Spesifikasi dan Harga Advan Vandroid T6 iii. Setelah sebelumnya kita mengulas spesifikasi dan harga tablet advan seperti: Advan T4i II, Advan T5A dan juga vandroid Advan S5F. Kini kita akan mngulas tentang produk tablet vandroid advan lainnya yaitu advan T6 yang sudah diupgrade jadi advan T6iii. Nah apa saja keunggulan dan spesfikasi serta fitur-fitur yang ditawarkan pada tablet tipe ini? Mari kita simak sama-sama saja.
Advan sebagai salah satu produsen laptop ternama ini ternyata juga tidak main-main saat menjajal masuk pada pasar android, hal ini dibuktikannya dengan peluncuran Advan Vandroid T6iii, sebuah
tablet PC android dengan OS Android 4.0 Ice Cream Sandwich dan layar ukuran 9,7 inci.
Tablet vandroid advan t6iii ini mempunyai berat 700 gram dan ketebalan 0,8 centimeter , dengan sebuah layar 9.7 yang telah didukung dengan teknologi IPS (In Plane Switching). Prosesor yang disematkan pada vandroid ini adalah Cortex A9 1.5 Ghz. Dengan warna yang cukup tajam membuat layar tablet inisangat terang meskipun terlihat dari samping. RAM 1 Gb dan memori internal sebesar 8 GB juga disertakan dalam android ini untuk memaksimalkan kerja OS Ice Cream Sandwich, selain itu terdapat layanan editing gambar, menonton
video berkualitas HD,
game HD dan multitasking yang dioperasikan sangat baik oleh tablet ini.
Untuk mengetahui lebih jelas harga dan spesifikasi
Advan Vandroid T6iii ini anda bisa melihat penjelasan dibawah ini mengenai Advan Vandroid T6iii. Berikut penelasan dari processor type hingga penjelasan mengenai baterai dari tablet produksi terbaru dari Advan ini.
Spesifikasi Tablet Advan T6iii
Processor Type A9 1.5 Ghz
Storage 8 GB (Expanded with SD/TF up to 32GB)
RAM 1 GB
Display 9.7 inci Capacitive screen
Audio Integrated
Speaker Integrated
Wireless LAN wifi 802.11 b/g/n.
Input Device Type Capasitive Touch Screen
Interface Provided G-sensor, mini USB, HDMI port. Audio Port 3.5mm
O/S Provided Android 4.0 Ice cream sandwich
Camera 2 MP dan VGA
Battery Digital Camera
6000mAh
Setelah beberapa penjelasan tentang
spesifikasi vandroid T6ii kali ini anda juga harus mengetahui harganya. Harga dari
advan T6iii berada di atas angka 1 jutaan. Tidak usah khawatir, jika anda sedang mencari-cari android feature yang lengkap dengan harga bersahabt, anda bisa memilih T6iii ini. dengan harga Rp. 1.700.000, 00 saja anda bisa mendapatkan sebuah tablet android yang lengkap. Bukankah ini sangat murah jika dilihat dari spesifikasinya yang sangat menjajikan dan terbilang bagus ini.
;>= ”)}
Penulis Lepas yang hobi menulis bermacam topik. Filosofinya adalah: belajar bisa dari mana saja.
Rekomendasi:
- Spesifikasi Samsung Galaxy Tab P1010 Wifi Spesifikasi Samsung Galaxy Tab P1010 Wifi. Tablet PC sepertinya sudah menjadi tren saat ini, kalau dulu rasanya ada yang kurang kalau belum punya handphone, sekarang terasa ada yang kurang kalau…
- Harga dan Spesifikasi Asus Transformer Pad Infinity Harga dan spesifikasi Asus Transformer Pad Infinity – Asus Transformer Pad Infinity merupakan sebuah tablet yang dapat digunakan dalam berbagai macam bentuk perangkat mulai dari fungsi notebook hingga tablet dengan…
- Harga Lenovo A390, Hp Android Dual Sim Murah Lenovo tidak mau kalah dengan vendor-vendor tablet seperti samsung, asus, Lg dan lainnya yang sudah memasarkan banyak tipe produk tablet dan smartphone mereka. Lenovo yang sebelumnya lebih banyak fokus pada…
- Spesifikasi dan Harga Tablet Advan Vandroid 01A Spesifikasi dan Harga Tablet Advan Vandroid 01A. New Brand Development Advan Vandroid, Tjancra Lianto membeberkan tentang beberapa strategi yang digunakan untuk mendeapatkan awareness yang secara terus-menerus untuk vandroid. Seperti penentuan…
- Cara root Tablet Advan T1C Cara root Tablet Advan T1C - Sebenarnya ada cara mudah yang dapat dilakukan untuk melakukan rooting pada tablet Advan T1C tanpa menggunakan PC. Di mana anda menggunakan sebuah aplikasi yang…
- Spesifikasi dan Harga Tablet Advan Vandroid T5-A Spesifikasi dan Harga Tablet Advan Vandroid T5-A.Selamat datang di Gendruk dot com kali ini kami akan memberikan informasi tentang tablet terkini, yaitu tablet Advan Vandroid T5-A, dan inilah spesifikasi dan…
- Review IMO Light dan IMO Zip, smartphone dan tablet… Cepatnya perkembangan teknologi komunikasi, membuat para vendor berlomba-lomba merebut pasar dan mengambil hati para penggunanya. Hal tersebut tentu akan memberi dampak positif untuk para konsumen, karena semakin banyaknya produk yang…
- Spesifikasi Tablet Sony Xperia Z Spesifikasi Tablet Sony Xperia Z. Sony gagal meraih kesuksesan ketika merger dengan ericcson, dan kini setelah berdiri sendiri kembali, Sony berusaha bangkit kembali dengan ikut meluncurkan Tablet pc dan masuk ke…
- Harga Dan Spesifikasi Tablet Archos 28 - 4 GB Archos 28 Internet merupakan tablet yang kinerjanya optimal, dengan design mungil tablet Archos ini sangat nyaman untuk di bawa kemanapun, anda juga dengan mudah meletakkan nya di saku. Tablet Archos…
- Review Tablet Terbaru Mito Fantasy T10 Pro Mito sebagai salah satu pabrikan dalam negeri yang disebut – sebut sebagai pabrikan berkualitas ekstra dengan harga relatif murah ini kini mulai mengepakkan sayap untuk melakukan pembenahan diri. Kali ini…
- Spesifikasi dan Harga Mito t520 tablet dual core murah Tablet tablet android lokal semakin gencar memasarkan produk2nya, tipe tipe baru bermunculan dalam jangka waktu yang singkat dan menjanjikan berbagai macam fitur menarik dengan harga yang relatif murah. Salah satu…
- Bocoran Gambar dan Spesifikasi Tablet Asus Zenpad 8 Spesifikasi Tablet Asus Zenpad 8 - Gendruk dot com, Sebelumnya telah banyak beredar informasi tentang bocoran tablet ZenPad 7, namun belum lama penampakan dan isu tentang Asus ZenPad 7 kini…
- Harga Mito T520, Tablet Murah Fitur Tv Analog Sebagai salah satu produsen tablet terbaik di tanah air, mito mobile sangat aktif dalam perilisan tablet baru. Hal tersebut terbukti dengan banyaknya tablet yang dirilis oleh mito pada quartal ke…
- Cara Reset HP Advan S4Z Jika Anda memiliki masalah dengan HP Advan S4Z Anda, seperti tombol yang tidak berfungsi, layar yang tidak responsif atau memori yang penuh, Anda mungkin ingin mencoba untuk meresetnya. Berikut adalah…
- Cara Reset HP Advan S5E: Panduan Lengkap Jika Anda memiliki HP Advan S5E dan mengalami masalah, mungkin reset adalah solusi yang tepat untuk mengatasinya. Dalam artikel ini, kami akan membahas panduan lengkap tentang cara reset HP Advan…
- Harga Tablet Murah Bisa Telpon Harga Tablet Murah Bisa Telpon saat ini sudah banyak beredar di pasaran, Anda tidak akan kesulitan untuk mencari tablet dengan harga murah yang bisa telpon maupun SMS, karena saat ini…
- Cara root Tablet Vandroid T Cara root Tablet Vandroid T – Bergerak dengan menggunakan operasi sistem Android 4.0.4 Ice Cream Sandwich, tablet Vandroid T menggunakan prosesor Cortex A9 sebesar 1 Ghz dan RAM 512 MB…
- Cara Root Android Tanpa PC Paling Mudah Cara Root HP dan Tablet Android Tanpa PC Paling Mudah - Hp dan tablet android nampaknya sudah menjadi pegangan wajib kawula muda saat ini, berbagai merek hp atau tablet dengan…
- Harga Spesifikasi Tablet ZTE Light Tab 2 V9A Harga Spesifikasi Tablet ZTE Light Tab 2 V9A. Salah satu vendor tablet lokal yang lumayan produktif dengan merilis tablet terbarunya adalah ZTE. Mereka pun juga tengah fokus untuk meningkatkan kualitas…
- Akan Hadir 'iPad Mini' dengan Sistem Operasi Android Teknologi Terbaru - Dilihat dari sudut manapun, tablet Vandroid T5-A memang sangat mirip dengan iPad Mini keluaran Apple. Ya, popularitas produk Apple memang belum surut, inilah mengapa banyak perusahaan lain…
- Spesifikasi dan Harga Tablet Lenovo A3000 Tablet Lenovo IdeaPad A3000 adalah tablet keluaran terbaru dari vendor Lenovo. produk ini merupakan salah satu yang dipamerkan oleh Lenovo baru2 ini, selain ini mereka juga meluncurkan banyak produk lainnya…
- Spesifikasi dan Harga Advan S5F, Bukan Advan SSF yah Spesifikasi dan Harga Advan S5F, Bukan Advan SSF yah...Kenapa saya menulis judul seperti ini? yah karena produk smartphone tablet (Phablet) atau Advan Vandroid lebih suka menamainya dengan Smart Note yang…
- Cara Flash HP Advan i5c Flashing atau instal ulang pada HP Advan i5c bisa menjadi solusi ketika smartphone mengalami masalah seperti bootloop, hang, atau error. Cara ini juga bisa dilakukan untuk upgrade sistem operasi Android…
- Daftar Harga Hp Lenovo Android Terbaru Pastinya Anda datang kemari hanya ingin mengetahui harga hp lenovo terbaru kan? Anda memang orang yang super karena masuk ke blog yang tepat. Lenovo merupakan vendor asal Cina, dan selama…
- Harga dan Spesifikasi Tablet Cross A27 Harga dan Spesifikasi Tablet Cross A27 - Cross merupakan sebuah produsen perangkat elektronik terbaru yang meramaikan dunia tablet di Indonesia. Belum lama ini cross telah mengeluarkan produk ter-anyarnya Tablet Cross…
- Spesifikasi dan Harga Advan Vandroid S5 Spesifikasi dan Harga Advan Vandroid S5. Selamat datang di Gendruk.com yang selalu siap menyajikan info-info seputar tablet murah berkualitas untuk Anda. Kali ini kami akan memberikan info tentang harga dan…
- Review Spesifikasi Tablet Windows 8 Asus Vivobook Review Spesifikasi Tablet Windows 8 Asus Vivobook. Asus kembali merilis sebuah tablet pc windows terbaru, Tablet Asus Vivobook. Tablet windows 8 memang belum sebanyak tablet-tablet pc android yang saat ini…
- Spesifikasi dan Harga Tablet Mito t720, Bukan Mito t270 ya Spesifikasi dan Harga Tablet Mito t720, Bukan Mito t270 ya. Article kali ini akan membahas tablet kualitas terbaik dari mito mobile, Yang kejadiannya mirip dengan mito t520 yang sering dikira…
- Harga dan Spesifikasi Tablet Advan Vandroid T1C Harga dan Spesifikasi Tablet Advan Vandroid T1C - Banyaknya perusahaan yang bergerak di bidang IT mendorong munculnya produk-produk baru yang semakin canggih. Salah satu perusahaan yang kini sedang gencar-gencarnya meproduksi…
- Harga Dan Spesifikasi Tablet Advan Vandroid T4i - 4 GB Harga Dan Spesifikasi Advan Vandroid T4i - 4 GB - Mudahkan hidup anda dengan tablet berukuran 8. 4 inci keluaran dari advan. seri t4i yang masuk ke didalam seri wi-fi…