality. Apa jadinya ? Anda akan berasa menjadi seorang karakter dalam sebuah game. Esensi yang di tawarkan game tersebut pasti akan dirasakan secara nyata oleh para pemainya.
Pengalaman belajar yang baru
Teknologi Virtual reality juga akan berperan dalam proses pendidikan. Dengan menggunakan teknologi ini Pembelajaran akan menjadi semakin interaktif.
Rekomendasi:
- Samsung Galaxy S4 Akan Dibekali Teknolgi Eye-Scrolling Nampaknya berita sensasional minggu lalu dari New York Times yang melaporkan bahwa Samsung Galaxy S4 akan memiliki teknologi eye-tracking yang bisa membuat penggunanya untuk menjelajahi interface smartphone ini tanpa harus…
- Kelebihan Game Mobile Legend: Bang Bang Dibandingkan… Kelebihan Game Mobile Legend: Bang Bang - Mobile Legend: Bang Bang atau akrab dikenal dengan ML merupakan salah satu game MOBA yang bisa dibilang banyak menarik perhatian para pengguna hp android.…
- Sharp RW-T110 : Tablet Android Dengan Teknologi NFC Dari kabar yang beredar, Sharp dikabarkan akan meluncurkan tablet android dengan ukuran 10.1 inci yang diberi nama Sharp RW-T110. Tablet terbaru dari Sharp ini dari informasi yang kami dapat telah…
- Ini Dia Game Online RPG Seru - Seven Knights Game Seven Knights – Memainkan sebuah game RPG pada perangkat android dapat membuat para gamers menjadi ketagihan akan gameplay unik yang dihadirkannya. Terlebih saat ini pada Google Play Store telah…
- Mengenal lebih jauh 3D touch besutan Apple Apple memang selalu mengeluarkan produk produk yang menarik dan inovatif. Kali ini mereka mengaplikasikan teknologi 3D touch pada smartphone terbaru mereka yaitu iPhone 6S dan Iphone 6s plus. Pada dasarnya…
- Kelebihan dan Kekurangan Tablet Nexus 7 Kelebihan dan Kekurangan Tablet Nexus 7. Google bekerjasama dengan Asus telah meluncurkan tablet Google Nexus 7, tablet ini adalah yang pertama kali menggunakan dukungan dari OS Android 4.1 Jelly Bean.…
- Apa Yang Baru dari Android Lollipop? Beberapa waktu yang lalu Google mengeluarkan Android Versi terbarunya, sebut saja Android Lollipop dengan versi 5.1. Android Lollipop ini merupakan Operasi Sistem penerus dari sang pendahulunya yaitu Android Kitkat. Berbagai…
- Review Game Subway Surfer - Game Runner Android Terbaik Review Game Subway Surfer - Salah satu game yang menjadi game favorit di awal Tahun 2018 ini ialah game Subway Surfer. Game ini merupakan salah satu game yang datang dari game aksi…
- 6 Project Alphabet yang Akan Mengubah Dunia Google memutuskan untuk membuat induk baru guna menaungi project project inovasi yang semakin banyak. Alphabet dipilih sebagai nama induk baru google. Nama tersebut dimaksudkan untuk menggambarkan banyaknya project inovasi yang…
- Tips Bagaimana Mengubah Facebook Menjadi Alat Bisnis Siapa yang tak mengenal Facebook ? jejaring social yang satu ini memang sangat popular, mulai dari anak anak sampai kakek kakek pun mengenalnya. Banyaknya pengguna facebook yang mencapai ratusan juta…
- Trik Menambah Kapasitas RAM Pada Android, Ini Wajib… Cara mudah menambah kapasitas RAM pada Android – Gendruk.com, Saat ini banyak smartphone berbasis Android yang beredar di pasaran, mulai dari entry low level sampai high level semua tersedia. Pada…
- Review IMO Light dan IMO Zip, smartphone dan tablet… Cepatnya perkembangan teknologi komunikasi, membuat para vendor berlomba-lomba merebut pasar dan mengambil hati para penggunanya. Hal tersebut tentu akan memberi dampak positif untuk para konsumen, karena semakin banyaknya produk yang…
- Daftar 10 Smartphone Berkamera Canggih Daftar 10 Smartphone Berkamera Canggih. Dunia teknologi terus mengalami perkembangan setiap waktunya. Banyak bermunculan produk produk baru yang memanjakan mata dan mengundang pecinta gadget teknologi untuk memilikinya. Sekarang ini siapa…
- 4 Aplikasi iPhone yang Support 3D Touch Aplikasi iPhone yang Support 3D Touch - https://www.gendruk.com, 3D touch merupakan salah satu inovasi terbaru dari apple. Teknologi 3d touch ini telah diterapkan kedalam produk terbarunya yaitu iPhone 6s. Dengan…
- Alcatel One Touch Snap LTE Hadir dengan Jaringan 4G Salah satu produsen smartphone yang dibekali dengan teknologi canggih dan memiliki berbagai fitur menarik dari produsen Alcatel ini kembali menghadirkan produk terbarunya yang membawa nama Alcatel One Touch Snap LTE.…
- Dungeon Hunter 4 - Game Android Petualangan Epic… Game Dungeon Hunter 4 untuk Android – Melihatnya banyaknya game series petualangan yang bermunculan dalam jagad android, membuat para gamers beralih untuk menggunakannya. Salah satu vendor game yang kerap mengeluarkan…
- Daftar Aplikasi Penyedot Daya Baterai HP Android Daftar Aplikasi Penyedot Daya Baterai HP Android - Smartphone android merupakan smartphone yang memiliki ragam konten aplikasi pilihan yang memang disediakan khusus bagi pengguna android. Berbagai macam aplikasi yang ada pada…
- Paket Data Internet Telkomsel Paket Data Internet Telkomsel - Gendruk.com, Bicara mengenai perusahaan Telkomsel, pasti Anda sudah langsung berfikir jika operator yang satu ini merupakan yang terbaik bila dibandingkan dengan lainnya. Bukan rahasia lagi…
- Spesifikasi Samsung Galaxy A9 Pro, Hp Android… Spesifikasi Samsung Galaxy A9 Pro, Hp Android Canggih Ram 4GB – Perusahaan ponsel asal Korea Selatan ini selalu memanjakan para konsumennya dengan berbagai produk smartphone berkualitas terbaik yang dimilikinya. Samsung…
- Ponsel Canggih Nokia Power Ranger Dual Boot Ponsel Canggih Nokia Power Ranger Dual Boot 2016 oleh www.Gendruk.com - Sudah kita ketahui bahwa dunia perponselan di dunia masih sangat ramai dan akan berkembang tambah pesat dan saling bersaing…
- Bisnis Indonesia Terbaru Berbagai bisnis Indonesia terbaru saat ini tengah banyak dicari oleh berbagai kalangan masyarakat, dunia bisnis di Indonesia sendiri saat ini sudah sangat banyak mengalami perkembangan dari tahun ke tahun nya.…
- Download Clash of Clans (COC) Apk Versi Terbaru Download Clash of Clans (COC) Apk Versi Terbaru - www.Gendruk.com, Saat ini bermain game bukan hanya bisa dilakukan pada PC dan konsol game saja, akan tetapi saat ini bermain game…
- Spesifikasi HTC Desire 826 : Ponsel Android , 4G dan… HTC adalah salah satu vendor gadget yang sering kali memproduksi smartphone dengan kualitas yang mampu memanjakan para penggunanya, tak terkecuali smartphone berjuluk HTC Desire 826 ini. Smartphone yang sudah menjalankan…
- Game Magic Rush Heroes - Game Strategi Tower Defense Keren Game Magic Rush Heroes - Berbagai macam game strategi terus bermunculan di Google Play Store. Beberapa game strategi tersebut rupanya bukan hanya muncul dalam satu gameplay saja, akan tetapi banyak…
- Smartphone Microsoft Yang Mampu Bertahan Selama 7 Hari Penuh Nama Microsoft dalam dunia teknologi tentu sudah tidak asing lagi. Salah satu produsen perangkat lunak raksasa ini kabarnya sedang mencoba untuk menghadirkan sebuah smartphone, namun smartphone yang akan dihadirkan oleh…
- Perbandingan Google Nexus 7 dengan Amazon Kindle Fire HD Perbandingan Google Nexus 7 dengan Amazon Kindle Fire HD. Tablet-tablet model terbaru yang sekarang sedang merajai pasar adalah tablet dengan ukuran 10 inci,tapi meskipun begitu animo masyarakat terhadap tablet dengan…
- Tips Terbaru Mengatasi Smartphone Yang Lelet Tips Terbaru Mengatasi Smartphone Yang Lelet – Seiring kita sering menggunakan smartphone android, tentu kita pernah merasakan yang namanya lag atau lelet ketika kita sedang asyik menjalankan suatu aplikasi. Terjadinya lag…
- Trik Mudah Agar Bentuk Tubuh Bisa Terlihat Langsing Trik Mudah Agar Bentuk Tubuh Bisa Terlihat Langsing - Gendruk.com, Sudah menjadi faktanya jika para wanita selalu mengidamkan yang namanya tubuh langsing, memang tak jarang dari sebagian wanita yang mempunyai…
- Ini Dia Game Dari Serial Anime Hadir - ONE PIECE… Game ONE PIECE TREASURE CRUISE – Kebanyakan game yang beredar saat ini merupakan game yang diangkat dari serial film atau serial manga yang terkenal. Salah satu game yang diangkat dari…
- Aplikasi Maps Offline Terbaik Untuk Android Aplikasi Maps Offline Terbaik Untuk Android - Gendruk dot com, Di era tahun 2015 ini memang banyak hal yang sangat mengejutkan sekali, mulai dari maraknya foto selfie, groffy, hingga yang…