Makanan sehat untuk ibu hamil harus selalu terpenuhi untuk menjaga masa kehamilan anda. Banyak sekali makanan sehat yang dapat ibu konsumsi untuk memenuhi asupan gizi ini. Namun makanan sehat untuk ibu hamil harus banyak mengandung protein, agar kebutuhan keduanya cukup terpenuhi. Untuk memastikan bahwa anda dan bayi anda mendapatkan nutrisi yang diperlukan ini, anda juga perlu mengetahui beberapa makanan sehat yang harus dikonsumsi tersebut. Berikut ini kami akan memberikan sedikit tips untuk memilih makanan – makanan yang baik dan sehat untuk ibu hamil sebagai beriku ini :
Telur – telur ini mempunyai manfaat yang sangat baik untuk tubuh, terutama untuk ibu hamil. Karena anda bisa memperoleh 90 kalori hanya dengan mengkonsumsi satu butir telur. Dalam telur ini mengandung banyak protein yang sangat penting untuk ibu hamil. Tidak hanya itu telur juga sangat kaya dengan kandungan kolin yang bermanfaat untuk mendorong pertumbuhan bayi dan kesehatan otak bayi juga mencegah cacat tabung saraf. Omega 3 yang terdapat pada telur ini juga bisa membantu mengembangkan penglihatan pada bayi anda.
Ikan salmon – ikan salmon ini merupakan sumber omega 3 lemak yang sangat baik untuk memenuhi gizi pada ibu hamil. Selain itu ikan salmon memiliki jumlah merkury yang lebih rendah dibandingkan dengan ikan lainnya yang memiliki banyak kandungan merkury lebih banyak yang dapat membahayakan kesehatan ibu hamil. Merkury ini dapat membahayakan proses pengembangan system saraf pada bayi. Namun, anda tidak perlu mengkonsumsi ikan salmon dalam jumlah banyak, cukup dengan 12 ons per minggunya untuk mengurangi bahaya merkury.
Kacang – manfaat kacang ini memang sudah tidak diragukan lagi untuk dikonsumsi ibu hamil. Kandungan pada kacang ini mempunyai serat dan protein yang banyak dari semua jenis sayuran dan sangat baik untuk kehamilan. Kandungan yang terdapat pada biji-bijian ini mengandung folat, kalsium dan seng yang tentunya dapat mencukupi gizi untuk ibu hamil.
Ubi jalar – ubi jalas ternyata merupakan makanan yang sehat untuk ibu hamil. Ubi jalar ini mempunyai warna oranye pada bagian tengahnya yang terdiri dari karotenoid. Ubu juga merupakan sumber vitamin C, serat dan folat yang berguna untuk kesehatan pada masa kehamilan seperti kacang.
Yoghurt Yoghurt Yunani – makanan sehat untuk ibu hamil yang selanjutnya adalah dengan mengkonsumsi yoghurt Yunani yang memiliki kandungan protein dua kali lipat dari yoghurt biasanya menjadi makanan diet utuk ibu hamil dan semua jenis yoghurt mempunyai kandungan kalsium yang baik untuk pertumbuhan kehamilan.
Demikianlah beberapa jenis makanan sehat untuk ibu hamil yang dapat kami sampaikan. Semoga artikel ini beranfaat untuk anda. ;>= ”)}
Rekomendasi:
- 5 Cara Cepat Mengatasi Diare Jika kita buang air besar dalam frekuensi normal hal itu tentu tidak menjadi masalah, namun jika kita buang air besar dengan frekuensi yang sering itu harus sedikit kita perhatikan. Masalah…
- Tips Alami Mencerahkan Wajah Kusam Memiliki wajah berminyak memang sangat mengganggu penampilan, karena kulit wajah yang berminyak akan mudah kusam dan dapat memicu timbulnya jerawat, dengan tips alami mencerahkan wajah kusam yang kami sampaikan ini,…
- Cara Agar Kulit Tubuh Secantik Kulit Wajah Cara Agar Kulit Tubuh Secantik Kulit Wajah - Jika anda sering merawat wajah anda nampaknya anda juga harus mengikut sertakan tubuh anda untuk di rawat. Tidak lucu bukan jika wajah…
- Ciri atau Tanda-tanda Kehamilan Wanita Ciri atau Tanda-tanda Kehamilan Wanita – Kehamilan adalah salah satu hal yang paling dinanti oleh sepasang pasangan apalagi jika pasangan tersebut baru menikah dan sedang menantikan momongan pertama. Tapi kadangkala,…
- TIPS CARA MERAWAT BURUNG CENDET AGAR MAKIN GACOR Beberapa waktu yang lalu gendruk sudah membahas tentang salah satu jenis burung yaitu burung Cipoh / Cipow, nah kali ini penulis akan membahas tentang burung cendet atau biasa disebut pentet…
- Tips Sehat Saat Hamil Bagi Wanita Karir Tips Sehat Saat Hamil Bagi Wanita Karir. Ketika hamil, banyak sekali anjuran untuk tidak terlalu banyak melakukan aktivitas berat atau aktivitas lainnya, namun bagi wanita karir aktivitas tersebut harus selalu…
- Cara Alami Mengobati Darah Tinggi Mengatasi pnyakit darah tinggi ini tentunya harus dengan keadaan yang tenang dan tidak perlu terlalu tegang untuk mencemaskan kondiri kesehatan anda. meski memang pada kenyataannya 60 persen penderita hipertensi berakhir…
- Tips Untuk Merawat Bibir Sehat Tips Untuk Merawat Bibir Sehat dan Lembut itu sangat penting untuk menambah kesehatan dan kecantikan wajah, memiliki bibir yang lembut dan kenyal adalah dambaan semua orang. Tapi harus anda ketahu…
- Kenali Tanda-Tanda Kehamilan Trimester Pertama Tanda-tanda Kehamilan pada Trimester Pertama - Intuisi tidak selalu bekerja dalam semua kasus dan itulah sebabnya Anda harus belajar tentang tanda-tanda awal kehamilan. Ada sejumlah ciri ciri hamil yang dapat…
- Tips Sehat bagi para Pengguna Komputer Tips Sehat bagi para Pengguna Komputer – Dijaman yang sudah canggih ini, Komputer dan alat-alat elektronik lainnya sudah menjadi teman aktifitas Anda. Dengan peralatan tersebut Anda akan menjadi lebih mudah…
- Cara Mengobati Ambeien Dengan Mudah dan Cepat Cara mengobati Ambeien ternyata cukup mudah dan sederhana, Operasi ternyata bukan satu-satunya jalan untuk mengobati ambeien. Ambeien atau yang biasa kita kenal juga dengan istilah wasir adalah suatu gangguan kesehatan…
- Cara Alami Mengobati Sariawan Cara alami mengobati sariawan mungkin bukan hal baru di sekitar kita, namun banya sekali orang yang masih mengandalkan obat-obatan kimia untuk mengobati sariawan tersebut. Padahal banyak sekali bahan-bahan alami disekitar…
- Resep Masakan Sehat untuk Anak-anak, Bekal Sekolah… Masa anak-anak adalah masa yang menyenangkan. Masa pertumbuhan dan masa yang paling mengasyikan untuk menikmati hidup. Pemikiran yang sederhana, dan masih lugu dengan segala tetek mbengek urusan dunia yang rumit.…
- Cara Meninggikan Badan Secara Alami Cara Meninggikan Badan Secara Alami - Punya tubuh tinggi, siapa sih yang tidak mau? Memiliki tubuh tinggi adalah impian kebanyakan orang yang menganggap tubuhnya terlalu pendek. Apalagi, kita sebagai orang…
- Cara Menambah Tinggi Badan dengan Berolahraga Cara menambah tinggi badan. Banyak yang mengatakan pertumbuhan tinggi tubuh akan terhenti pada usia 21 tahun. Tapi tenang saja, Anda masih mempunyai kesempatan untuk menambah tinggi badan anda walaupun di atas…
- Tips Mengatasi Masalah Berat Badan Tips Mengatasi Masalah Berat Badan. Salah satu bukti bahwa hidup ini adil ialah ketika sebagian orang berusaha mati- matian untuk menurunkan berat badan secara alami maupun instan agar menjadi kurus disisi…
- Cara Diet Sehat untuk Ibu Menyusui Cara diet sehat untuk ibu menyusui ini merupakan cara untuk menyeimbangkan berat badan Anda setelah melahirkan namun tidak mengurangi zat penting yang akan Anda berikan pada buah hati Anda. Pada…
- Ciri-ciri Hamil Diluar Kandungan Ciri-ciri Hamil Diluar Kandungan.Bagi orang awam mungkin tidak begitu paham tentang istilah hamil diluar kandungan. Hamil diluar kandungan atau disebut juga kehamilan ektopik merupakan kondisi kehamilan yang tidak terjadi di…
- Makanan Untuk Penderita Diabetes Makanan Untuk Penderita Diabetes. Jika anda penderita diabetes sudah sebaiknya anda menjaga pola makan anda dan apa yang anda makan agar penyakit diabetes ini tidak makin menjadi-jadi. Dan memang butuh…
- Tips Memberi Nama Bayi Yang Tepat untuk Buah Hati Anda Memilih nama bayi yang tepat untuk buah hati Anda adalah aspek yang sangat penting dari orangtua. Nama bayi akan tetap bersama anak Anda untuk seumur hidup nya sehingga Anda harus…
- Cara Mengobati Bibir Bengkak Bibir anda bengkak? Wah bisa mengurangi kecantikan Anda tentunya, bagi anda yang sedang mencari solusi cara mengobati bibir bengkak kami memiliki solusi mudah yang bisa Anda praktekan sendiri dirumah. Ketika…
- Tips Menghindari Kerutan pada Kulit Kerutan pada kulit merupakan salah satu bukti kulit tidak sehat, bagi anda yang mengalaminya anda bisa baca Tips Menghindari Kerutan pada Kulit disini. Tanda penuaan bisa dilihat dari kerutan pada…
- Tips Awet Muda secara Alami Tips Awet Muda secara Alami. Bagi seorang wanita tentu sangat ingin memiliki kulit yang kencang dan halus, oleh karena baca terus artikel ini untuk mendapatkan tips awet muda dengan cara…
- Cara Mengatasi Insomnia / Susah Tidur Secara Alami Cara Mengatasi Insomnia / Susah Tidur Secara Alami - Apakah anda mengalami susah untuk tidur atau biasa yang sering disebut insomnia? bagi yang hanya mengalaminya beberapa kali mungkin masih bisa…
- Cara Menghilangkan / Mengatasi Bau Badan Cara Menghilangkan / Mengatasi Bau Badan - Siapa sih yang tak malu punya bau badan tak sedap, pasti akan membuat anda benar-benar kehilangan rasa percaya diri yang selama ini anda…
- 3 Cara Alami Mengatasi Telat Datang Bulan Tanda-tanda wanita telah beranjak dewasa salah satunya adalah munculnya datang bulan atau proses mensturasi yang terkadang suka kita sebut haid. Proses datang bulan ini juga dapat kita jadikan patokan sebagai…
- Cara Mengobati Diare Secara Alami Cara Mengobati Diare Secara Alami - Diare atau yang disebut juga mencret merupakan penyakit yang lazim terjadi hampir pada setiap orang. Yang paling menyebalkan adalah mengalami diare ketika sedang ada…
- Cara Mengatasi Tekanan Darah Tinggi / Hipertensi Tekanan darah tinggi atau hipertensi adalah salah satu penyakit yang paling banyak diderita oleh kebanyakan orang saat ini karena gaya hidup msyarakat yang telah berubah drastis, seperti makan makanan yang…
- Cara Mengatasi Asam Urat dan Mencegahnya Cara Mengatasi Asam Urat dan Mencegahnya - Pernah mengalami asam urat? Jika pernah pasti saat itu anda sangat menderita karena persendian menjadi kaku, nyeri, kemerahan bahkan sampai membengkak dan biasa…
- Tips Memilih Sampo Sesuai Karakter Rambut Sampo adalah salah satu bahan yang sudah cukup di kenal dan biasa di gunakan untuk perawatan rambut dan kesehatan kulit kepala. Selain membantu membersihkan rambut dari kotoran seperti sebum serta…