Sejak diupgrade nya game Clash Of Clans bulan Juli 2015 lalu, banyak terjadi perubahan serta penambahan dari fitur game ini. Beberapa diantaranya adalah penambahan spell factory serta beberapa game rule yang di ubah, seperti kita tidak bisa menyerang loot storage dengan lightning spell.
Di artikel ini admin akan membahas tentang poison spell serta kombinasi troop terbaik untuk bisa bertahan dari serangannya.
Ok kita bahas dulu karakter poison spell ini :
Poison Spell Level |
Total Damage |
1 |
270 |
2 |
360 |
3 |
450 |
4 |
540 |
Sekarang kita akan melihat troop apa saja yang tidak akan bertahan terhadap poison spell level 1
Troop yang bisa bertahan dari poison spell level 1 tapi tidak bisa bertahan dari spell level 2
Troop yang bisa bertahan dari poison spell level 2 tapi tidak bisa bertahan dari spell level 3
Troop yang bisa bertahan dari poison spell level 3 tapi tidak bisa bertahan dari spell level 4
Troop yang paling kuat dan bisa bertahan dari poison spell level 4
Seperti yang kita lihat, barbarian, archer, goblin, wizzard, minion dan wall breaker tidak akan bisa bertahan terhadap serangan poison spell meskipun kita sudah mengupgrade nya sampai level maksimal. Dan biasanya yang sering kita donate kepada teman sesama clan adalah barbarian serta archer atau wizzard.
Disaat clan kita tidak sedang war, maka hal ini tidak akan menjadi masalah besar, tapi bagaimana jika kita akan war dan kita akan memberikan donasi kepada Clan Castle teman, inilah yang akan sedikit bermasalah, kita harus pintar-pintar memberikan donasi untuk teman kita.
Karena poison spell baru bisa diperoleh di Tawn Hall level 8, maka admin akan lebih banyak membahas dari level 8 keatas.
Kombinasi Troop Terbaik Untuk Bertahan dari Poison Spell di Clan Wars
Untuk TH level 8 dengan 25 housing space di clan castle , kamu bisa menggunakan beberapa kombinasi troop di bawah ini :
Kombinasi troop ini sangat bagus untuk menghadapi musuh yang menyerang dengan Dragon, dimana biasanya musuhmu akan langsung mengeluarkan pasukan dragon nya tanpa memancing troop di Clan Castle mu. Dan jika musuhmu menggunakan poison spell pun , yang akan mati hanya archer dan wizzard, sedangkan Dragon akan bisa bertahan. Lalu bagaimana jika musuh menggunakan serangan darat seperti Golem dll..? Meski formasi diatas bisa kamu gunakan, masih ada beberapa formasi yang bisa kamu buat .
Formasi diatas akan membuat musuhmu sedikit kewalahan karena ada perbedaan speed movement. Meski musuhmu bisa dengan mudah membunuh Witch dan Skeleton nya dengan poison spell, jika musuh memancing pasukanmu ke sudut maka Valkyrie dan Baloon akan masih bisa tetap bertahan dan membuat musuhmu sibuk.
Kombinasi troop diatas juga dibuat berdasarkan perbedaan movement speed. Di sini , Minion yang paling cepat dan kemungkinan hanya minion yang bisa terbunuh oleh poison spell musuhmu. Setelah itu Valkyrie dan Hog yang memiliki kecepatan lebih dibandingkan Baloon dan Giant akan membuat musuhmu mengeluarkan beberapa pasukan lagi untuk membunuh mereka. Dan terakhir pasangan Balon dan Giant akan membuat musuh mengeluarkan beberapa pasukan lagi, Giant dengan HP yang besar akan berfungsi sebagai pertahanan sehingga Baloon bisa mengeluarkan 1 atau 2 tembakan yang tentunya akan membunuh banyak troop musuh.
Untuk TH level 9 dengan 30 housing space di clan castle , kamu bisa menggunakan beberapa kombinasi troop di bawah ini :
Dragon dan Baloon merupakan kombinasi yang pas untuk menghadapi serangan lawan kamu, dan tentunya bisa bertahan dari poison spell, kombinasi ini sangat baik untuk menghadapi serangan darat maupun udara.
Dragon akan berfungsi sebagai tameng sekaligus penyerang dan Baloon akan membunuh lebih banyak musuh dengan daya serang nya yang besar, meski musuhmu banyak menggunakan Archer dan Wizard, tentunya kombinasi DragLoon ini akan membuat repot mereka.
Kombinasi lain yang bisa kamu pertimbangkan adalah Dragon dan HogRider. Kombinasi ini berdasarkan perbedaan movement speed , dimana Hog yang lebih cepat pergerakannya dibandingkan Dragon akan menyerang musuhmu terlebih dahulu, kombinasi ini lebih cocok jika musuhmu menggunakan serangan darat dan juga berfungsi untuk mengulur waktu sehingga musuh akan sulit mendapatkan 3 bintang.
Tips :
Bagaimana sih cara menebak serangan musuh mu saat Clan wars ..?
Mengantisipasi serangan musuh bisa kamu lakukan sebelum war di mulai, ini bisa kamu lakukan dengan melihat profil pemain musuhmu.
Contohnya : jika kamu War dengan 10 pemain, dan ke 10 pemain lawan memiliki TH level 9 dengan level Golem, Wizard dan Pekka yang bagus, serta HogRider dengan level 5, maka kemungkinan besar musuhmu akan menggunakan lebih banyak serangan darat.
Kamu bisa mengantisipasi serangan darat dengan lebih baik jika menggunakan kombinasi troop diatas.
Kamu juga perlu memperhatikan hal berikut :
- Jangan pernah menggunakan 1 jenis pasukan untuk menjaga Clan Castle mu, musuh akan sangat mudah membunuhnya dengan poison spell.
- Jangan menggunakan Pekka untuk menjaga CC mu, meski Pekka sangat kuat dan tahan terhadap poison spell, serangan Pekka lambat dan hanya bisa menyerang 1 target per sekali serang.
- Usahakan membuat desain base yang bagus, dengan Tawn Hall dan Clan Castle berada di tengah-tengah sehingga musuh akan sulit untuk memancing pasukan di CC mu.
Itulah beberapa hal yang bisa kamu lakukan agar musuh mu sulit menang melawan clan mu, jika kamu punya kombinasi pasukan yang lain , bisa kamu bagikan kolom komentar atau contact, yang nantinya akan admin muat di blog ini beserta namamu.

Rekomendasi:
- Ini Dia Game Online RPG Seru - Seven Knights Game Seven Knights – Memainkan sebuah game RPG pada perangkat android dapat membuat para gamers menjadi ketagihan akan gameplay unik yang dihadirkannya. Terlebih saat ini pada Google Play Store telah…
- Tips Bermain Clash Of Clans Untuk Pemula Di tips bermain COC untuk pemula ini, admin akan membeberkan trik-trik yang admin pakai untuk bermain Clash Of Clans dari TH level 1 sampai TH level 6. Admin akan memberikan…
- Strategi dan Cara Bermain Clash Of Clans Strategi dan Cara Bermain Clash Of Clans – Bagi pencinta game pasti tahu betul dengan game Clash of Clans. Game ini merupakan sebuah game strategi yang menceritakan tentang pertarungan antar…
- Pesaing Game AOV Dan ML Yang Tak Terkalahkan Pesain Game AOV Dan ML - Hayo siapa diantara kalian yang sudah mengerti akan pesaing game AOV dan ML? Seperit yang kita tahu, AOV dan ML merupakan game MOBA yang…
- Cara Cheat Pou Unlimited Coins (Koin Tidak Habis Habis) Cara Cheat Pou - Halow sobat Gendruk semuanya, kalau sebelumnya kita sudah bahas tentang cara cheat clash of clans tanpa root, dan juga cara cheat fifa 15, nah kali ini…
- Keseruan Tiada Batas Dalam Game Clash of Clans Salah satu game terkemuka yang hingga saat ini masih digandrungi oleh semua kalangan ialah Clash of Clans. Game besutan SUPERCELL yang satu ini rupanya sukses menghipnotis semua kalangan. Bayangkan, semua…
- Game Memasak Kue Offline Terbaik Game Memasak Kue Offline - Saat ini game tidak hanya digunakan sebagai hiburan saja, namun juga bisa digunakan sebagai edukasi bagi semua orang. Seperti game memasak kue offline yang akan…
- Strategi Serangan Naga TH 8 COC Untuk Raih 3 Bintang di Wars Strategi Serangan Naga TH 8 COC Untuk Raih 3 Bintang di Wars - Kombinasi serangan Naga di Clash of Clans saat ini tidaklah sepopuler sebelumnya. Dengan adanya penambahan Air Defense…
- Review Game RPG Tactical iPhone Terbaru, Five Card Quest Five Card Quest, adalah game tactical RPG iPhone pertama yang menarik minat saya, mengapa? Ini dia alasannya. Sekarang, tiba kembali waktu untuk Anda mengumpulkan kembali sekumpulan pahlawan, dan menghadapkan mereka…
- Cara Cepat Memperoleh Gold, Elixir dan Dark Elixir… Gold, Elixir dan Dark Elixir merupakan modal untuk memperbesar desa di game Clash of Clans, jika kamu belum tahu apa game coc itu, coba aja dimainkan dulu. Baca : Tips…
- Panduan Lengkap Bermain Game Clash Royale untuk Pemula Panduan Lengkap Bermain Game Clash Royale untuk Pemula -Diartikel kali ini saya akan membahas tentang Game terbaru dari Supercell yaitu Clash Royale. Bagi kamu yang belum mengetahui cara bermain Clash…
- Cara Curang Memperoleh Elixir Gratis di Clash of Clans Elixir di game Clash of Clans, berguna untuk membuat troops, upgrade bangunan, army serta spell. Ada 3 cara untuk memperolehnya yaitu : Menambang di desa sendiri. Merampok di desa lain.…
- 4 Top Aplikasi Cheat Game Android Tanpa Root Top Aplikasi Cheat Game Android Tanpa Root - Gandruk.com, Aplikasi cheat game android merupakan sebuah aplikasi yang sering dicari oleh para gamer, hal ini mereka gunakan untuk membantu mereka menyelesaikan…
- Cara Mudah Memperoleh Shield Gratis Di COC 2 Saat update COC bulan Desember 2015 ke versi 2, salah satu fitur yang mengalami perubahan ialah cara mendapatkan Shield gratis. Jika sebelumnya kamu hanya perlu menaruh Town Hall di luar…
- Urutan Prioritas Upgrade Town Hall 3 (Th 3) Clash of Clans Dalam Clash of Clans, Town Hall level 3 adalah tingkat pertama di mana Anda akan mendapatkan akses ke beberapa struktur bangunan baru dan upgrade bangunan yang benar-benar memiliki sedikit persyaratan…
- Pengle Game FB dan Android Yang Menyenangkan Akhir-akhir ini, game Pengle merebak di kalangan pengguna aplikasi game. Jika anda penyuka game dan berkeinginan untuk mencoba game baru, game inilah yang anda butuhkan. Walaupun game ini tergolong game…
- Serunya Bermain Game Monopoli Online – Line Let's Get Rich Game Line Let's Get Rich - Saat ini banyak sekali berbagai macam game yang bermunculan yang mengadopsi dari serial game nyata. Salah satu game tersebut tak lain ialah Let’s Get…
- Cara Cheat Coc Tanpa Verifikasi? Mungkinkah? Cara Cheat Coc Tanpa Verifikasi - Untuk anda para pecinta game mobile, tentunya sudah tak asing lagi ya dengan game Clash of Clans atau lebih mudah disebut COC ? game…
- Gambar Base War Terkuat Anti Pekka Sama Naga TH8 COC Saya sudah memberikan beberapa gambar base TH8 untuk menaikkan trophy, sekarang saya akan memberikan gambar base war terkuat anti Pekka sama Naga untuk TH8. Di TH 8 ini biasanya musuhmu…
- Throne Rush Game dan Strategi untuk Mengalahkan Lawan Permainan Throne Rush Game merupakan jenis permainan di mana Anda bisa battle dengan lawan Anda. Dalam hal ini, pertahanan atau defense sangatlah penting dalam penguasaan strategi. Namun Ketika kita ingin…
- Susunan Base Th8 Terkuat Clash of Clans (CoC) Terbaru Pada artikel kali ini kita akan membahas seputar susunan Base Th8 terkuat Clash of Clans (CoC) terbaru 2015. Tapi sebelumnya, kita perlu untuk mengetahui apakah yang dimaksud dengan Clash of…
- Dapatkan game terlaris di sini Dalam dunia game memang memiliki beragam sekali yang perlu Anda ketahui, beberapa ada yang menganggap bahwa game sangat mempengaruhi kehidupan mereka. Dan bahkan mereka bisa menghasilan uang dengan bermain game…
- Update Terbaru COC Update terbaru COC bulan Desember ini direncanakan pada tanggal 23 oleh Supercell. Dimana di game COC terbaru ini akan terdapat penambahan Tawn Hall, Hero, Defense dll. Karena banyaknya penambahan yang…
- Base Farming TH 9 Update Terbaru Update COC terbaru membawa banyak perubahan diantaranya Town Hall sekarang juga berfungsi untuk menyimpan Loot dan menjadi target Goblin. Oleh karenanya TH juga harus dilindungi dan ditaruh ditengah-tengah base. Jika…
- Cara Cheat Game GTA di PC Bahasa Indonesia Lengkap Ulasan Cara Cheat Game GTA di PC Bahasa Indonesia Lengkap oleh si Gendruk - Alow sobat semua, jumpa lagi sama bang gendruk di blog campuran ini. Kalau sebelum sebelumnya kita…
- Apa Yang Baru dari Android Lollipop? Beberapa waktu yang lalu Google mengeluarkan Android Versi terbarunya, sebut saja Android Lollipop dengan versi 5.1. Android Lollipop ini merupakan Operasi Sistem penerus dari sang pendahulunya yaitu Android Kitkat. Berbagai…
- Cara Membuat Kombinasi Deck yang Kuat di Clash Royale Cara Membuat Kombinasi Deck yang Kuat di Clash Royale - Halo Clasher, kali ini saya akan berbagi trik untuk membuat kombinasi deck yang kuat di game Clash Royale. Cara ini…
- Baseball Heroes Tips dan Cara Bermain dengan Mudah Game Baseball heroes merupakan sebuah game yang bertemakan olahraga. Yaitu Baseball. Seperti apa si sebenarnya permainan ini? Apakah seru untuk dimainkan? Tentunya banyak orang yang bertanya tetang hal ini. Lalu,…
- Cara Menggunakan Cheat Engine di Android Halo sobat gendruk semua, kali ini gendruk mau share lagi niy tentang cheat game, kali ini kita akan bahas tentang cara menggunakan cheat engine di android. Oya kalau anda baru…
- Dungeon Hunter 4 - Game Android Petualangan Epic… Game Dungeon Hunter 4 untuk Android – Melihatnya banyaknya game series petualangan yang bermunculan dalam jagad android, membuat para gamers beralih untuk menggunakannya. Salah satu vendor game yang kerap mengeluarkan…