Review Game Subway Surfer – Salah satu game yang menjadi game favorit di awal Tahun 2018 ini ialah game Subway Surfer. Game ini merupakan salah satu game yang datang dari game aksi runner yang memberikan pengalaman berbeda kepada para pemain semuanya. Mulai dari mengumpulkan karakter langka disetiap negara, hingga membeli peralatan skateboard yang baru bisa Anda lakukan dalam game runner android terbaik 2017 ini.
Nah bagi Anda yang saat ini sedang mencari game runner android terbaik, langsung saja yuk gendruk.com siapkan review game subway surfer lengkap beserta fitur yang ada didalamnya 🙂
Review Game Subway Surfer
Dibawah ini ada beberapa ulasan singkat terkait review game subway surfer terbaru dari android. Selengkapnya simak ulasan berikut ini ya!
Story Game
Subway surfer merupakan salah satu game runner yang akan mengajak para pemainnya untuk terus berlari sejauh mungkin sembari mengumpulkan koin dan melewati rintangan yang ada di depannya. Game yang telah sukses mendapat unduhan sebesar 100 juta lebih ini merupakan game tersukses besutan Kiloo Mobile Inc. Berikut fitur menarik yang bisa Anda jumpai dalam game ini!
Jadilah Pelari Nomer Satu!
Game yang satu ini juga bisa dimainkan secara online, nantinya kita akan mengetahui siapa saja pemain yang larinya paling jauh dengan login terlebih dahulu menggunakan facebook. Bukan hanya itu saja, nantinya tugas kita ialah melewati batas lari pemain nomer satu guna menjadi seorang pelari yang menduduki posisi pertama. Kita juga bisa menambahkan beberapa aksesoris penting lainnya yang bisa mempercepat kecepatan lari kita.
Membeli Karakter Pemain dan Skateboard Terbaru!
Game yang satu ini juga telah menyediakan berbagai macam karakter pemain yang bisa kita beli pada menu shop. Untuk membeli pemain yang ada pada shop, kita diharuskan melakukan pembayaran dengan koin yang telah kita kumpulkan selama berlari tadi. Disamping itu nantinya para pemain juga bisa membeli sebuah skateboard untuk mempercepat lari yang kita lakukan. Keuntungan lainnya yang didapat dengan menggunakan skateboard ialah, jika kita menabrak kereta atau rintangan lainnya, kita tidak akan mati, melainkan skateboard milik kita yang akan hilang.
Baca juga: Cara Cheat Subway Surfer
Bagaimana guys, sangat menarik bukan review game subway surfer diatas? Setelah melihat fitur yang ada dalam game runner tersebut, lantas apakah Anda ingin memainkannya atau ingin mencoba game balap terbaik android yang satu ini?
Rekomendasi:
- Download game Clash of Clans di sini mudah dan cepat Download game clash of clans memang sangat banyak sekali yang meminatinya, karena sekarang ini game tersebut sangat banyak sekali yang menyukainya. Nah buat kalian yang ingin memiliki game tersebut maka…
- Wartune dengan Permainan Strateginya yang Menantang Di antara sekian banyak permainan tipe hybrid strategy, wartune merupakan salah satu yang paling populer dan memiliki penggemar setia. Wartune game hadir dengan kemasan yang sangat eye catching dan mengkombinasikan…
- 5 Game Android Offline Terbaru, Terbaik, Seru dan… Kegunaan dari perangkat android selain digunakan sebagai alat telekomunikasi juga dapat menjadi alat bermain yang menyenangkan terlebih jika yang digunakan adalah smartphone dengan spesifikasi tinggi. Berbagai perusahaan game android membuat…
- Cara Cheat Subway Surf Cara Cheat Subway Surfers by Gendruk dotcom - Subway Surfers adalah game yang sangat populer dengan desain grafis yang bagus yang dikembangkan oleh Kiloo. Sebenarnya, permainan pada subway surf ini…
- Ini Dia Game Online RPG Seru - Seven Knights Game Seven Knights – Memainkan sebuah game RPG pada perangkat android dapat membuat para gamers menjadi ketagihan akan gameplay unik yang dihadirkannya. Terlebih saat ini pada Google Play Store telah…
- Cara Cheat Pou Unlimited Coins (Koin Tidak Habis Habis) Cara Cheat Pou - Halow sobat Gendruk semuanya, kalau sebelumnya kita sudah bahas tentang cara cheat clash of clans tanpa root, dan juga cara cheat fifa 15, nah kali ini…
- Cara Cheat My Talking Tom Tanpa Root Cara Cheat My Talking Tom Tanpa Root - Game My Talking Tom merupakan salah satu game android yang di sini bertugas untuk merawat seekor kucing yang ada didalamnya. Game My…
- Cara Cheat Game Enemy Strike android Cara Cheat Game Enemy Strike android - Game enemy srtike adalah permainan yang bertema peperangan. Dalam game ini anda harus menghadapi dan menembaki musuh-musuh di depan anda. Untuk memperoleh banyak peralatan…
- Game anak - permainan anak anak Online yang mudah… Hallo semua, senang bisa berjumpa kembali dalam ulasan ini, nah dalam ulasan ini saya sebagai admin blog ini akan kembali mengulas seputar dunia game. Dan untuk kali ini saya akan…
- 5 Game Tembak (FPS) Terbaik Di Android Game Tembak (FPS) Terbaik di Android Smartphone - Gendruk.com, Kategori game FPS (Tembak menembak) tergolong populer dan paling banyak di cari di playstore. Game android yang seru dan menegangkan mewajibkan…
- Review Game Dungeon Hunter 4 - Game Aksi 3D Penuh Sensasi Review Game Dungeon Hunter 4 - Saat ini kebutuhan sebuah game dalam menjalani aktifitas sehari-hari memang diperlukan. Hal ini mengingat fungsi game selain bisa mengisi waktu luang juga bisa membuat mood…
- Game Magic Rush Heroes - Game Strategi Tower Defense Keren Game Magic Rush Heroes - Berbagai macam game strategi terus bermunculan di Google Play Store. Beberapa game strategi tersebut rupanya bukan hanya muncul dalam satu gameplay saja, akan tetapi banyak…
- Game Horor Android Offline Terseram Game Horor Android Offline Terseram - Gendruk.com, Saat ini, game bergenre horor memang sedang populer dikalangan pecinta gamers, pasalnya game ini mampu menawarkan ketegangan yang akan memacu adrenalin para pemainnya…
- Game Selamatkan Jakarta, Bersama Jokowi-Ahok Game Selamatkan Jakarta - Pasangan cagub dan cawagub DKI Jakarta Jokowi-Ahok memang sangat kreatif dan unik untuk mensosialisasikan dirinya kepada masyarakat, seperti turun langsung ke masyarakat dan memaparkan visi-misi mereka.…
- Jumlah Pemain Tomb Raider Capai Angka 1 Juta Square Enix beberapa waktu telah meluncurkan game terbaru mereka yang bertajuk Tomb Rider. Menurut sebuah tweet dari global grand director Square Enix, Karl Stewart, menurut tweet tersebut pada 48 jam…
- Cara mendapatkan game terbaik dan modern tahun ini Banyak sekali sekarang ini yang namanya game online dan hal tersebut biasanya banyak di mainkan oleh para gamer - gamer yang memiliki skill yang cukup di bidangnya. Buat kalian yang…
- 10 Games Android Terbaik dan Terpopuler Game di android memang tidak ada bosan-bosannya bagi kaum manapun. Semenjak google mendirikan Play Store, kita sebagai pengguna android bisa mengunduh secara gratis game yang kita suka, walaupun memang ada juga…
- Ini Dia Fitur Game Clash Of Clans Terbaru 2024 Fitur Game Clash Of Clans Terbaru 2024 - Game Clash of clans atau yang biasa dikenal dengan nama COC memang sudah booming pada tahun 2015 lalu. Akan tetapi game ini…
- Ular Tangga, Game Terbaru Amikom Game Dev Masuk "Top… Setelah sukses meluncurkan Jumping Granny dan Panjat Pinang, beberapa waktu lalu tim pengembang AGD (Amikom Game Dev) kembali merilis game Android terbaru mereka. Kali ini mereka mengangkat permainan tradisional ular…
- 5 Game Android paling Susah Ditamatin - Ayo Mainkan… 5 Game Android paling Susah Ditamatin - gendruk dotcom, Bagi para pecinta game, rasanya sehari saja nggak bermain game mungkin tangan terasa gatal ingin memegang keyboard game. Jika Anda termasuk salah…
- Permainan Subway Surfers Terbaru di Android - Kamu… Permainan Subway Surfers Terbaru di Android - Kamu Sudah Punya Belum? - gendruk.com, Subway Surfers merupakan game yang memiliki perkembangan sangat cepat sampa saat ini game subway surfers sangat populer,…
- ML VS AOV, Siapa Yang Menang? ML VS AOV - Wuih! Dari judulnya penuh dengan singkatan ya. Kira-kira apa maksud dari judul di atas? Sebenarnya artikel kali ini akan membahas mengenai game Mobile Legend: Bang Bang…
- Cara Cheat Game Elite Killer Android Tanpa Root Cara cheat game Elite Killer Android – Anda tahu game Elite Killer ? Jika tidak tahu kami bisa menjelaskannya untuk anda semua. Game ini adalah salah satu game yang bertema…
- Titok Basmi Tomcat : Game Unik Yang Diilhami… Saat ini, di Indonesia sedang heboh-hebohnya diberitakan tentang serangan serangga tomcat ke pemukiman warga di berbagai daerah di Indonesia. Hal ini rupanya mengilhami Agate Game Developer untuk berkreasi dan membuat…
- Review Game Android Mobile Legends: Bang bang - Game… Review Mobile Legends: Bang bang - Semenjak debutnya pada beberapa bulan yang lalu, rupanya game besutan Moonton Studios yang satu ini berhasil menarik minat banyak gamers mobile android. Dalam hal…
- Rovio Bersiap Luncurkan Game Amazing Alex gendruk.com - Game Angry Bird besutan Rovio sudah mendunia dan saat ini, dari kabar yang beredar. Rovio tengah mempersiapkan peluncuran sebuah game terbaru dengan judul Amazing Alex. Untuk segera mewujudkan…
- Game Memasak Kue Offline Terbaik Game Memasak Kue Offline - Saat ini game tidak hanya digunakan sebagai hiburan saja, namun juga bisa digunakan sebagai edukasi bagi semua orang. Seperti game memasak kue offline yang akan…
- Serunya Bermain Game Monopoli Online – Line Let's Get Rich Game Line Let's Get Rich - Saat ini banyak sekali berbagai macam game yang bermunculan yang mengadopsi dari serial game nyata. Salah satu game tersebut tak lain ialah Let’s Get…
- Kelebihan Arena Of Valor (AOV) Dibandingkan MOBA Lain Kelebihan Arena Of Valor (AOV) - Hampir seluruh pengguna smartphone android mengenal nama game yang satu ini. Secara, sebuah game yang dirilis langsung oleh Garena selaku perusahaan game terbesar di…
- Review Game RPG Tactical iPhone Terbaru, Five Card Quest Five Card Quest, adalah game tactical RPG iPhone pertama yang menarik minat saya, mengapa? Ini dia alasannya. Sekarang, tiba kembali waktu untuk Anda mengumpulkan kembali sekumpulan pahlawan, dan menghadapkan mereka…