Dunia fotografi memang selalu memberikan hal – hal baru pada setiap waktunya. Bahkan setiap tahunnya produk – produk fotografi terbaru selalu bermunculan. Salah satu vendor besar optik yang senantiasa memberikan kreasi produk – produk barunya di dunia fotografi adalah Sony.
Pada tahun lalu, Sony meluncurkan sebuah kamera mirrorless full frame Sony A7S. Setelah produk Sony A7S ini berjaya di tahun lalu, kini di tahun 2015 Sony kembali menelurkan sebuah produk kamera terbaru yang merupakan lanjutan dari project kamera terdahulunya yakni kamera Sony A7S II.
Kamera terbaru Sony dengan nama Sony A7S II ini juga mempunyai sebuah kemampuan yang sangat canggih, bahkan lebih canggih dibandingkan dengan produk Sony A7S sebelumnya. Mengenai sensornya, kamera Sony A7S dibekali dengan sensor full frame 12.2 MP. Selain itu kamera Sony terbaru kali ini juga dilengkapi dengan prosesor Bionz X yang begitu canggih.
Ingin tahu tentang teknologi dan kecanggihan yang dimiliki oleh produk kamera Sony terbaru dengan nama Sony A7S II? Yuk kita simak dulu informasinya berikut ini!
Fitur Unggul Kamera Sony A7S II
Sebuah perusahaan yang berasal dari Jepang ini memang senantiasa gencar dalam mendesain produk – produk unggulannya yang mewarnai pangsa pasar teknologi setiap tahunnya. Dan di tahun 2015 kali ini, Sony juga mendesain sebuah produk lanjutan Sony A7S yang diberi nama Sony A7S II. Karena Kamera ini merupakan sebuah produk lanjutan tentu saja spesifikasi dan fiturnya lebih unggul jika dibandingkan dengan produk terdahulunya yakni Sony A7S.

Produk Kamera Sony A7S II ini menggunakan teknologi image stabilization 5-axis. Dengan teknologi ini hasil jepretan yang dihasilkan Sony jauh lebih baik. Produk ini juga menawarkan hasil yang optimal pada gambarnya karena ditunjang dengan mirrorless full frame yang menjanjikan autofocus lebih cepat dan akurat.
Perangkat ini juga dilengkapi dengan body yang berbahan magnesium alloy sehingga tampak sangat elegan. Fitur unggul yang menjadi daya tarik utama dari produk kamera Sony A7S II ini adalah kemampuan kamera ini untuk merekam video 4K pada malam hari dengan hasil yang optimal.
Itulah sedikit informasi yang dapat kami uraikan mengenai produk kamera canggih terbaru Sony A7S II. Semoga dapat menjadi sebuah informasi yang bermanfaat.

Rekomendasi:
- Sony Xperia Z Ultra Harga Spesifikasi, Phablet Layar… Beberapa waktu yang lalu, sony mobile baru saja meluncurkan sebuah headset berkualitas tinggi dengan layar seluas 6.4" inci. Produk yang disebut dengan nama Sony Xperia Z Ultra tersebut memang dibekali…
- Daftar 10 Tablet Android Terbaik 2013 Daftar 10 Tablet Android Terbaik 2013 - Di era sekarang ini siapa yang tidak mengenal tablet ? Teknologi yang terus berkembang dari waktu ke waktu menghadirkan perangkat - perangkat canggih…
- Cara Root Sony Xperia Z Cara root Sony Xperia Z - Sony Xperia Z merupakan sebuah perangkat yang bergerak pada sistem operas Android 4.2 Jelly Bean namun belum dalam status rooting sehingga dalam melakukan installasi…
- Cara root semua tablet Sony Xperia Cara Root Tablet Sony Xperia – Anda banyak sekali jenis tablet Sony Xperia yang beredar di pasaran saat ini, seperti Xperia Z, Xperial L, Xperia T, Xperia VL dan lain…
- Sony ST21i Smartphone Android Murah Dengan OS… gendruk.com - Kebanyakan, semua vendor mematok harga yang cukup tinggi untuk ponsel dengan sistem operasi android 4.0 atau Ice Cream Sandwich. Namun tampaknya anggapan itu akan segera berakhir, karena dari…
- Sony Luncurkan Eksperimental ROM Firefox OS Untuk… Sony mengumumkan bahwa tahun depan ia akan merilis sebuah smartphone yang menggunakan Firefox OS sebagai Sistem Operasinya. Dan untuk itu sekarang Sony memberi kesempatan untuk para developer untuk mengevaluasi dan…
- Archos Arnova 8B G2 Tablet Android Review dan Spesifikasi Archos Arnova 8B G2 : Teknologi Terbaru : Archos banyak dikenal sebagai vendor tablet android berharga murah yang sudah meluncurkan produk-produk berkualitas dalam seri Archos Arnova. Kali ini Archos kembali…
- Treq Turbo A20C, Smartphone Murah Namun Bukan Murahan Setelah tablet pertama yang dirilis oleh produsen yang bernama Treq ini menjadi Best Seller pada tahun sebelumnya, produsen tablet yang satu ini kembali meluncurkan produk terbarunya dengan  membawa nama Treq…
- Ini Dia Harga dan Spesifikasi Tablet Sony Xperia Z Harga dan Spesifikasi Tablet Sony Xperia Tablet Z. Sony Mobile kembali merilis tablet baru pada awal tahun 2013 ini. Dengan nama Xperia Tablet Z. Tablet ini memiliki resolusi lebih dari…
- Harga Android Smartfren Andromax Terbaru Harga Android Smartfren - Bagi orang indonesia, nama Smartfren bukan hal yang sangat asing. Karena sebelum mengeluarkan Smartphone Android, perusahaan ini telah terkenal dengan produk modem yang mereka ciptakan. Terlebih…
- Spesifikasi dan Harga Sony Xperia Z1 Compact Vendor ponsel asal Jepang Sony kembali memperkenalkan smartphone terbarunya Sony Xperia Z1 Compact. Setelah saya lihat dari beberapa informasi yang saya baca, ponsel pintar milik perusahaan sony tersebut memiliki spesifikasi…
- Spesifikasi dan Harga IMO Q8 Clarity Nama IMO memang sudah tidak asing lagi dalam dunia gadget sebagai salah satu produsen smartphone yang telah menghadirkan berbagai produk smartphone canggih dan mempunyai spesifikasi yang lumayan baik, kini smartphone…
- Update ICS Untuk Sony Xperia Neo dan Sony Xperia Arc… gendruk.com - Belum lama ini, sebuah artikel di xperia blog yang beralamat di xperiablog.net mengumumkan tersedianya update android 4.0 untuk atau icre cream sandwich untuk dua smartphone android xperia mereka.…
- Spesifikasi dan Harga Xiaomi Mi7 Spesifikasi dan Harga Xiaomi Mi7, Ponsel Baru Bakal Rilis Maret 2018 - Di tahun 2018 nanti, akan ada kejutan – kejutan baru yang diberikan oleh berbagai vendor teknologi salah satunya…
- Cara Root Sony Xperia Tablet Z Cara Root Sony Xperia Tablet Z - Sony Xperia tablet Z merupakan salah satu dalam jejeran tablet bersistem operasi Android 4.2.2 Jelly Bean terbaik yang datang di pasar Internasional. Namun…
- Spesifikasi Tablet Sony Xperia Z Spesifikasi Tablet Sony Xperia Z. Sony gagal meraih kesuksesan ketika merger dengan ericcson, dan kini setelah berdiri sendiri kembali, Sony berusaha bangkit kembali dengan ikut meluncurkan Tablet pc dan masuk ke…
- Harga HP Huawei Honor 6 Plus LTE Harga HP Huawei Honor 6 Plus LTE, Android Kitkat Murah - Setelah sukses dalam menjalankan bisnis hp android selama tahun 2014 ini, sebagai penutup tahun vendor asal china merilis lagi…
- Harga dan Spesifikasi Imo Apollo Terbaru Harga IMO Apollo - Selain smartphone, saat ini perangkat tablet menjadi produk yang potensial untuk diproduksi oleh produsen gadget. Hal tersebut dibuktikan dengan banyaknya permintaan perangkat tablet tiap hari nya.…
- Harga dan Spesifikasi Sony Xperia Tablet Z LTE Harga dan spesifikasi Sony Xperia Tablet Z LTE - Di rilis pada bulan Februari 2013 yang lalu, Sony Xperia Tablet Z LTE bergerak dalam 3 jaringan network yang berbeda; 2G,…
- Tablet Android ICS Murah Buatan Lokal : SPC P3 gendruk.com - Belum lama ini, pihak SPC meluncurkan sebuah tablet android yang bisa admin katakan sebagai salah satu tablet android ics termurah. Hadir dengan nama SPC P3, Tablet android ini…
- Harga Pre Order Sony Xperia Z di Indonesia Pertama kali diperkenalkan pada ajang CES 2013 awal tahun 2013 lalu, Sony Xperia Z dengan spesifikasinya yang canggih sukses menarik perhatian para pecinta smartphone. Sesuai yang direncanakan, smartphone ini pun…
- Review IMO Light dan IMO Zip, smartphone dan tablet… Cepatnya perkembangan teknologi komunikasi, membuat para vendor berlomba-lomba merebut pasar dan mengambil hati para penggunanya. Hal tersebut tentu akan memberi dampak positif untuk para konsumen, karena semakin banyaknya produk yang…
- Apple Akan Tanamkan Layar Retina Display Pada… Populernya produk terbaru Apple, yaitu The New iPad tidak bisa dilepaskan dari andil salah satu fitur canggih yag terdapat pada layarnya, yaitu layar Retina Display yang mana fitur yang satu…
- 5 Handphone Keren dengan Harga di Bawah 1 Juta Saat ingin mengganti Handphone yang baru, tidak jarang yang menjadi kendala adalah kondisi budget. Jika hal tersebut sedang Anda alami, maka jangan lah khawatir. Karena Anda tetap dapat mengganti Handphone…
- Cross Luncurkan Dua Smartphone Murah Terbari A7S dan A22 Cross A7S dan Cross A22 - Gempuran ponsel Android tampaknya akan terus menghujani pasar ponsel di dunia termasuk di tanah air. Tak mmau kalah dengan beberapa vendor ternama, produsen ponsel…
- Bagi Pecinta Selfie Wajib Miliki Fujifilm Instax… Kegiatan selfie hampir menjadi sebuah rutinitas yang tak terpisahkan dari kehidupan kita. Hampir setiap moment entah itu suka, duka, gembira atau moment lainnya seringkali diabadikan dengan kegiatan selfie. Dengan semakin…
- Cara Reset HP Sony Xperia Reset HP Sony Xperia dapat menjadi solusi untuk mengatasi berbagai masalah pada smartphone Anda. Namun, sebelum melakukan reset, pastikan Anda telah membackup data penting terlebih dahulu. Berikut adalah cara reset…
- Harga dan Spesifikasi Sony Xperia C Terbaru Harga Sony Xperia C Dual Sim - Dalam rangka menguasai pasar menengah, Sony mengeluarkan Smartphone terbaru dengan fitur Dual Sim yakni Sony Xperia C. Inovasi terbaru ini berbeda dari ponsel…
- Huawei Ascend P6 S, Smartphone Premium Terbaru Huawei Huawei kembali menghadirkan produk smartphone terbarunya dengan membawa nama Huawei Ascend P6 S. Smartphone terbaru dari produsen smartphone Huawei ini sudah dibekali dengan teknologi yang cukup mumpuni sehingga sudah mampu…
- Harga dan Spesifikasi Tablet Sony S 3G Harga dan Spesifikasi Tablet Sony S 3G - Tablet S 3G merupakan sebuah perangkat telekomunikasi besutan Sony yang dirilis pada bulan Agustus tahun 2011. Tablet ini bekerja pada jaringan GSM…