Simulasi Asuransi Pendidikan Prudential. Nah kalau sebelumnya kita sudah membahas tentang ilustrasi asuransi pendidikan prudential, kali ini kita akan membahas tentang simulasinya.Asuransi pendidikan merupakan salah satu produk unggulan dari Prudential. Karena melalui asuransi pendidikan ini, kita mempunyai jaminan untuk memberikan pendidikan yang terbaik bagi anak kita. Sebelum mengikuti sebuah asuransi, kita perlu mengetahui cara kerjanya. Simulasi asuransi pendidikan Prudential akan menggambarkan berbagai skenario untuk mengajukan klaim atau keuntungan yang Anda dapatkan.
Berikut ini adalah contoh simulasi asuransi pendidikan Prudential.
Misal:
Nama orang tua : Andy Raymond
Usia orang tua : 31 tahun
Nama anak : Dinda Diana
Usia anak : 6 tahun
Jika Andy Raymond mengikuti asuransi pendidikan dari agen asuransi prudential dengan premi Rp 500.000 per bulan. Dan mengikuti asuransi selama 10 tahun, maka simulasi asuransi pendidikan Prudential adalah sebagai berikut.
Ada 2 manfaat asuransi pendidikan Prudential yang bisa diterima. Pertama adalah manfaat investasi. Yang kedua adalah manfaat asuransi.
1. Simulasi Asuransi Pendidikan Prudential Manfaat Investasi
Saat usia Dinda Diana (anak) 13 tahun, usia Andy Raymond (orang tua) 38 tahun. Nilai investasi yang didapatkan adalah Rp 34.434.000. Dan jenjang pendidikan anak SMP.
Saat usia Dinda Diana (anak) 16 tahun, usia Andy Raymond (orang tua) 41 tahun. Nilai investasi yang didapatkan adalah Rp 61.935.000. Dan jenjang pendidikan anak SMA.
Saat usia Dinda Diana (anak) 19 tahun, usia Andy Raymond (orang tua) 44 tahun. Nilai investasi yang didapatkan adalah Rp 83.747.000. Dan jenjang pendidikan anak perguruan tinggi.
Dengan manfaat investasi, kita berasuransi sekaligus mempersiapkan masa depan. Jadi sangat menguntungkan.
2. Simulasi Asuransi Pendidikan Prudential Manfaat Asuransi
Ini adalah manfaat dasar dari sebuah asuansi pendidikan. Dengan asuransi pendidikan, kesehatan dan keberlangsungan pendidikan anak akan terjamin. Berikut manfaat asuransi yang bisa diterima.
Jika Dinda Diana (anak) sakit dan perlu dirawat di rumah sakit, maka akan mendapat santunan Rp 500.000 per hari di rumah sakit tipe C.
Jika Dinda Diana (anak) meninggal dunia, maka akan mendapat santunan sebesar Rp 100.000.000
Jika Dinda Diana (anak) mengalami kecelakan dan cacat total tetap, maka akan mendapat santunan Rp 25.000.000.
Jika Dinda Diana (anak) menderita sakit kritis yang mememnuhi kriteria asuransi, maka akan mendapat santunan Rp 25.000.
Jika Dinda Diana (anak) mengalami 1 dari 34 kondisi kritis maka akan mendapat santunan sebesar 25.000
Jika Andy Raymond (orang tua) meninggal dunia atau kondisi kritis, maka asuransi akan membayarkan biaya pendidikan Rp 6.000.000 per tahun.
Demikianlah simulasi asurasi pendidikan Prudential. Untuk mendapatkan keterangan yang detail, Anda harus berkonsultasi dengan agen resmi Prudential. ;>= ”)}
Rekomendasi:
- Game Furious Racing untuk Hp Android Game Furious Racing untuk Hp Android - Furious racing merupakan salah satu game yang menyenangkan dengan melakukan kegiatan simulator untuk memacu cepat mobil balap, di sini anda berposisi sebagai sopir…
- Pengertian Mengenai Polis Asuransi Pengertian Mengenai Polis Asuransi. Pengertian Mengenai Polis Asuransi. Ketika kita membahas tentang jasa asuransi, tentunya tak akan luput dari yang namanya polis asuransi. Polis asuransi sangat penting dalam bidang jasa…
- Jasa Asuransi Simas Sehat Executive dari Sinar Mas Jasa Asuransi Simas Sehat Executive dari Sinar Mas. Dalam kehidupan manusia, tak pernah bisa lepas dari yang namanya resiko. Banyak kejadian yang mungkin akan anda alami sehingga memungkinkan anda membutuhkan…
- Cara Mengatasi Anak Hiperaktif Terkadang cara mengatasi anak yang hiperaktif sangat sulit karena anak sudah pasti banyak gerak tidak mau diam, juga terkadang kurang teliti, tidak sabaran, emosional, pelupa dan biasanya suka bersikap atau…
- Berapa Sih Sebenarnya Pendapatan Agen Asuransi Itu? Berapa Pendapatan Agen Asuransi? Mungkin itu adalah pertanyaan yang bikin penasaran bagi para calon agen asuransi. Bisa di bilang, pendapatan seorang agen asuransi tidak pernah tetap. Hal ini di karenakan…
- Tabungan Investasi Prudential Macam Tabungan Investasi Prudential. Menabung dan investasi adalah 2 hal yang berbeda. Menabung biasanya untuk mengumpulkan dan dan berjaga-jaga untuk keperluan mendadak. Investasi bertujuan untuk mendapatkan keuntungan. Prudential mempunyai produk…
- Asuransi Simas Sehat Gold Asuransi Simas Sehat Gold - Mengalami kecelakaan atau sakit yang membuat anda harus menjalani rawat inap atau pembedahan tentu membutuhkan dana finansial yang besar. Walaupun hal tersebut tak pernah kita…
- Ramalan Berdasarkan Tanggal Lahir Ramalan Weton Ramalan Berdasarkan Tanggal Lahir Ramalan Weton - Orang dari suku jawa sudah pasti tahu dengan "weton" atau primbon. Weton sering digunakan untuk meramal nasib, rezeki dan jodoh seseorang. Selain itu…
- Tips Memilih Perusahaan Asuransi Pendidikan Terbaik Asuransi Pendidikan Terbaik. Dalam mengikuti sebuah asuransi, kita perlu berhati-hati. Termask dalam memilih asuransi pendidikan. Ada banyak perusahan yang menawarkan asuransi pendidikan. Pilihlah perusahaan yang mempunyai predikat perusahaan asuransi pendidikan…
- Cara Mencari Tahu Siapa Yang Unfollow Twitter Kita,… Kalau pada postingan sebelumnya saya sempat membahas bagaimana cara memperoleh follower secara instan dan cepat, sebenarnya cara itu membawa dampak kita juga otomatis memfollow orang lain. Akibatnya following kita tak…
- Tips Memilih Jasa Asuransi yang Baik Tips Memilih Jasa Asuransi yang Baik. Agen asuransi sukses kali ini akan membahas dan sharing pada anda tentang tips-tips untuk memilih asuransi yang terbaik buat anda dan keluarga. Bagi anda…
- Aturan Main Top Eleven dan Strateginya Top eleven adalah sebuah permainan yang membuat diri kita seolah-olah seorang manajer sebuah tim sepak bola. Permainan ini dikembangkan dalam sebuah jaringan oleh Nordeus dan dapat kita mainkan di facebook…
- Mengetahui Ramalan Jodoh Zodiak Aries Apakah anda ingin mengetahui ramalan jodoh Zodiak Aries? Zodiak merupakan salah satu hal yang senantiasa diakui oleh remaja sebagai salah satu yang paling berpengaruh. Ketertarikan remaja akan sebuah ramalan zodiak…
- Cara Mempersiapkan Lamaran Kerja Cara mempersiapkan lamaran kerja – Ketika anda lulus dari sebuah instansi pendidikan apakah itu tahap SMU atau sederajat dan yang lebih tinggi lagi, tentunya anda memerlukan sebuah pekerjaan yang di…
- Asuransi Mudik Asuransi Mudik. Mudik dan pulang kampung seakan sudah menjadi tradisi bangsa indonesia, sebagai mana tradisi ketupat dan opor ayam ketika lebaran. Keduanya tak bisa di pisahkan, karena pasti akan terasa…
- Cara Menghilangkan Karang Gigi dengan Alami Gigi merupakan salah satu asset penting yang kita miliki, oleh karena itu kita harus dapat menjaga kebersihan gigi. Jika kita tidak rajin merawat gigi, maka gigi kita akan cepat rusak…
- Asuransi Allianz mobilKu Asuransi MobilKu Allianz - Memiliki kendaraan termasuk mobil memang menjadi kebanggaan tersendiri bagi pemiliknya. Apalagi jika itu adalah mobil impian anda, betapa senangnya. Tapi sebagaimana fungsi mobil yang di gunakan di…
- Penyebab Klaim Asuransi Jiwa Di Tolak Penyebab Klaim Asuransi Jiwa Di Tolak. Klaim asuransi jiwa anda di tolak? Nah..Hal seperti inilah yang terkadang membuat orang berfikir dua kali untuk bergabung dalam jasa asuransi. Karena mayoritas dari…
- Perlunya Pelajari Buku Polis Asuransi Prudential Perlunya Pelajari Buku Polis Asuransi Prudential untuk memaksimalkan manfaat asuransi prudensial. Setelah aplikasi anda disetujui oleh Prudential, anda akan dikirimi Buku polis asuransi. Anda perlu mempelajari dan memahami kontrak polis…
- Macam-Macam Asuransi dan Pengertiannya Macam-Macam Asuransi dan Pengertiannya - Nggak terasa ya seminggu dah lewat dan blog tips asuransi ini belum update juga, nah kali ini kita mau share sedikit tentang macam-macam asuransi, sehingga…
- Aplikasi Edukasi Islami Buat Anak di Android Aplikasi Edukasi Islami Buat Anak di Android - Gendruk, Bunda, sikecil suka sekali ya bermain game ? atau sikecil sulit sekali diajak belajar apalagi mengaji? Tenang bunda wajar sekali si…
- Cara Mendisiplinkan Anak yang Benar Cara Mendisiplinkan Anak dengan Benar. Menerapkan kedisiplinan kepada anak sejak dini tidaklah mudah.Namun sebagai orang tua, adalah tugas kita untuk mendidik dan mengajari anak. Lagipula dengan menerapkan kedisiplinan pada anak…
- Ramalan Nama Anda dan Pasangan Cara Mengecek Kecocokan Berdasarkan Ramalan Nama Anda dan Pasangan! Siapa yang tidak ingin bisa bertemu dengan jodohnya dan berlanjut hingga naik ke pelaminan bahkan sampai mempunyai anak cucu. Setiap orang…
- DIMANA BISA MENEMUKAN CONTOH NASKAH DRAMA 6 ORANG DIMANA BISA MENEMUKAN CONTOH NASKAH DRAMA 6 ORANG.Bagi anda yang bergelut di bidang teater atau sekolah di jurusan teater atau suka dunia teater, contoh naskah drama 6 orang pasti tidak…
- Asuransi Prudential Syariah untuk Profesional Muda Asuransi Prudential Syariah untuk Profesional Muda. Prudential merupakan salah satu perusahaan asuransi yang cukup terkenal di seluruh dunia. Di Indonesia, Prudential semakin memantapkan kehadirannya dengan diperkenalkannya asuransi Prudential Syariah. Ini…
- Tips Membuat Anak Betah Dirumah Sebelum anda mengetahui berbagai tips membuat anak betah dirumah, tentu ada baiknya jika anda mengetahui terlebih dahulu berbagai penyebab anak tidak betah ketika berada di dalam rumah. Tentunya terdapat beberapa…
- Mengapa Perlu Memiliki Asuransi Anak? Mengapa Perlu Memiliki Asuransi Anak? Sebagai orang tua, pasti ingin memberi yang terbaik untuk anak. Mulai dari pendidikan, kesehatan sampai keamanan. Salah satu yang bisa dilakukan adalah dengan memiliki asuransi…
- Pengertian Kecelakaan pada Asuransi Kecelakaan Pengertian Kecelakaan pada Asuransi Kecelakaan - Agen Asuransi Sukses kali ini mau sedikit berbagi tentang asuransi kecelakan. Di dalam asuransi kecelakaan, ada beberapa poin husus yang harus di penuhi agar…
- CONTOH NASKAH PIDATO TENTANG KENAKALAN REMAJA CONTOH NASKAH PIDATO TENTANG KENAKALAN REMAJA.Generasi muda merupakan generasi yang diharapkan sebagai generasi penerus bangsa ini. Generasi ini diharapkan dapat membuat keadaan bangsa ini lebih baik dan maju. Akan tetapi,…
- Kelebihan Asuransi Prudential Kelebihan Asuransi Prudential. Prudential merupakan perusahaan asuransi dari London, Inggris. Berdiri sejak tahun 1848. Sampai sekarang, asuransi Prudential semakin eksis. Dan di Indonesia asuransi Prudential juga semakin berkembang. Tentunya asuransi…