Teknologi Terbaru – Kabar kali ini datang dari Nokia Lumia 920 yang baru saja hadir di Indonesia, beberapa hari yang lalu (baca). Smartphone yang bernyawa Windows Phone ini dikabarkan akan mendapatkan update pada bulan ini.
Dilansir dari situs GSMArena, Selasa (18/12), update PR1.1 akan membawa beberapa peningkatan kemampuan, salah satunya yang paling utama adalah peningkatan kemampuan kamera. Menurut GSMArena, sebelumnya hasil jepretan Lumia 920 kurang baik, kamera Lumia 920 tidak dapat menangkap detail dari objek, terdapat area yang buram dan warna yang kurang tajam.
Dan inilah hasil jepretan dari dua ponsel Lumia 920 yang menggunakan PR1.0 dan PR1.1.
Gambar : GSMArena.com | Gambar : GSMArena.com |
Hasil kamera Lumia 920 PR1.0 dan PR1.1 |
Selain peningkatan kinerja kamera, update kali ini juga membawa stabilitas sistem dan peningkatan kinerja browser, serta dikabarkan juga akan membawa fitur baru yaitu menolak panggilan dengan sms.
Ya kita tunggu saja tanggal pasti updatenya, apakah update ini akan serentak untuk pengguna Lumia 920 seluruh dunia, kita lihat saja nanti.
Rekomendasi:
- Daftar Harga Smartphone Nokia Lumia Terbaru Pada saat ini kehadiran Smartphone dalam kemajuan dunia teknologi yang ada saat ini seolah menjadi seperti sebuah kebutuhan. Kehadiran Smartphone Android pada saat ini memang sangat digemari oleh banyak kalangan,…
- Harga dan spesifikasi Nokia 106 Harga dan spesifikasi Nokia 106 – Dirilis pada bulan Agustus 2006, Nokia 106 merupakan sebuah perangkat telekomunikasi baris menengah ke bawah yang sangat di nanti-nanti oleh para penggemar ponsel Nokia.…
- Harga dan Spesifikasi Nokia X2 Dual SIM Harga Nokia X2 Android Dual SIM - Banyak orang mengira bahwa Nokia tidak akan merilis lagi Smartphone Android, karena ponsel milik Nokia telah dibeli oleh Microsoft. Namun perkiraan tersebut terbukti…
- Daftar Smartphone Android Terbaik Untuk Selfie Daftar Smartphone Android Terbaik Untuk Selfie - Saat ini banyak sekali manfaat yang bisa kita peroleh dari menggunakan sebuah smartphone android. Selain bisa digunakan untuk sarana komunikasi, smartphone android saat…
- Galaxy S II dan Note Update Jelly Bean 4.1.2 Pada Awal Tahun Teknologi Terbaru - Kabar gembira bagi pengguna Galaxy S II dan Note, menurut kabar yang beredar Samsung akan memberikan update untuk keduanya pada Januari, awal tahun mendatang. Menurut kabar dari…
- Sony Xperia Z Ultra Harga Spesifikasi, Phablet Layar… Beberapa waktu yang lalu, sony mobile baru saja meluncurkan sebuah headset berkualitas tinggi dengan layar seluas 6.4" inci. Produk yang disebut dengan nama Sony Xperia Z Ultra tersebut memang dibekali…
- "Assassin's Creed 3" Laku 3,5 Juta Unit pada Minggu Pertama Berbeda dengan Activision yang sedang tertimpa masalah pembajakan atas game terbaru mereka (baca), Ubisoft kali ini sedang meraup untung banyak. Pasalnya, seri terbaru dari Assasin's Creed berhasil terjual 3,5 juta…
- Bagi Pecinta Selfie Wajib Miliki Fujifilm Instax… Kegiatan selfie hampir menjadi sebuah rutinitas yang tak terpisahkan dari kehidupan kita. Hampir setiap moment entah itu suka, duka, gembira atau moment lainnya seringkali diabadikan dengan kegiatan selfie. Dengan semakin…
- Nokia 110 | Review, Spesifikasi dan Harga Nokia 110 - Nokia memang belakangan ini mulai banyak memproduksi ponsel kelas bawah untuk pasar Indonesia, karena kebanyakan pengguna di Indonesia masih awam dengan fitur-fitur dalam smartphone. Dan Indonesia sendiri…
- Pantau Kemacetan Jakarta lewat Nokia Here Teknologi Terbaru - Nokia kini sedang serius mengembangkan peta digital milik mereka. Kali ini Nokia menghadirkan layanan yang sangat membantu warga Jakarta. Ya, Nokia Here kini bisa digunakan untuk memantau…
- Review LG L80 Dual D380, serupa tapi tak sama Review LG L80 Dual D380, serupa tapi tak sama - Setelah beberapa waktu lalu vendor LG meluncurkan smartphone terbarunya LG L70 Dual D325, sepertinya LG masih belum puas. Untuk berperang…
- Acer Kembali Memperkenalkan Smartphone Acer Liquid Z4 Nama Acer bukanlah sebuah nama kecil dalam dunia teknologi yang pada beberapa waktu lalu sedang giat menghadirkan gadget-gadget yang berupa Smartphone. Baru-baru ini Acer kembali memperkenalkan dua buah produk terbarunya…
- ZTE Orbit : Smartphone Dengan Windows Phone Tango ZTE Orbit : Smartphone Dengan Windows Phone Tango - Dalam melakukkan rilis beberapa produk terbarunya, ZTE selaku salah satu produsen ponsel besar selain memperkenalkan ponsel barunya yang bernama ZTE Era…
- Windows Phone 8 Bermasalah Pada Beberapa Fitur Windows Phone 8 adalah sistem operasi windows 8 khusus tablet dan smartphone yang ditujukan untuk bersaing dengan Apple dengan iOS 6 dan android milik google yang saat ini sudah sampai…
- Ponsel Canggih Nokia Power Ranger Dual Boot Ponsel Canggih Nokia Power Ranger Dual Boot 2016 oleh www.Gendruk.com - Sudah kita ketahui bahwa dunia perponselan di dunia masih sangat ramai dan akan berkembang tambah pesat dan saling bersaing…
- ZTE Era : Smartphone Android 4.0 Dengan Konektivitas LTE Dalam ajang MWC 2012 yang dilangsungkan di Barcelona, Spanyol. ZTE memperkenalkan beberapa produk terbarunya seperti ZTE Orbit dan ZTE Era. Dalam pembahasan kali ini, blog berita teknologi akan membahas mengenai…
- Nokia 208 Harga 700 Ribuan, Spesifikasi Usung Dual Sim Hp Bro - Selain Nokia 207, ada lagi ponsel untuk kelas bawah yang dirilis oleh nokia di quartal ke-3 tahun ini. Ponsel tersebut adalah Nokia 208, yang mana ponsel…
- Hp Nokia Lumia 930, Harga, Spesifikasi dan Fitur-fiturnya Hp Nokia Lumia 930, Harga, Spesifikasi dan Fitur-fiturnya - Gendruk.com, Meski namanya akan hilang dari pasaran vendor smartphone, namun Nokia tetap meluncurkan smartphone, bahkan untuk kelas atas, seperti halnya Lumia…
- Spesifikasi, Review dan Harga Nokia Lumia 920 Spesifikasi, Review dan Harga Nokia Lumia 920 – Nokia yang kini membenamkan Windows Phone OS dalam ponsel pintarnya mulai mendapatkan perhatian dari pengguna ponsel pintar yang sebelumnya menggunakan Android dan…
- Huawei MediaPad 10FHD, Tablet Android ICS 10,1 Inci… Huawei MediaPad 10FHD - Baru-baru ini, Huawei akhirnya secara resmi melepas produk terbarunya yang berbentuk tablet. Produk baru ini termasuk dalam kategori high-end dan diluncurkan dengan nama Huawei Mediapad 10FHD.…
- LG XD5 : Harddisk Eksternal 500 GB Dengan Port USB 3.0 gendruk.com - Belum lama ini,pihak LG baru saja mengumumkan produk terbaru mereka berupa harddisk eksternal dengan nama LG XD5. Dari kabar yang beredar, LG XD5 memiliki ukuran sekitar 2,5 inci…
- Update Terbaru COC Update terbaru COC bulan Desember ini direncanakan pada tanggal 23 oleh Supercell. Dimana di game COC terbaru ini akan terdapat penambahan Tawn Hall, Hero, Defense dll. Karena banyaknya penambahan yang…
- Spesifikasi dan Harga Smartphone Nokia Lumia 1520 Pada penghujung tahun 2013 yang lalu, Nokia kembali memperkenalkan sebuah smartphone yang termasuk kedalam smartphone kelas premium yang membawa nama Smartphone Nokia Lumia 1520. Pada smartphone Nokia yang satu ini…
- Nokia Lumia 719 : Windows Phone Penerus Lumia 710 Nokia, perusahaan ponsel besar asal Finlandia saat ini dikabarkan tengah mempersiapkan sebuah Windows Phone sebagai penerus Nokia Lumia 710, yaitu Nokia Lumia 719. Berdasarkan informasi yang beredar di ditus-situs teknoogi,…
- Harga dan Spesifikasi Lenovo TAB A7-30 Harga Lenovo TAB A7 - Setelah sebelumnya memperkenalkan smartphone Lenovo A526, kali ini vendor asal china kembali mengeluarkan smartphone terbaru yaitu Lenovo TAB A7-30. Sepertinya Lenovo sendiri masih mempertahankan ciri…
- Nokia Asha 306 | Review, Spesifikasi dan Harga Nokia Asha 306 | Review, Spesifikasi dan Harga - Nokia Asha 306 adalah satu dari tiga varian terbaru dari seri Asha terbaru. Tiga ponsel Asha terbaru ini menggunakan full touch…
- Rumor : Update WP 7.8 Besok Rabu Tgl 28 November? Teknologi Terbaru - Kabar soal Windows Phone memang akhir-akhir ini seperti tak ada habisnya. Kali ini kabar mengenai kejelasan update terbaru Windows Phone 7.8 muncul di permukaan. Menurut kabar yang…
- Spesifikasi Microsoft Lumia 950xl - Smartphone… Review Spesifikasi Microsoft Lumia 950xl by Bang Gendruk Guanteng - Tuntutan produktifitas yang tinggi di era modern membuat kita harus mampu bekerja dengan efektif. Salah satu cara untuk menghemat waktu…
- Rumor: Galaxy S IV Akan Membawa Kamera 13 MP dan… Teknologi Terbaru - Beberapa waktu lalu muncul kabar tentang generasi ke empat Galaxy S, kabar ini kami dapatkan dari situs berita GSMArena, Selasa (20/11/12). Menurut kabar tersebut Samsung akan membenamkan…
- Samsung Ativ S Neo Harga Spesifikasi, Fitur Windows Phone 8 Di tahun 2013 ini, pabrikan asal korea selatan samsung Mobile kembali mencoba peruntungan di kancah windows phone 8. Kareanya dihadirkan lah sebuah ponsel bernama Samsung Ativ S Neo, yang mana…