Kode Error Yang Sering Muncul di Browser – Kode error pada browser merupakan tanda yang menyatakan bahwa kita tidak bisa terhubung ke internet dikarenakan beberapa alasan. Tentunya kode error yang sering muncul tersebut beraneka ragam jenis dan tampilannya. Sayangnya, hingga saat ini masih banyak orang yang mengetahui tentang arti dari pesan kode error tersebut sehingga mereka kesulitan untuk mengatasinya.
Bagi Anda yang saat ini masih belum mengetahui tentang maksud dari kode error tersebut, ada baiknya Anda membaca ulasan di bawah ini sampai habis supaya Anda mengetahui tentang jenis dan cara penyelesaian dari kode error tersebut.
Kode Error Yang Sering Muncul di Browser

Dibawah ini ada beberapa kode error yang sering muncul di browser android. Adapun beberapa kode error tersebut diantaranya:
Error 401: Unauthorized: Acces is denied due to invalid credentials.
Salah satu kode error yang sering nampak pada halaman browser ialah kode error 401. Kode error ini menunjukkan bahwa kita tidak memiliki ijin dan hak akses untuk bisa masuk dan mengakses situs tersebut. Untuk mengatasi hal ini dibutuhkan skill yang sedikit lumayan tinggi, hal ini mengingat memang solusi untuk mengatasi masalah ini hampir tidak bisa dilakukan oleh orang biasa saja.
Error 403: Forbidden
Error 403 sejatinya hampir sama dengan Error 401. Hal ini sering kali terjadi lantaran situs atau web/directory yang sedang kita akses tidak memiliki file atau isi didalamnya. Dan salah satu cara untuk mengatasi hal ini ialah mendapatkan hak akses dari si penyedia situs layanan tersebut. Namun jika Anda sendiri yang merupakan administrator web/directory tersebut, Anda bisa menambahkan file index.html ke dalam folder tersebut.
Error 404: Page Not Found
Error 404 merupakan kode error yang sering kali muncul pada halaman browser. Kode error ini menunjukkan bahwa situs atau directory yang sedang kita tuju tidak ada atau memang belum pernah dibuat. Solusi untuk mengatasi hal ini ialah dengan memerika URL yang kita masukkan tadi apakah benar atau terdapat kekeliruan didalamnya.
Itulah beberapa kode error yang sering muncul di browser android. Dengan mengetahui arti dari kode error tersebut, kini Anda bisa mengatasi masalah kode error dengan sangat mudah. Melihat beberapa kode error di atas sudah kami jelaskan secara rinci, tentu ada baiknya mulai sekarang kita bisa lebih memahami kode eror tersebut. Semoga bermanfaat dan sampai jumpa 🙂

Rekomendasi:
- Cara Reset HP Oppo A5: Panduan Lengkap Jika kamu memiliki HP Oppo A5 dan mengalami masalah yang cukup serius, reset mungkin menjadi solusi yang tepat. Reset HP Oppo A5 dapat membantu kamu mengatasi berbagai masalah, seperti hang,…
- Cara Mengetahui Silent Reader / Sider di Grup Line Cara Mengetahui Silent Reader / Sider di Grup Line - Gendruk.com, Popuaritas LINE Messenger di Indonesia memang tak dapat diragukan lagi, banyaknya fitur baru yang tersedia membuat sosial media yang…
- Mempercepat Koneksi Internet di Android Mempercepat Internet Android - Seperti diketahui, ponsel android merupakan jenis smartphone dan tentunya harus terhubung ke internet. Karena banyak aplikasi yang digunakan membutuhkan koneksi internet, sehingga membuat penggunan mau gak…
- Cara Reset HP Samsung A12: Solusi Mudah Mengatasi… Jika kamu mengalami masalah teknis pada HP Samsung A12, seperti lambat, sering hang, atau muncul pesan error, maka reset bisa menjadi solusi yang efektif. Namun, sebelum melakukan reset, pastikan kamu…
- Kelebihan Ramalan Jodoh Berdasarkan Nama Panggilan Bisakah atau adakah yang melakukan ramalan jodoh berdasarkan nama panggilan saja? Lantas seberapa akuratkah model ramalan semacam ini? Bagi anda yang sedang dimabuk cinta pastilah ingin mengetahui bagaimana kecocokan anda…
- Cara Mengganti Nama Facebook yang Sudah Limit Cara Mengganti Nama Facebook yang Sudah Limit.Tak bisa dipungkiri facebook (FB) merupakan media jejaring sosial yang paling banyak penggunanya. Melalui facebook, bukan hal yang sulit bagi seseorang untuk berinteraksi dengan…
- Cara Flash HP Oppo Manual HP Oppo merupakan salah satu merek smartphone yang cukup populer di Indonesia. Namun, seperti halnya dengan perangkat elektronik lainnya, HP Oppo juga bisa mengalami kerusakan atau error. Salah satu solusi…
- Cara Merubah Android Menjadi Remote TV Merubah Android menjadi remote TV? merupakan bukan hal yang mustahil bagi Ponsel Android. Smartphone ini kaya akan fitur yang terbilang canggih dan lengkap, karena adanya banyak aplikasi yang tersedia dan…
- Cara Mengetahui Jersey Original Asli Atau Palsu Cara Mengetahui Jersey Original Asli Atau Palsu - Gendruk.com, Halaw sobat gendruk semua, kalau beberapa waktu lalu saat lagi booming orang beli batu akik, gendruk sudah sempat membahas tentang cara…
- Cara Memperbaiki Touchscreen Android Error Cara Memperbaiki Touchscreen Android Error - Merawat touchscreen merupakan solusi terbaik agar Touchscreen tidak mengalami eror atau kerusakan. Touchscreen sendiri merupakan bagian terpenting pada ponsel android, karena sebagian besar android…
- Cara Mengisi Baterai Smartphone Android dengan Baik… Cara Mengisi Baterai Smartphone Android dengan Baik dan Benar - Mempunyai sebuah smartphone android merupakan hal yang didamkan oleh semua orang. Hal ini dikarenakan smartphone android merupakan suatu gadget sederhana…
- Cara Membedakan Smartphone Android Asli Atau Palsu Cara Membedakan Smartphone Android Asli Atau Palsu - Saat ini banyak sekali kita temui tentang maraknya kasus smartphone android yang palsu. Beberapa smartphone android yang sering kali mudah untuk dipalsukan ialah…
- Cara Reset HP Redmi 9T dengan Mudah Jika Anda sedang mengalami masalah dengan HP Redmi 9T Anda seperti lambat, hang, atau muncul pesan error, mungkin saja cara terbaik untuk memperbaikinya adalah dengan mereset ulang HP tersebut. Ada…
- Cara Reset HP Samsung A32 Jika kamu memiliki HP Samsung A32 dan mengalami masalah seperti hang, sering error, atau aplikasi yang tidak berfungsi dengan baik, maka kamu bisa mencoba cara reset HP Samsung A32. Reset…
- Tips Agar Laptop Aman Dari Virus Menyebalkan memang jika laptop kita terinfeksi virus, selain virus laptop juga bisa terkena trojan horse, worm, rootkit, adware, spyware, dan masih banyak lainnya, mereka semua adalah Malware yang jahat dan…
- Aplikasi Android SMS Paling Keren Aplikasi Android Keren dan Unik untuk SMS by Gendruk.com - Mungkin anda sudah banyak tahu mengenai Aplikasi Sms Android terbaik yang tersedia saat ini. Apikasi android keren tersebut merupakan layanan…
- Cara Reset HP Redmi 9 Jika Anda memiliki HP Redmi 9 dan mengalami masalah seperti hang, lemot, atau tidak responsif, langkah terbaik yang dapat Anda lakukan adalah mereset ulang pada perangkat tersebut. Namun, sebelum melakukan…
- Cara Mengatasi "Unfortunately Measure Has Stopped"… Solusi Error "Unfortunately Measure Has Stopped" atau "Sayangnya Measure Telah Berhenti" di Android oleh Gendruk.com - Bagi anda pengguna gadget android baik handphone maupun tablet mungkin anda pernah menemui pesan…
- Rahasia Meningkatkan Performa HP Android Dari Dalam Meningkatkan Performa HP Android - Semakin lama kita menggunakan hp android, tentu semakin lemot dan lelet juga hp tersebut. Hal tersebut pasti pernah Anda rasakan bukan? Sejatinya terjadinya lemot dan…
- Cara Mengatasi Masalah Perangkat tidak Kompatibel di… Cara Mengatasi Masalah Perangkat tidak Kompatibel di Google Play Store - Mungkin anda pernah mengalami mendapatkan pesan kesalahan error, berupa "Perangkat anda tidak kompatibel dengan versi ini", atau kalau dalam…
- Cara Reset HP Oppo A31 Reset HP Oppo A31 adalah salah satu cara untuk mengatasi berbagai masalah pada ponsel Oppo A31, seperti lupa pola, terkunci, atau lambat. Namun, sebelum melakukan reset, pastikan Anda sudah membackup…
- Cara Reset HP Samsung M10 HP Samsung M10 merupakan salah satu smartphone yang cukup populer di pasaran. Namun, seperti halnya smartphone lainnya, HP Samsung M10 juga dapat mengalami beberapa masalah seperti error atau lambat.Apa itu…
- Mengenal Tentang Perangkat Lunak Komputer Perangkat lunak computer atau yang biasa kita kenal dengan software, merupakan bagian dalam komputer yang sangat penting. Tanpa adanya software, tidak mungkin kita bisa melakukan aktivitas dengan komputer kita. Software adalah…
- Daftar Internet Murah Telkomsel Kartu perdana Telkomsel merupakan salah satu jenis provider favorit masyarakat Indonesia. Telkomsel sendiri memiliki berbagai macam kelebihan, diantaranya jaringan sinyal kuat bahkan bisa menembus daerah terpencil sekalipun. Kemudian juga kualitas…
- Ramalan Nama Anda dan Pasangan Cara Mengecek Kecocokan Berdasarkan Ramalan Nama Anda dan Pasangan! Siapa yang tidak ingin bisa bertemu dengan jodohnya dan berlanjut hingga naik ke pelaminan bahkan sampai mempunyai anak cucu. Setiap orang…
- Cara Membuat Email Cara membuat email – Pada saat ini email merupakan kebutuhan yang sangat mendasar bagi setiap orang terutama yang mempunyai pekerjaan di kota – kota besar. Dengan adanya email, anda dapat…
- Penyebab Refill Infus Printer Sering Rusak Penyebab Refill Infus Printer Sering Rusak - Gendruk, Apakah printer anda sering bermasalah dengan refill ? Sering ngadat saat proses cetak ? Sering bermasalah saat melakukan refil tinta ? Apakah…
- Cara Membobol Password Wifi dengan 2 Cara Mudah Cara Membobol Password Wifi dengan 2 Cara Mudah - Saat ini, banyak smartphone Android yang beredar dipasaran dan sudah dilengkapi dengan fitur Wifi. Fitur Wifi memungkinkan kita untuk terhubung ke…
- Cara Reset HP Vivo Y15: Panduan Lengkap Jika kamu memiliki HP Vivo Y15 dan mengalami masalah seperti hang, lemot, atau error, ada cara yang bisa dilakukan untuk mengatasinya, yaitu dengan melakukan reset atau pengaturan ulang. Pada artikel…
- Galacticos Football untuk Pecinta Game Sepak Bola Dibuat oleh Fantasy Mogul, galacticos football mampu menarik perhatian banyak pecinta game bola. Jika anda tertarik pada game ini, anda dapat memainkannya di Facebook.com. Salah satu Facebook Sport game ini…