Lock pattern atau Pola layar pada ponsel Android merupakan pilihan yang tepat untuk mengamankan ponsel dari tangan jahil. Jika mempunyai teman jahil yang dengan paksa membuka dengan melakukan kombinasi dan dilakukan terus menerus untuk membuka pola tersebut, pastinya lock patter terblokir. Selain memberi perlindungan dan pengamanan, tentu juga mempunyai kekurangan, jika sudah demikian siapa yang rugi?

Jika pengguna ponsel masih mengetahui dan mengingat dengan jelas email dan password yang digunakan, pasti itu masalah mudah, tapi bagaimana jika pengguna lupa akan data tersebut? pasti akan merasa jengkel jika sudah demikian. Tapi tenang saja, karena banyak cara untuk membuka Lock pattern yang terblokir.
Banyak cara untuk membuka Lock pattern yang terblokir, cara mudahnya memang memasukan data akun. Tapi cara tersebut hanya berlaku bagi pengguna yang masih ingat data login nya, namun jika sudah lupa dapat menggunakan cara kedua yaitu dengan factory reset. Nah untuk itu berikut ini merupakan membuka pola layar yang terblokir.
Membuka Lock pattern dengan email
Ini merupakan cara pertama yang wajib dicoba, dengat syarat masih ingat dengan google akun yang digunakan pada perangkat. Ketika Pola layar diblokir, langsung masuk dengan menggambar pola, nantinya ada pemberitahuan jika kondisi terblokir. Gunakan pilihan unlock security question atau reset pola dengan menggunakan akun google. Login ke email, nanti akan terdapat kode unlock dan selanjutnya ikuti petunjuk yang diminta.
Membuka Lock pattern dengan panggilan
Ini merupakan solusi kedua jika cara pertama tadi tidak dapat dilakukan, sebab cara tadi ponsel harus tersambung ke internet.
- Lakukan panggilan telepone dari ponsel lain ke ponsel yang terblokir
- Jawab panggilan tersebut dan jangan ditutup. Nantinya anda dapat menekan tombol Home, selanjutnya masuk ke setting
- Nanti anda dapat menonaktifkan kunci pola layar di menu setting
Membuka Lock pattern dengan factory reset
Jika telah melakukan kedua cara diatas tidak berhasil, sebaiknya gunakan cara berikut ini. Akan tetapi data dan aplikasi yang sebelumnya telah anda kumpulkan akan hilang.
- Matikan ponsel terlebih dahulu
- Tekan dan tahan tombol Tombol Home + Volume Up + Power secara bersamaan
- Gunakan tombol Volume Up untuk memilih menu wipe data / Factory reset, dan tombol Home untuk proses
- Tunggu sampai proses reset selesai dan pilih Reboot System Now
Semua cara diatas merupakan cara yang paling ampuh untuk membuka Lock pattern android yang terblokir. Lock pattern memang sangat bermanfaat, namun dapat juga mengundang orang iseng untuk menggambar pola sembarangan. Untuk itu, tetaplah menggunakan Lock pattern, dengan syarat pengguna harus selalu ingat data akun yang digunakan. Sebeb jika tidak, pastinya akan selelu memformat android. Baca juga artikel lainya, memperbaiki touchscreen android yang tidak berfungsi.

Rekomendasi:
- Aplikasi Pemutar Video Android Terbaik Pemutar video android - Jika sebelum nya telah membahas tentang aplikasi pemutar musik Android, kali ini membahas aplikasi pemutar video untuk Android gratis dan paling popular. Ponsel dengan sistem operasi…
- Nokia 207 Harga Spesifikasi, Ponsel Murah Berkualitas Di awal quartal ke tiga tahun 2013 ini, Nokia kembali meluncurkan sebuah ponsel untuk kalangan menengah ke bawah. Ponsel tersebut adalah Nokia 207, yang mana pada ponsel ini nokia akan…
- Cara Mengatasi HP Terkena Air Handphone baik dengan sistem operasi android, iOS, blackberry maupun hp OS windows merupakan barang elektronik, sehingga sangat rentan terhadap air. Musibah seperti hp terkena air, nyemplung di ember, dll ini…
- Membuat auto text android - Fitur auto text merupakan fitur unggulan yang sering digunakan banyak orang, jika orang tersebut menggunakan Blackberry. Fitur ini awalnya hanya tersedia di Blackberry, namun sekarang…
- Aplikasi Menghemat Baterai Android Menghemat baterai android - Seperti yang sudah diketahui, smartphone dengan operating system Android memiliki banyak kelebihan dibanding dengan OS lain. Namun di antara banyak kelebihan yang dimiliki nya, Android mempunyai…
- Cara Melacak Android Hilang Secara Cepat Melacak android hilang - Telah kita bahas sebelumnya tentang backup data Android, karena bukan tidak mungkin jika suatu saat Ponsel kesayangan akan hilang. Entah itu ponsel harga murah atau mahal,…
- Tips Ampuh Mengembalikan Kecepatan Smartphone Android Smartphone yang berbasis sistem operasi Android kini sudah menjadi primadona dikalangan Smartphone, Hampir Produsen Smartphone seluruh dunia lebih gemar menggunakan Android di bandingkan dengan menggunakan OS lain, hal ini karena…
- Mengatasi Android Restart Saat Membuka Aplikasi Mengatasi Android sering restart – Kehebatan ponsel android tidak perlu diragukan lagi, ponsel jenis ini memang sangat popular dan mengalahkan semua ponsel yang ber OS lain. Seperti diketahui, yang menjadi…
- Cara Merawat Layar Sentuh Dengan Benar Cara Merawat Layar Sentuh Dengan Benar - Para pengguna ponsel pintar layar sentuh tentu ingin mengetahui cara merawat ponsel layar sentuh yang benar. Karena layar sentuh tersebut adalah alat navigasi…
- Cara Mengatasi Rasa Cemburu Cara Mengatasi Rasa Cemburu – Cemburu merupakan hal yang wajar dan pasti dimiliki oleh semua manusia bahkan menurut penelitian hewanpun memiliki rasa cemburu seperti anjing ataupun simpanse. Definisi cemburu sendiri…
- Cara Menghilangkan Iklan di Android Menghilangkan iklan di android - Kepopuleran Android saat ini tidak lepas dari banyak nya aplikasi yang tersedia di Google PlayStore. Toko aplikasi tersebut menyediakan aplikasi android terbaik yang mudah di…
- Cara Mengganti Font di semua Android Mengganti font android - Pada dasarnya ponsel berbasis Android merupakan open source, yang mana sangat mudah Ï…ntÏ…k memodifikasi tampilan sesuai Ôеnɡаn keinginan. Hal paling mudah dalam merubah tampilan android agar…
- Tips dan Trick 3 Rahasia Mempercepat Kinerja Android Tips dan Trick 3 Rahasia Mempercepat Kinerja Android adalah sebuah ulasan tentang cara mengoptimakan proses kinerja perangkat alektronik yang berbasis Android seperti ponsel maupun tablet. Tips dan Trick 3 rahasia…
- Cara Mengatasi Android Bootloop Mengatasi Android Bootloop - Bagi pengguna Android, pastinya pernah mendengar Bootloop, atau bahkan pernah dialami pada Android kamu. Dan cara memperbaiki Bootloop pada Android sebenarnya juga mudah, namun sebelumnya harus…
- Inilah Ramalan Jodoh Zodiak Cancer di Tahun 2024 Ramalan Jodoh Zodiak Cancer - gendruk.com, Memasuki Tahun 2024, Anda pasti penasaran dengan nasib kehidupan Anda. Baik dalam hal urusan pekerjaan, keungan hingga urusan jodoh. Bagi Anda yang belum memiliki…
- Aplikasi Facebook Terbaru untuk Ponsel Selain aplikasi line, BBM dan whatsapp, aplikasi yang tidak kalah menarik dan di buru penggemar chatting adalah aplikasi facebook. Facebook sendiri telah menghipnotis jutaan penggemar diseluruh dunia untuk selalu menggunakan…
- Cara Reset HP Lupa Sandi Setiap pengguna HP pasti pernah mengalami lupa sandi atau password saat membuka kunci layar smartphone. Namun, jangan khawatir karena ada cara reset HP lupa sandi yang dapat dilakukan. Berikut adalah…
- Tips Pintar Menggunakan Android Google selalu memberikan banyak fitur dalam update os android mulai dari awal hingga jelly bean. Namun yang perlu disesalkan adalah kurang detailnya google dalam meberikan informasi terkait fitur-fitur tersebut. Hal…
- Mempercepat Koneksi Internet di Android Mempercepat Internet Android - Seperti diketahui, ponsel android merupakan jenis smartphone dan tentunya harus terhubung ke internet. Karena banyak aplikasi yang digunakan membutuhkan koneksi internet, sehingga membuat penggunan mau gak…
- Cara Mengambil Screenshot Layar Laptop Cara screenshot laptop - Gendruk.com, Pastinya semua pengguna internet pernah mendengar kata Screenshot. Dalam dunia internet sendiri, Screenshot mempunyai banyak nama, seperti SS, screen capture dan mengambil gambar di komputer…
- Backup Aplikasi Android yang Sudah Terinstall Sebelumnya gendruk.com infokan, backup data android dengan backup aplikasi android mempunyai arti yang berbeda. Jika backup data biasanya berupa foto, musik, dokumen dan lainya, akan tetapi jika backup aplikasi akan…
- Aplikasi GPS Offline Android Terbaik dan Gratis Aplikasi GPS offline android - Setiap harinya smartphone Android kian populer, karena harga dari ponsel android memang cukup terjangkau bagi semua kalangan masyarakat. Selain itu beraneka ragam jenis aplikasi yang…
- Cara Mengembalikan File Terhapus di Android Mengembalikan file terhapus - Bagi sebagian orang, pasti mereka mempunyai data penting yang telah disimpan di Komputer, Laptop dan Handphone. Dulunya mereka juga menyimpan data penting tersebut pada Flashdisk karena…
- Harga Samsung Galaxy Grand i9082 8Gb Terbaru Plus… Harga Samsung Galaxy Grand i9082 8Gb Terbaru - Kali ini mau sedikit share dengan anda seputar ponsel besar dari samsung yaitu Galaxy Grand terbaru mereka.Samsung pada awal tahun 2013 meluncurkan…
- Cara Reset Ulang Android Seperti Baru Cara Reset Android ke Factory setting / setingan pabrik bertujuan agar perangkat android kembali seperti semula saat pertama kali membeli. Reset ulang biasa dilakukan jika terdapat masalah pada ponsel yang…
- Cara Upgrade OS Android Samsung Ke Versi Terbaru Cara Upgrade OS Android Samsung ini merupakan salah satu informasi yang paling sering dicari bagi kalian yang kebingungan akan bagaimana cara mengupgradenya. Perkembagan android di dunia industri smartphone memang terbilang…
- Cara Root Hp Android dengan Mudah dan Aman Cara root Hp android sebenarnya cukup mudah, karena sudah banyak aplikasi yang bisa membantu dalam ngeroot android. Tapi hal tersebut tidak berlaku untuk pemula yang baru menggunakan android, pastinya mereka…
- Cara Memperbaiki Kabel Data Yang Rusak Cara Memperbaiki Kabel Data Yang Rusak - Seperti yang kita ketahui, kabel data pada smartphone android ataupun pada jenis smartphone lainnya rupanya sudah menjadi satu dengan kepala charger yang biasa kita…
- Harga Nokia 108, Ponsel Murah Berkualitas Rp.300 Ribuan Nokia kembali memperkenalkan sebuah ponsel dengan bandrolan harga yang lumayan terjangkau, ponsel tersebut adalah nokia 108 yang kabarnya akan dijual seharga 300 ribuan. Meski memiliki bandrolan harga yang murah, namun…
- Cara Reboot Android secara Mudah Cara reboot android – Secara umum maksud reboot atau restart adalah mematikan lalu meyalakan kembali secara automatis, jadi tidak perlu menekan tombol power on/off. Untuk reboot sendiri sering kali dijadikan…