Golem Wizzard Pekka di Clash of Clans merupakan kombinasi pasukan andalan saya saat Clan Wars. Di TH 9 saat semua musuhmu memiliki pertahanan udara yang kuat, maka formasi pasukan GOWIPE ini bisa kamu andalkan.
Sebelum saya memberikan strategi menyerang, mari kita lihat dulu detail dari masing-masing pasukan tersebut.
PEKKA Clash Of Clans
Pekka merupakan sosok misterius sekaligus pasukan darat terkuat yang bisa kamu peroleh jika kamu sudah memiliki Barrack level 10. Kekuatan Pekka setara dengan Barbarian King yang bisa menghancurkan objek dengan sekali tebas. Inilah detailnya :
Kelebihan PEKKA COC
- Tidak terpengaruh oleh Spring trap maupun Giant bomb
- Memiliki Hitpoints yang besar
- Serangan per detik yang kuat, Pekka level 5 mampu melakukan serangan 380 Dps
Kekurangan PEKKA
- Lemah terhadap Hiden tesla
- Tipe serangan single hit
- Harga yang mahal
- Memerlukan housing space yang besar
- Memerlukan waktu yang lama untuk membuatnya
Detail lebih lengkap bisa kamu lihat di tabel.
Favorite Target |
Attack Type |
Housing Space |
Training Time |
Movement Speed |
Attack Speed |
Attack Range |
None |
Ground |
25 |
45m |
16 |
2.5s |
0.8 tiles |
Level |
Damage per Second |
HP |
Training Cost |
Research Time |
1 |
240 |
2,800 |
30,000 |
0 |
2 |
270 |
3,100 |
35,000 |
10 days |
3 |
300 |
3,500 |
40,000 |
12 days |
4 |
340 |
4,000 |
45,000 |
14 days |
5 |
380 |
4,500 |
50,000 |
14 days |
Melihat harga Pekka yang mahal dan waktu pembuatan yang lama, saya jarang menggunakannya untuk merampok desa lain , Saya hanya menggunakan Pekka saat ada Clan wars saja.
Golem COC
Pasukan Dark Barrack ini merupakan tameng terkuat yang akan melindungi pasukan penyerang lainnya. Golem berkulit batu tahan terhadap spring trap, bomb dan giant bomb sehingga sangat cocok digunakan sebagai penghilang jebakan musuh.
Target Serangan Favorit Golem adalah Defense. Ia akan menyerang Senjata pertahanan lawan dengan lambat.
Golem sangat perkasa dengan HP yang sangat sangat sangat dan sangat panjang, ketika nyawa mereka habis, mereka akan meledak dan terbelah menjadi dua, ketika ia meledak saat mati, ledakannya mampu menghancurkan Army Camp.
Kelebihan Golem COC
- Golem level 5 memiliki HP yang sangat banyak yaitu 6300
- Anti segala trap
- Target favorit adalah pertahanan musuh
- Saat mati Golem akan terbelah menjadi 2 dan saat itu juga akan membuat kerusakan di base musuh
Kelemahan Golem Clash Of Clans
- Gerakan lumayan lambat
- Damage serangan kecil
- Hanya bisa menyerang di darat saja..coba kalau Golem bisa terbang..wkwkwk
- Biaya pembuatan mahal, hanya cocok untuk digunakan saat War saja
- Memerlukan housing space yang banyak
Untuk detail tentang Golem COC bisa kamu lihat di tabel di bawah :
Favorite Target |
Housing Space |
Training Time |
Movement Speed |
Attack Speed |
Attack Range |
Death Damage Radius |
Defense Buildings |
30 |
45m |
12 |
2.4s |
1 tile |
1.2 tiles |
Level |
DPS |
Damage Upon Death |
HP |
Training Cost |
1 |
38 |
350 |
4,500 |
450 |
2 |
42 |
400 |
5,000 |
525 |
3 |
46 |
450 |
5,500 |
600 |
4 |
50 |
500 |
6,000 |
675 |
5 |
54 |
550 |
6,300 |
750 |
Saat menyerang di Clan Wars saya biasanya membawa 2 Golem untuk dijadikan tameng.
Wizard COC
Apa itu Wizard ? Wizard adalah salah satu pasukan ke tujuh yang terbuka dalam Barracks Level 7. Target Serangan Favorit Wizard adalah Any. Ia akan menghancurkan apa saja yang berada di dekatnya.
Wizard datang membawa kabar buruk dalam pertarungan. Ia sangat kejam dan menyerang tanpa ampun dengan Bola Apinya / Listrik untuk Wizard level tinggi, Pasangkan dia dengan beberapa prajurit lainya, ia akan mengeluarkan bola api terarah ke semua objek yang ada di dekatnya, baik itu yang berada di tanah maupun di atas !!
Kelebihan dan Kekurangan Wizard COC
- Wizard adalah pasukan ke tujuh yang terbuka di Barracks level 7
- Wizard tidak memiliki target yang ia sukai, ia menghancurkan apa saja yang ada di dekat mereka. (Mereka sangat peka terhadap isi pasukan yang berada di dalam Clan Castle lawan, sehingga wizard mampu menghanguskan segerombol pasukan yang berada di dalam CC lawan dalam sekejap)
- Wizard memiliki nyawa yang lumayan cepat habis, Meskipun ia mampu mengeluarkan bola api yang dahsyat, ia rentan terhadap senjata pertahanan lawan apapun
- Wizard akan cepat mati jika tidak ada pasukan pendukung, Oleh karena itu harus ada pasukan lain yang membantu mengganggu/mengecoh setiap senjata/pertahanan lawan. Biasanya wizard di sandingkan dengan Golem, Giant, dan pasukan lainya
- Wizard mampu menghancurkan apapun yang ada di dekat mereka, sama seperti Archer, bagi wizard, wall tidak akan menjadi penghalang, ia mampu mengeluarkan bola api ke objek apapun di balik wall berlapis 1.
- Wizard bisa di gunakan sebagai pasukan war, pasukan farming, dan pasukan pemburu tropi.
Untuk detail Wizard COC bisa kamu perhatikan tabel di bawah :
Favorite Target |
Housing Space |
Training Time |
Movement Speed |
Attack Speed |
Attack Range |
Any |
4 |
8m |
16 |
1.5s |
3 tiles |
Level |
DPS |
Damage Per Attack |
HP |
Training Cost |
1 |
50 |
75 |
75 |
1500 |
2 |
70 |
105 |
90 |
2000 |
3 |
90 |
135 |
108 |
2500 |
4 |
125 |
187.5 |
130 |
3000 |
5 |
170 |
255 |
156 |
3500 |
6 |
180 |
270 |
164 |
4000 |
Setelah kita membahas detail ke tiga pasukan tersebut maka mari kita lihat strategi menyerang menggunakan kombinasi Golem, Wizard dan Pekka.

Rekomendasi:
- Tips dan Trik Coc (Clash of Clans ) Terbaru Tips dan Trik Coc (Clash of Clans ) Terbaru oleh www.Gendruk.com - Game android Clash of Clans, adalah game strategy yang sudah terkenal hingga ke seluruh pelosok dunia. Game bergenre…
- 4 Top Aplikasi Cheat Game Android Tanpa Root Top Aplikasi Cheat Game Android Tanpa Root - Gandruk.com, Aplikasi cheat game android merupakan sebuah aplikasi yang sering dicari oleh para gamer, hal ini mereka gunakan untuk membantu mereka menyelesaikan…
- Eagle Artillery, Pertahanan Terbaru COC Untuk TH 11 Bagi kamu yang sudah melakukan update game Clash of Clans , maka kamu akan tahu bahwa ada Hero Baru Grand Warden dan penambahan pertahanan untuk TH 11 yang bernama Eagle…
- Inilah 10 Prioritas Upgrade Untuk TH 8 COC Banyak pemain Clash of Clans bingung saat mereka naik level ke town hall / TH yang lebih tinggi, begitu banyak hal yang harus di lakukan ( upgrade pasukan, pertahanan, membeli…
- Cheat Coc (clash of clans) Tanpa Root Hp Halo sobat gendruk.com, Butuh cheat coc tanpa root hp? Ya banyak kok yang seperti anda, sudah capek2 maen game android Clash of Clans ini tapi ga kelar2, yang ada bukannya…
- Keseruan Tiada Batas Dalam Game Clash of Clans Salah satu game terkemuka yang hingga saat ini masih digandrungi oleh semua kalangan ialah Clash of Clans. Game besutan SUPERCELL yang satu ini rupanya sukses menghipnotis semua kalangan. Bayangkan, semua…
- Strategi TH 4 COC, Farming, Upgrade dan Desain base Untuk kamu pemain COC di bawah TH level 4 bisa lihat tutorial yg Admin buat disini. Jika kamu sudah upgrade TH-mu ke level 4, maka kamu bisa ikuti langkah-langkah ini…
- Strategi Serangan Golem Valkyrie Bowler Untuk COC TH 10 Strategi Serangan Golem Valkyrie Bowler Untuk TH 10 COC - Bagi kamu para Clasher TH 10 yang masih sulit untuk memperoleh 3 bintang di war, saya akan memberikan satu strategi…
- Inilah Cara Cepat untuk Farming Dark Elixir COC Cara Cepat untuk Farming Dark Elixir di Clash of Clans - Dark elixir merupakan hal yang sangat penting jika kamu sedang mengupgrade Hero atau pasukan di Dark Barrack, namun dengan…
- COC TH 6 : Formasi dan Gambar Base Serta Strategi… Untuk upgrade COC TH 6 kamu memerlukan waktu beberapa hari sampai proses-nya selesai, selama menunggu masa upgrade tersebut sebaiknya kamu tetap mencari loot untuk persiapan membeli item-item baru yang akan…
- Cara Mendapatkan Wizard Dragon Cara mendapatkan Wizard Dragon dari 10 naga yang sulit didapatkan Apakah anda pemain game Dragon City? Bagaimana cara mendapatkan Wizard Dragon? Tapi sebelumnya saya akan jelaskan secara singkat mengenai game…
- Susunan Base Th8 Terkuat Clash of Clans (CoC) Terbaru Pada artikel kali ini kita akan membahas seputar susunan Base Th8 terkuat Clash of Clans (CoC) terbaru 2015. Tapi sebelumnya, kita perlu untuk mengetahui apakah yang dimaksud dengan Clash of…
- Cara Membuat Kombinasi Deck yang Kuat di Clash Royale Cara Membuat Kombinasi Deck yang Kuat di Clash Royale - Halo Clasher, kali ini saya akan berbagi trik untuk membuat kombinasi deck yang kuat di game Clash Royale. Cara ini…
- Menurut anda adakah zodiak paling misterius diantara 12 zodiak yang kita kenal? Tidak ada diantara dua orang atau lebih yang sama persis. Baik menyangkut sifat, karaker, ataupun kepribadiannya. Bahkan untuk…
- 5 Game Android Offline Terbaru, Terbaik, Seru dan… Kegunaan dari perangkat android selain digunakan sebagai alat telekomunikasi juga dapat menjadi alat bermain yang menyenangkan terlebih jika yang digunakan adalah smartphone dengan spesifikasi tinggi. Berbagai perusahaan game android membuat…
- Strategi COC TH 6, Tips 3 Bintang Di War dan Cara… Mendapatkan 3 bintang di Clan Wars memang sangat membanggakan karena kamu bisa menyumbangkan poin kemenangan untuk Clan-mu. Jika kamu saat ini masih di TH 6 maka kabar baik untukmu di…
- Download game Clash of Clans di sini mudah dan cepat Download game clash of clans memang sangat banyak sekali yang meminatinya, karena sekarang ini game tersebut sangat banyak sekali yang menyukainya. Nah buat kalian yang ingin memiliki game tersebut maka…
- Cara Cheat Crisis Action Terbaru di Hp Android Kamu Cara Cheat Game Crisis Action Terbaru di Android - Game Crisis Action merupakan game FPS yang diproduksi oleh developer bernama Hero Games, Game yang tergolong masih baru ini mampu bersaing…
- Cara Mudah Bermain Get Rich Di Komputer Cara Mudah Bermain Get Rich Di Komputer - Tentunya anda sudah tidak asing lagi bukan dengan game yang satu ini, ya Get Rich merupakan salah satu game terpopuler saat ini.…
- Cara Cheat Pb Garena Terbaru Cara Cheat Pb Garena Terbaru - Point Blank (PB) merupakan salah satu game online yang memiliki pengguna sangat banyak didunia. Game yang bertema peperangan ini memang menghadirkan keseruan sendiri dimana…
- Cara Cepat Menaikkan Level Trainer di Pokemon Go Cara Cepat Menaikkan Level Trainer Pokemon Go - Gendruk.com, Meningkatkan level trainer di game Pokemon Go merupakan hal penting yang harus kamu lakukan. Dengan meningkatkan level kamu akan memperoleh banyak…
- 4 Gambar Desain Base War COC TH 6 Terbaru Halo Clasher, kali ini saya akan membagikan 4 gambar desain base COC TH 6 Terbaru 2024 untuk Clans Wars. Base ini merupakan base yang sudah diupdate dengan dilengkapi Air Swepper…
- Tipe Wanita Idaman Pria Scorpio Tipe Wanita Idaman Pria Scorpio - Jodoh Zodiak, Sejatinya, kita dapat mengetahui karakter yang ada dalam diri seseorang hanya melalui zodiak yang menaunginya. Meskipun tidak seratus persen akurat, tetap bisa…
- Cara Menggunakan Mouse Dan Keyboard External Pada HP Android Cara Menggunakan Mouse Dan Keyboard External Pada HP Android - Tahu kah kamu kalau hp android bisa dipasangi beberapa aksesoris tambahan semisal mouse dan juga keyboard? Dalam hal ini, mouse…
- Cara Mendapatkan PokeCoin dan Stardust Gratis di Pokemon Go Cara Mendapatkan PokeCoin dan Stardust Gratis di Pokemon Go - Ingin memperoleh PokeCoin dan Stardust gratis di Pokemon Go, maka kamu harus mampu bergabung, bertarung atau merebut Gym pemain lain.…
- Inilah Base War COC TH 7 Terkuat Anti Naga Membuat base war terkuat di game COC untuk TH 7 tidaklah sesulit yang kamu kira, dengan desain sederhana dan penempatan defense yang tepat bisa membuat base mu sulit untuk diratakan…
- Cara Cheat My Talking Tom Tanpa Root Cara Cheat My Talking Tom Tanpa Root - Game My Talking Tom merupakan salah satu game android yang di sini bertugas untuk merawat seekor kucing yang ada didalamnya. Game My…
- Cara Cheat Castle Clash Android Cara Cheat Castle Clash Android - Gendruk, Sekarang ini game android didominasi dengan game perang. Salah satu game yang tidak kalah menarik dan seru untuk dimainkan adalah game Castle Clash.…
- Cara Bermain Clash Royale untuk Pemula Bagian 2 Cara Bermain Clash Royale untuk Pemula Bagian 2 - Diartikel sebelumnya : Panduan bermain Clash Royale bagian 1 , saya sudah menjelaskan tentang cara permainan Game ini. Sekarang saya akan…
- Update Terbaru COC Update terbaru COC bulan Desember ini direncanakan pada tanggal 23 oleh Supercell. Dimana di game COC terbaru ini akan terdapat penambahan Tawn Hall, Hero, Defense dll. Karena banyaknya penambahan yang…