Spesifikasi Tablet Mito T970 – Tablet Android murah yang bisa menjadi Netbook. Baru-baru ini tablet dengan basis Android sangat digemari dan dicari oleh para konsumen. Dan yang lebih menarik adalah tablet dengan layar 9 inch sudah bisa menggantikan fungsi dari sebuah netbook.
Tapi ada beberapa konsumen yang menganggap tablet ini kurang menyenangakan meski telah bersifat mobile yang sangat praktis bisa dibawa kemana-mana. Apalagi jika para konsumen telah terbiasa dengan netbook atau laptop yang menggunakan keyboard QWERTY.
Penjualan keyboard biasanya secara terpisah. Dan ini membuat para konsumen merogoh kocek lebih dalam lagi untuk input khusus teks. “Padahal mengetik dengan menggunakan keyboard konvensional masih sangat dibutuhkan oleh konsumen,” ungkap Hansen Lie, Direktur Utama Mito Mobile.
Hansen menuturkan bahwa keyboard biasanya dijual mahal. Selain mahal, keyboard juga harus menggunakan koneksi dari Bluetooth yang bisa dengan cepat membuat baterai habis.
Sepertinya Mito seperti mendapat sebuah ide dari masalah tersebut. Mito mobile akhirnya memproduksi tablet android murah berkualitas dengan merek dagang tablet Android Mito T970 yang sudah dilengkapi dengan keyboard dengan koneksi USB kabel. Nah, untuk ini konsumen cukup menancapkan plug microUSB ke slot yang ada pada panel tablet.
Tablet Mito T970 ini menawarkan beberapa pilihan input, mulai dari keyboard yang dapat anda fungsikan sbg petunjuk dalam mengganti menu, serta mempunyai layar sentuh dengan teknologi kapasitifnya. Sistem oprasi yang digunakan pada tablet ini adalah OS Android versi 4.0.4 Ice Cream Sandwich (ICS). Televisi analog yang dikuatkan dengan mode captuer masih menjadi andalan disini.
Dengan dua
kamera yang dipasang di depan (0,
3 MP) dan pada bagian belakang (2 MP). Dapur pacu
Tablet Mito T970 ini ada prosesor 1 GHz dan ROM 4 Gb serta sebuah RAM dengan kapasitas 512 MB.
Harga Tablet Mito T970 ini dipasaran ada di kisaran harga 1 jutaan ini sudah mempunyai fitur andalan yang umumnya ada pada tablet lokal yaitu Dual SIM Card. Jadi vuat anda yang minat dengan tablet mito murah berkualitas ini, segeralah pergi ke toko handphone dan tablet di kota anda, sebelum kehabisan.
;>= ”)}

Rekomendasi:
- Harga Mito T520, Tablet Murah Fitur Tv Analog Sebagai salah satu produsen tablet terbaik di tanah air, mito mobile sangat aktif dalam perilisan tablet baru. Hal tersebut terbukti dengan banyaknya tablet yang dirilis oleh mito pada quartal ke…
- Harga dan Spesifikasi Tablet Acer ICONIA A701-3G… Harga dan Spesifikasi Tablet Acer ICONIA A701-3G Lengkap Terbaru. Sepertinya Acer benar-benar ketagihan untuk memproduksi sebuah tablet. Seperti yang dikatahui, belum lama ini Acer telah merilis sebuah tablet baru, dan…
- Cara mudah melakukan rooting tablet android Rooting tablet android - Menggunakan aplikasi OneClickRoot bisa menjadi sebuah cara untuk melakukan rooting pada perangkat tablet dengan mudah. Aplikasi ini dapat melakukan rooting pada android versi gingerbread, Ice Cream…
- Harga dan Spesifikasi Sony Xperia Tablet Z LTE Harga dan spesifikasi Sony Xperia Tablet Z LTE - Di rilis pada bulan Februari 2013 yang lalu, Sony Xperia Tablet Z LTE bergerak dalam 3 jaringan network yang berbeda; 2G,…
- Cara Memilih Case Tablet Yang Tepat Untuk anda yang mempunyai tablet pasti ingin agar tablet anda aman dari debu, kotoran, atau bahkan ingin terhindar dari yang namanya goresan. Ada banyak cara yang bisa anda lakukan untuk…
- Harga dan Spesifikasi Advan T1D Harga dan Spesifikasi Advan T1D. Advan ingin tetap eksis di pasar tablet lokal dengan terus melakukan inovasi produk tablet murah mereka, sudah banyak seri tablet advan di pasaran, salah satunya…
- Harga dan Spesifikasi Tablet Mito T200 Harga dan spesifikasi tablet Mito T200 - Tablet Mito T200 mengusung sebuah desain terbaru dari sebuah perangkat tablet, yaitu memasukkan TV analog sebagai fitur utamanya. Karena hal itulah, tablet ini…
- Tablet 10 Inch Murah Berkualitas Tablet 10 Inch Murah Berkualitas - Meskipun saat ini tablet berukuran layar kecil seperti Nexus 7 dan iPad mini semakin populer, namun tablet dengan ukuran ukuran layar 7 inchi ternyata…
- Kelebihan Dan Kekurangan Advan T2F, Tablet 500… Harga Advan T2F - Jika anda membutuhkan gadget yang bisa menunjang aktivitas harian anda namun bisa dibeli dengan harga yang murah, pilih saja Advan T2F. Advan Vandroid T2F adalah tablet…
- Harga dan Spesifikasi Tablet Mito mini 999 Harga dan spesifikasi tablet Mito mini 999 - Tablet Mito Mini 999 merupakan sebuah tablet yang berukuran cukup besar yaitu 151 x 83 x13 mm dengan berat sekitar 130 gram.…
- Harga dan Spesifikasi Tablet Cyrus Atompad 16 G Harga dan Spesifikasi tablet Cyrus Atompad 16 G - Tablet Cyrus Atompad 16 G merupakan sebuah tablet dengan harga yang sangat murah yaitu sekitar 800 ribu hingga 900 ribu rupiah.…
- ASUS Mengeluarkan Transformer AiO, Sebuah PC Windows… Apakah anda seseorang yang sedang mencari sebuah komputer desktop yang bisa dibawa kemana-mana seperti sebuah tablet Android? Jika iya, mungkin Transformer AiO keluaran Asus ini bisa menjadi pilihan anda. Perangkat…
- Ini Dia Harga dan Spesifikasi Tablet Sony Xperia Z Harga dan Spesifikasi Tablet Sony Xperia Tablet Z. Sony Mobile kembali merilis tablet baru pada awal tahun 2013 ini. Dengan nama Xperia Tablet Z. Tablet ini memiliki resolusi lebih dari…
- Harga dan Spesifikasi Tablet HP Slate 7 Harga dan spesifikasi tablet HP Slate 7 – Hp kembali merilis produk tablet terbarunya pada April 2013 dengan nama Slate 7 yang hanya mendukung koneksi Wi-Fi, Bluetooth dan microUSB 2.0.…
- Harga Tablet Advan Terbaru Harga Tablet Advan Terbaru - Selain Mito, Advan juga merupakan salah satu vendor yang cukup banyak merilis perangkat tablet dengan harga yang murah. Harga-harga tablet dari Advan pun dibanderol dengan…
- Spesifikasi dan Harga Advan Vandroid T1A Terbaru Spesifikasi dan Harga Advan Vandroid T1A Terbaru 2014. Selamat datang di Tabletmurahberkualitas.com, disini anda akan mendapatkan informasi terbaru seputar harga tablet dan spesifikasinya. Kali ini kami akan mengupas tentang tablet…
- Harga dan Spesifikasi Tablet Mito T600 Harga dan Spesifikasi Tablet Mito T600 - Mito T600 merupakan tablet android yang mempunyai berbagai macam fitur-fitur kelas atas. Harga tablet Mito T600 pun sangat terjangkau untuk masyarakat Indonesia, yaitu…
- Harga Tablet Lenovo ThinkPad Untuk Para Profesional Muda Harga Tablet Lenovo ThinkPad Untuk Para Profesional Muda. Semakin berkembangnya teknologi saat ini membuat para penikmat gadget mau tidak mau harus memiliki sebuah pengalaman yang lebih banyak di dunia multimedia.…
- Tablet Cina Terbaik 2013 Tablet Cina Terbaik 2013 - Saat ini perangkat tablet dengan harga murah terbilang cukup banyak. Tidak tanggung-tanggung, harga tablet yang ditawarkan bahkan ada yang di bwah Rp 1 jutaan. Terbilang…
- Harga Tablet Axioo PicoPad 9 - Tablet Android… Harga Tablet Axioo PicoPad 9 - Tablet Android Berkualitas 9 Inci. Anda pemilik tablet axioo 5 inci atau 7 inci dan kurang puas dengan ukuran layarnya yang terasa kurang lebar,…
- Spesifikasi dan Harga Tablet Mito T500 Info Spesifikasi dan Harga Tablet Mito T500 2014. Kalau sebelumnya kita sudah membahas tentang tablet mito t520, yang orang sering salah ketik jadi mito t250. Kali ini pemulis mau membahas…
- Harga iPad China Murah Dibawah 1 Juta Harga iPad China Murah Dibawah 1 Juta - Sebagaimana diketahui, harga iPad, tablet besutan Apple sangatlah mahal, untuk kita yang berbudget cekak, tentu akan berfikir dua kali untuk membelinya. Jika…
- Perbandingan Google Nexus 7 dengan Amazon Kindle Fire HD Perbandingan Google Nexus 7 dengan Amazon Kindle Fire HD. Tablet-tablet model terbaru yang sekarang sedang merajai pasar adalah tablet dengan ukuran 10 inci,tapi meskipun begitu animo masyarakat terhadap tablet dengan…
- Harga Tablet Murah Bisa Telpon Harga Tablet Murah Bisa Telpon saat ini sudah banyak beredar di pasaran, Anda tidak akan kesulitan untuk mencari tablet dengan harga murah yang bisa telpon maupun SMS, karena saat ini…
- Tablet Android ICS Murah Buatan Lokal : SPC P3 gendruk.com - Belum lama ini, pihak SPC meluncurkan sebuah tablet android yang bisa admin katakan sebagai salah satu tablet android ics termurah. Hadir dengan nama SPC P3, Tablet android ini…
- Harga dan Spesifikasi Imo Apollo Terbaru Harga IMO Apollo - Selain smartphone, saat ini perangkat tablet menjadi produk yang potensial untuk diproduksi oleh produsen gadget. Hal tersebut dibuktikan dengan banyaknya permintaan perangkat tablet tiap hari nya.…
- Motorola Mulai Pasarkan Dua Ponsel Seri Motorola XYBOARD Dari kabar yang beredar, Vendor ponsel Motorola telah meluncurkan 2 tablet dalam seri XYBOARD. Masing-masing yaitu Motorola XYBOARD model 8.2 inci yang dihargai dengan $399, dan yang satu lagi adalah…
- Cara root Tablet Advan T1C Cara root Tablet Advan T1C - Sebenarnya ada cara mudah yang dapat dilakukan untuk melakukan rooting pada tablet Advan T1C tanpa menggunakan PC. Di mana anda menggunakan sebuah aplikasi yang…
- Canonical Umumkan Ubuntu for Tablet Canonical, sebuah perusahaan dari UK, mengumumkan sistem operasi Ubuntu untuk digunakan di tablet. Setelah ubuntu untuk smartphone yang sudah dirilis duluan bulan Januari kemarin, perusahaan dibalik platform open source Ubuntu…
- Spesifikasi dan Harga Tabulet Tabz Z1S Spesifikasi dan Harga Tabulet Tabz Z1S - Tabulet Tabz Z1S ini adalah sebuah tablet dengan layar 7 inch fan capacitive 5 Point touch ini menggunakan Processor ARM Cortex A8 dengan…