Strategi Serangan Golem Valkyrie Bowler Untuk TH 10 COC – Bagi kamu para Clasher TH 10 yang masih sulit untuk memperoleh 3 bintang di war, saya akan memberikan satu strategi menyerang terbaru dengan menggunakan pasukan baru The Bowler.
Strategi serangan ini sangat ampuh dan pasti memperoleh 3 bintang jika Kamu menyerang Base model pertahanan melingkar. Bahkan kamu juga bisa meratakan TH 11 dengan kombinasi serangan Golem Valkyrie Bowler ini.
Inilah contoh base yang bagus diserang dengan kombo ini :
Sebenarnya base model diatas juga bisa kamu serang dengan kombo pasukan lain, tapi yang paling mudah untuk memperoleh kemenangan sempurna ialah dengan kombo Golem Valkyrie Bowler.
Untuk kombinasi ini pasukan yang Kamu perlukan ialah :
- 3 Golem ( 1 golem di Clan Castle)
- 8 Bowler
- 8-10 Valkyrie
- 8-12 Wizard
- 2 Rage Spell
- 2 Jump Spell
- 4 Earthquake Spell (1 di dalam Clan Castle)
Detil Strategi Serangan Golem Valkyrie Bowler Untuk COC TH 10
Inilah detail strategi serangannya :
Langkah 1. Keluarkan Golem dan Bowler
Pertama kali memulai serangan, kamu harus membuat jalan agar Valkyrie dan pasukan penyerang lain serta Hero langsung bisa bergerak kedalam pusat base musuh. Disinilah kamu perlu menggunakan Bowler.
Keluarkan masing-masing 1 Golem di samping kiri dan kanan base musuh kemudian disusul dengan mengeluarkan masing-masing 4 Bowler dan 2 Wizard di belakang Golem-Golem tersebut.
Langkah 2. Keluarkan pasukan inti
Ketika Bowler sudah berhasil menghancurkan bangunan disisi kiri dan kanan base musuh, keluarkan Golem ketiga di tengah diikuti oleh Valkyrie dan pasukan lainnya, keluarkan Jump spell agar pasukan tersebut melompati tembok.
Saat semua pasukan sudah berada di dalam base musuh, keluarkan 4 Earthquake spell untuk menghancurkan tembok bagian dalam sehingga pasukan penyerang inti bisa langsung menuju ke pusat base.
Langkah 3. Keluarkan spell
Saat pasukanmu mulai masuk ke dalam pusat base, keluarkan Rage spell pertama dan tunggu beberapa detik sampai pasukan di Clan Castle musuh keluar kemudian keluarkan Rage spell kedua tepat ditengah-tengah base musuh.
Saat semua bangunan di pusat base habis, bantu pasukanmu yang tersisa dengan Jump spell supaya mereka bisa langsung melompati tembok sehingga bisa menghemat waktu serangan.
Setelah melakukan semua langkah-langkah serangan golem valkyrie bowler coc th 10 diatas, maka sekarang Kamu tinggal menunggu hasilnya. Selamat, Kamu sudah menyumbangkan 3 bintang untuk Clan coc mu.

Rekomendasi:
- Tips Agar Laptop Aman Dari Virus Menyebalkan memang jika laptop kita terinfeksi virus, selain virus laptop juga bisa terkena trojan horse, worm, rootkit, adware, spyware, dan masih banyak lainnya, mereka semua adalah Malware yang jahat dan…
- Primbon Haid Wanita Lengkap Menurut Hari Jam Tanggal Primbon Haid Wanita Menurut Hari Jam Tanggal - Menstruasi atau haid adalah satu siklus bulanan yang terjadi pada hampir semua wanita dewasa normal, dan ternyata waktu haid seseorang bisa diartikan…
- Pertolongan Pertama Pada Serangan Jantung Tentunya tidak semua orang akan mengetahui berbagai cara untuk pertolongan pertama pada serangan jantung, namun tidak ada salahnya jika kita dapat mengetahui untuk berjaga-jaga walaupun kita tidak memiliki penyakit tersebut.…
- Desain Base TH 9 Terbaik Untuk Melindungi Dark Elixir Mu Bagi kamu yang gemar bermain game Clash Of Clans tentunya menyadari pentingnya desain base yang bagus untuk memperkuat desamu. Tentu saja desain yang kamu buat harus sesuai dengan keperluanmu, misalnya…
- Strategi dan Cara Bermain Clash Of Clans Strategi dan Cara Bermain Clash Of Clans – Bagi pencinta game pasti tahu betul dengan game Clash of Clans. Game ini merupakan sebuah game strategi yang menceritakan tentang pertarungan antar…
- Cara Cepat Menaikkan Level Trainer di Pokemon Go Cara Cepat Menaikkan Level Trainer Pokemon Go - Gendruk.com, Meningkatkan level trainer di game Pokemon Go merupakan hal penting yang harus kamu lakukan. Dengan meningkatkan level kamu akan memperoleh banyak…
- Tips Bermain Clash Of Clans Untuk Pemula Di tips bermain COC untuk pemula ini, admin akan membeberkan trik-trik yang admin pakai untuk bermain Clash Of Clans dari TH level 1 sampai TH level 6. Admin akan memberikan…
- Strategi Serangan Balon Lava Hound untuk TH 9 COC Strategi Serangan Balon Lava Hound untuk TH 9 COC - Strategi serangan Balon Lava Hound memang kurang populer dibandingkan dengan Kombinasi GOWIPE atau GOWIHO, mungkin karena jarang bisa memperoleh 3…
- Cara Cheat Crisis Action Terbaru di Hp Android Kamu Cara Cheat Game Crisis Action Terbaru di Android - Game Crisis Action merupakan game FPS yang diproduksi oleh developer bernama Hero Games, Game yang tergolong masih baru ini mampu bersaing…
- Cara Bermain Clash Royale untuk Pemula Bagian 2 Cara Bermain Clash Royale untuk Pemula Bagian 2 - Diartikel sebelumnya : Panduan bermain Clash Royale bagian 1 , saya sudah menjelaskan tentang cara permainan Game ini. Sekarang saya akan…
- Cara Mendapatkan PokeCoin dan Stardust Gratis di Pokemon Go Cara Mendapatkan PokeCoin dan Stardust Gratis di Pokemon Go - Ingin memperoleh PokeCoin dan Stardust gratis di Pokemon Go, maka kamu harus mampu bergabung, bertarung atau merebut Gym pemain lain.…
- Kombinasi Troops di Clan Castle Yang Tahan Terhadap… Sejak diupgrade nya game Clash Of Clans bulan Juli 2015 lalu, banyak terjadi perubahan serta penambahan dari fitur game ini. Beberapa diantaranya adalah penambahan spell factory serta beberapa game rule…
- Rahasia Golem Wizard Pekka Clash Of Clans Golem Wizzard Pekka di Clash of Clans merupakan kombinasi pasukan andalan saya saat Clan Wars. Di TH 9 saat semua musuhmu memiliki pertahanan udara yang kuat, maka formasi pasukan GOWIPE…
- Minion Dragon Balloon dan Lava Hound Clash Of Clans… Minion, Dragon, Balloon dan Lava Hound di Game Clash of Clans merupakan pasukan udara yang berguna untuk pertahanan ataupun penyerangan. Dengan menggunakan pasukan udara ini, kamu tidak perlu takut terhadap…
- Inilah Tempat Liburan yang Tepat Sesuai Karakter Kamu Inilah Tempat Liburan yang Tepat Sesuai Karakter Kamu - Jodoh Zodiak dotcom, Berlibur adalah satu kegiatan yang amat mengasyikkan dan dapat menghilangka kepenatan setelah melakukan rutinitas setiap hari. Banyak tempat…
- Susunan Base Th8 Terkuat Clash of Clans (CoC) Terbaru Pada artikel kali ini kita akan membahas seputar susunan Base Th8 terkuat Clash of Clans (CoC) terbaru 2015. Tapi sebelumnya, kita perlu untuk mengetahui apakah yang dimaksud dengan Clash of…
- Kalau Mau Minta Saran Yang Baik Pada Sahabat, Sama 4… Dalam dunia persahabatan, nasehat-menasehati dan saling memberi saran adalah satu hal yang harus ada, karena yang namanya sahabat itu memang harus saling support antara satu dengan yang lain. Jika kamu…
- Cara Cepat Memperoleh Gold, Elixir dan Dark Elixir… Gold, Elixir dan Dark Elixir merupakan modal untuk memperbesar desa di game Clash of Clans, jika kamu belum tahu apa game coc itu, coba aja dimainkan dulu. Baca : Tips…
- Update Game Clash of Clans (COC) 2018, Inilah yang Baru Update COC Terbaru, Inilah yang Baru - Setelah melakukan update game Clash Royale beberapa hari lalu, kini Supercell kembali melakukan update untuk Game Clash of Clans. Seperti yang kamu ketahui…
- Strategi COC TH 6, Tips 3 Bintang Di War dan Cara… Mendapatkan 3 bintang di Clan Wars memang sangat membanggakan karena kamu bisa menyumbangkan poin kemenangan untuk Clan-mu. Jika kamu saat ini masih di TH 6 maka kabar baik untukmu di…
- Bangun Jiwa Pengusahamu Dgn Game Super Rich Project Game Super Rich Project yang sebelumnya sempat dinamai Get Rich Project ini sangat cocok bagi kamu yang ingin mengasah jiwa wira usahamu. Game besutan Netmarble Games ini akan mengajak kamu…
- Cara Curang Memperoleh Elixir Gratis di Clash of Clans Elixir di game Clash of Clans, berguna untuk membuat troops, upgrade bangunan, army serta spell. Ada 3 cara untuk memperolehnya yaitu : Menambang di desa sendiri. Merampok di desa lain.…
- Tips Bermain Game sambil Menghasilkan Uang Jika kamu sedang ingin mengubah kecanduan game menjadi penghasil uang, ada bermacam cara yang bisa dilakukan : Tips Bermain Game sambil Menghasilkan Uang Pertama, cobalah menjadi tester beta bagi perusahaan…
- Cara Menyerang COC di Clan Wars Dengan Balloon dan Minion Cara menyerang di game COC sangatlah penting, terutama jika di Clan-mu sedang berlangsung War. Setiap serangan dari team-mu akan menjadi penentu kemenangan Clan-mu. Ada banyak cara untuk melakukan serangan seperti…
- Tips dan Trik Coc (Clash of Clans ) Terbaru Tips dan Trik Coc (Clash of Clans ) Terbaru oleh www.Gendruk.com - Game android Clash of Clans, adalah game strategy yang sudah terkenal hingga ke seluruh pelosok dunia. Game bergenre…
- Eagle Artillery, Pertahanan Terbaru COC Untuk TH 11 Bagi kamu yang sudah melakukan update game Clash of Clans , maka kamu akan tahu bahwa ada Hero Baru Grand Warden dan penambahan pertahanan untuk TH 11 yang bernama Eagle…
- Base Farming TH 9 Update Terbaru Update COC terbaru membawa banyak perubahan diantaranya Town Hall sekarang juga berfungsi untuk menyimpan Loot dan menjadi target Goblin. Oleh karenanya TH juga harus dilindungi dan ditaruh ditengah-tengah base. Jika…
- Kapan Waktu Terbaik Untuk Collect Loot Di Clan Castle ? Setelah kita memenangkan Clan Wars di game Clash of Clans, kita akan memperoleh hadiah loot yang kemudian akan tersimpan di Clan Castle ( CC ) kita. Pertanyaannya, kapan sih saat…
- Update Terbaru COC Update terbaru COC bulan Desember ini direncanakan pada tanggal 23 oleh Supercell. Dimana di game COC terbaru ini akan terdapat penambahan Tawn Hall, Hero, Defense dll. Karena banyaknya penambahan yang…
- Game Magic Rush Heroes - Game Strategi Tower Defense Keren Game Magic Rush Heroes - Berbagai macam game strategi terus bermunculan di Google Play Store. Beberapa game strategi tersebut rupanya bukan hanya muncul dalam satu gameplay saja, akan tetapi banyak…