Bagi para remaja putri mungkin beberapa tips merias bagi remaja putri akan dicari dan diminati, pasalnya seputar dunia merias wajah atau make-up hingga dunia busana fashion tentunya akan menarik perhatian mereka. Tak jarang dari mereka yang melakukan berbagai eksperimen untuk mendandani penampilan mereka, namun pada nyatanya terkadang hasilnya tidak cukup memuaskan dan malah terkadang berkesan berlebihan atau menor. Sebenarnya untuk remaja putri yang masih berumur belasan sangat tidak di anjurkan untuk menggunakan make-up hingga berlebihan, karena pada usia belasan tersebut setiap sel pada kulit masih akan terus tumbuh dan berkembang.
Dan jika penggunaan make-up itu sendiri secara berlebihan, maka proses perkembangan sel kulit pada remaja tersebut akan sangat terganggu. Maka dari itulah diperlukan beberapa teknik dalam merias wajah atau make-up yang baik dan juga benar, sehingga para remaja tersebut pun masih tetap dapat tampil menarik dan juga menawan. Dan berikut di bawah ini adalah beberapa tips merias bagi remaja putri yang aman.
Tips Pertama – Pertama-tama cuci terlebih dahulu muka hingga bersih sebelum mulai melakukan tata rias pada wajah, kemudian carilah tempat yang dingin/sejuk dan tidak menimbulkan keringat. Karena jika merias pada wajah yang berkeringat dapat mengakibatkan make-up yang menempel akan tidak merata. Gunakan juga bedak yang khusus untuk para remaja, karena jika menggunakan bedak untuk orang dewasa maka akan membahayakan bagi kulit wajah karena mengandung bahan kimia yang berat. Gunakan juga warna bedak yang tidak terlalu jauh dengan warna kulit agar tampak lebih alami.
Tips Kedua – Gunakan eye shadow yang berwarna yang cerah namun lembut untuk bereksperimen pada kelopak mata, hal tersebut bertujuan untuk menimbulkan kesan remaja yang aktif. Gunakan juga penjepit untuk bulu mata yang disertai dengan maskara bening ataupun hitam. Dan jika belum memiliki keahlian menggunakan pensil alis pada saat merias alis, maka dapat menggunakan eye shadow yang berwarna cokelat yang pengaplikasian nya dapat menggunakan kuas untuk alis mata.
Tips Ketiga – Sangat dianjurkan untuk tidak menggunakan lipstik yang berwarna cerah dan terang, namun dianjurkan menggunakan lip gloss pada keseharian atau lipstick yang berwarna sama dengan bibir pada saat akan menghadiri acara khusus. Lalu gunakan juga blush-on yang berwarna natural pada tulang pipi yang diterapkan dengan cara samar. Dan yang terakhir cobalah berbagai jenis gaya untuk rambut untuk dapat melengkapi riasan make-up yang telah dilakukan tadi.
Beberapa tips merias bagi remaja putri di atas tadi bertujuan agar para remaja putri tidak menggunakan peralatan make-up untuk orang dewasa. Karena seperti yang telah di jeaskan tadi di atas, bahwa peralatan make-up untuk orang dewasa memiliki kandungan bahan kimia yang berat. Jagalah selalu kondisi kelembaban kulit wajah agar wajah tetap kencang dan juga lembab, hindari juga penggunaan produk kosmetik yang bersift kasar pada kulit wajah. Karena hal tersebut malah akan hanya merusak kulit wajah, yang akhirnya malah akan menimbulkan banyak masalah serta iritasi dan infeksi pada kulit wajah. ;>= ”)}
Rekomendasi:
- Tips Memperpanjang Usia Baterai Pernahkah anda merasakan baterai anda terasa tidak awet. Banyak sekali dari kita yang merasa baterai gampang drop dan usia baterai smartphone terasa sebentar. Baru beberapa bulan saja baterai sudah boros…
- Tips Agar Anak Nafsu Makan Berbagai tips agar anak nafsu makan tentunya akan selalu dicari oleh anda para ibu yang sudah memiliki seorang anak terutama yang masih berusia antara satu tahun hingga lima tahun. Permasalahan…
- Windows Phone 8 Bermasalah Pada Beberapa Fitur Windows Phone 8 adalah sistem operasi windows 8 khusus tablet dan smartphone yang ditujukan untuk bersaing dengan Apple dengan iOS 6 dan android milik google yang saat ini sudah sampai…
- Tips Memilih Busana Untuk Kulit Gelap Memiliki warna kulit yang gelap tidak perlu merasa minder, justru kulit gelap sangat eksotis bila memakai busana yang cocok dengan warna kulit gelap tersebut, tips memilih busana untuk kulit gelap…
- Game Memasak Kue Sara - Game Mendidik Untuk Putri Anda Game Memasak Kue Sara - Memasak memang dianggap sebagai sebuah hal yang mengasikkan ya bagi sebagian orang, pasalnya kegiatan memasak ini memang bisa dikatakan sebagai pekerjaan yang gampang-gampang susah bagi…
- Cara Mengatasi Android Instal Aplikasi Sendiri Paling Mudah Cara Mengatasi Android Instal Aplikasi Sendiri – Android menjadi salah satu software yang banyak digunakan hingga saat ini. Pada android Anda dapat dengan bebas mengoperasikan berbagai aplikasi yang ada. Bahkan…
- Tips Agar Anak Pandai Bergaul (Part 1) Tips Agar Anak Pandai Bergaul - Gendruk dot com, Keterampilan bergaul bukan bawaan sejak lahir, namun harus ditumbuhkan dan diajarkan semenjak si kecil masih bayi. Kemampuan bergaul atau bersosialisasi sangat…
- Cara Mengatasi Emosi Yang Berlebihan Setiap orang pasti memiliki emosi, namun tergantung dari pribadi masing-masing orang untuk mengendalikan hal itu. Namun ternyata emosi yang berlebihan juga dapat mengganggu kesehatan, hal itu disebabkan karena pada saat…
- Tips Make Up Natural Sesuai Warna Kulit agar Tetap… Seorang wanita dewasa tentu sudah tidak asing lagi dengan istilah make Up. Namun menggunakan make Up bukan hanya sekedar memoles kulit wajah agar terlihat cantik, jika anda tidak mengetahui Tips…
- Cara Make Up Natural Sebenarnya cara make up natural ini tidaklah sulit, hanya saja terkadang membuat orang menjadi kebingungan. Karena make up harus bisa menyeseuaikan dengan situasi dan kondisi saat Anda menggunakan nya. Make…
- Game Online Memasak Sara Bagi Anak Perempuan Game Online Memasak Sara Bagi Anak Perempuan - Bagi anak perempuan yang sudah mulai remaja atau dewasa, tentu mereka pastinya sudah ingin belajar bagaimana sih cara memasak ? mereka terkadang…
- Cara Mengobati Kulit Kapalan Pada Tangan dan Kaki Cara Mengobati Kulit Kapalan Pada Tangan dan Kaki - Gendruk.com, Apakah anda pernah mengalami bagian kulit tertentu yang menebal dan mengeras? Biasanya sering terjadi pada area telapak tangan, telapak kaki,…
- Manfaat Mentimun Untuk Kecantikan Kulit Alami Anda Kita tentunya sudah tahu apa itu buah mentimun, mentimun adalah salah satu buah-buahan yang termasuk kedalam keluarga labu-labuan. Tentunya kita sudah sering melihat Mentimun pada beberapa masakan sebagai pelengkap. Namun…
- Cara Mengatasi Asam Urat dan Mencegahnya Cara Mengatasi Asam Urat dan Mencegahnya - Pernah mengalami asam urat? Jika pernah pasti saat itu anda sangat menderita karena persendian menjadi kaku, nyeri, kemerahan bahkan sampai membengkak dan biasa…
- Cara Menurunkan Berat Badan Untuk Yang Malas Diet Halow semuanya, kali ini gendruk mau sedikit berbagi tips dan cara menurunkan berat badan untuk yang malas diet. semoga cocok dan bermanfaat buat anda yang sedang membutuhkannya yah. Bagi sebagian…
- Kelebihan Game Mobile Legend: Bang Bang Dibandingkan… Kelebihan Game Mobile Legend: Bang Bang - Mobile Legend: Bang Bang atau akrab dikenal dengan ML merupakan salah satu game MOBA yang bisa dibilang banyak menarik perhatian para pengguna hp android.…
- Cara Mendidik Anak Untuk Patuh Bagaimana sih cara mendidik anak untuk patuh pada kita? Kadangkala banyak orang tua yang bingung karena anaknya bandel dan tidak mau patuh atau nurut akan perkataan mereka, dan bertanya-tanya apa…
- CONTOH NASKAH PIDATO TENTANG KENAKALAN REMAJA CONTOH NASKAH PIDATO TENTANG KENAKALAN REMAJA.Generasi muda merupakan generasi yang diharapkan sebagai generasi penerus bangsa ini. Generasi ini diharapkan dapat membuat keadaan bangsa ini lebih baik dan maju. Akan tetapi,…
- Cara Menambah Masa Aktif Indosat Cara agar masa aktif paket internet indosat bertambah - Gendruk dot com, Dalam dunia bisnis, pastinya keuntungan harus didapat sebesar mungkin dan tidak mungkin mereka mau merugi. Salah satu contohnya adalah…
- Perawatan Muka Dan Wajah Secara Alami Kini sudah terdapat banyak metode dan cara dalam perawatan muka dan wajah secara alami yang dapat dilakukan, hal tersebut tentu bertujuan agar kulit wajah tetap sehat, putih, dan bersih. Dalam…
- Review Spesifikasi dan Harga Mito S500 Ponsel Jam Tangan Review Spesifikasi dan Harga Mito S500 Ponsel Jam Tangan.Vendor Mito turut hadir meramaikan pasar ponsel sejak tahun 2006. Dalam tujuh tahun kehadirannya, vendor lokal pertama di Indonesia ini terus melakukan…
- Tips Membuat Wanita Jatuh Cinta Terdapat banyak sekali upaya yang dapat dilakukan oleh seorang pria ketika akan menaklukan hati wanita, dan salah satunya adalah dengan menggunakan berbagai tips membuat wanita jatuh cinta yang akan di…
- Cara Menghilangkan Jerawat Secara Bertahap Cara Menghilangkan Jerawat – Memiliki wajah yang bersih dan mulus bebas dari jerawat merupakan impian setiap orang. Namun ketika anda memasuki tahap remaja, mau tidak mau jerawat akan mulai bermunculan.…
- Kesal Dengan Android Yang Sering Restart Sendiri?… Cara Memperbaiki Android yang Sering Restart Sendiri - Gendruk.com, Pada jaman dimana era teknologi semakin pesat ini semakin membuat kita menggantungkan semua kebutuhan menggunakan perangkat media terpintar saat ini, sebut…
- Tips Membuat Anak Betah Dirumah Sebelum anda mengetahui berbagai tips membuat anak betah dirumah, tentu ada baiknya jika anda mengetahui terlebih dahulu berbagai penyebab anak tidak betah ketika berada di dalam rumah. Tentunya terdapat beberapa…
- Mengetahui Ramalan Jodoh Zodiak Aries Apakah anda ingin mengetahui ramalan jodoh Zodiak Aries? Zodiak merupakan salah satu hal yang senantiasa diakui oleh remaja sebagai salah satu yang paling berpengaruh. Ketertarikan remaja akan sebuah ramalan zodiak…
- Cara Menghilangkan Bulu Ketiak Permanen Cara Menghilangkan Bulu Ketiak Permanen - Masalah wanita pada umumnya adalah segala hal yang mengenai kecantikannya. Apapun itu, jika sudah mengganggu penampilan mereka, tidak segan-segan mereka memberantas sampai ke akar-akarnya.…
- Tips Ampuh Mencegah Diabetes Penyakit diabetes ini masih menjadi satu penyakit yang menakutkan dikalangan maryarakat, sebab gejala yang ditimbulkan terkada dianggap biasa saja namun gejala-gejala awal tersebut harusnya diwaspadai, sebagian besar orang yang mengidap…
- Tips Kecantikan Ala Korea Beberapa tips kecantikan ala korea berikut ini merupakan sebuah tips kecantikan yang paling banyak diminati pada saat ini, terutama bagi para remaja wanita yang masih berumur belia. Hal tersebut tentunya…
- Tips Sehat bagi para Pengguna Komputer Tips Sehat bagi para Pengguna Komputer – Dijaman yang sudah canggih ini, Komputer dan alat-alat elektronik lainnya sudah menjadi teman aktifitas Anda. Dengan peralatan tersebut Anda akan menjadi lebih mudah…