Game ONE PIECE TREASURE CRUISE – Kebanyakan game yang beredar saat ini merupakan game yang diangkat dari serial film atau serial manga yang terkenal. Salah satu game yang diangkat dari serial anime terkenal di dunia ialah game One Piece. Game besutan Line Corp ini langsung diserbu oleh satu juta penggemar anime One Piece yang ada di Indonesia.
Game yang satu ini mengusung genre laga dengan judul Line: One Piece Treasure Cruise. Dalam game android rpg ini, Line Corp turut menghadirkan semua lakon dari anime One Piece. Disamping itu tampilan yang dihadirkannya pun terkesan HD dan nyata seperti yang ada di anime-nya. Lantas seperti apa kelebihan yang dihadirkan dala game android gratis ini?
Game One Piece punya Cerita Yang Nyata Dengan Gameplay Yang Menarik

One Piece Treasure Cruise hadir dengan membawa story mode yang sama persis dengan yang ada di animenya. Berawal dari luffy yang masih kecil yang bercita-cita ingin menjadi seorang bajak laut. Lalu secara tidak sengaja ia memakan buah iblis yang membuat tubuhnya berubah menjadi seseorang yang memiliki tubuh karet. Lalu ia bertemu dengan Shanks, seorang bajak laut ternama yang digemari oleh Luffy. Dari sinilah semua awal cerita bajak Luffy menjadi legenda.
Cara Bermain Game One Piece Android Yang Mudah
Selain tampilan yang sudah mendukung resolusi HD, game android yang satu ini tergolong mudah dalam memainkannya. Hanya dengan melakukan tap pada layar, maka semua jurus dari karakter yang kita mainkan akan keluar. Disamping itu, game yang satu ini juga menghadirkan berbagai macam karakter yang sama persis dalam serial One Piece, salah satunya yaitu Usop, Brooke, Luffy, Chooper, Sanji dan juga Zoro. Alur dalam game ini pun dibuat sama seperti yang ada di anime guna membuat para pecinta One Piece bisa merasakan serunya petualangan bersama bajak laut dari seluruh dunia.
Itulah kelebihan yang ditawarkan oleh game terbaru Line: One Piece Treasure Cruise. Jika Anda tertarik untuk memainkan game ini, Anda bisa mendownloadnya pada link dibawah ini:
Download Game One Piece Versi Terbaru Gratis di Play Store

Rekomendasi:
- 10 Game PS4 Terbaik Yang Layak Dicoba Tahun ini menjadi tahun dimana banyak game berkualitas untuk konsol PS4 yang bisa Anda dapatkan. Berikut beberapa game PS4 terbaik yang dapat Anda coba. Beberapa diantara game ini sudah dirilis…
- 5 Game Android Terlaris Dan Terbaru 5 Game Android Terlaris Dan Terbaru – Game android memang terus menerus mengalami perkembangan dari waktu ke waktu, dan selalu saja ada update terbaru mengenai apa saja game android terbaru…
- Ini Dia Fitur Game Clash Of Clans Terbaru 2024 Fitur Game Clash Of Clans Terbaru 2024 - Game Clash of clans atau yang biasa dikenal dengan nama COC memang sudah booming pada tahun 2015 lalu. Akan tetapi game ini…
- Cara Cheat Pou Unlimited Coins (Koin Tidak Habis Habis) Cara Cheat Pou - Halow sobat Gendruk semuanya, kalau sebelumnya kita sudah bahas tentang cara cheat clash of clans tanpa root, dan juga cara cheat fifa 15, nah kali ini…
- Game Fenomenal Flappy Bird Resmi Ditarik Setelah sebelumnya kita memberitakan tentang game burung bermata besar yang fenomenal di kalangan pengguna smartphone yang mempunyai OS Android dan iOS yaitu Flappy Bird yang berhasil menghasilkan $USD 50 ribu…
- Game Summoners Wars Sky Arena Android - Game RPG… Game Summoners Wars Sky Arena Android - Saat ini pada market Google Play Store sedang marak bermunculan berbagai macam game dengan tema RPG online. Berbagai macam game tersebut hadir lantaran…
- Game Furious Racing untuk Hp Android Game Furious Racing untuk Hp Android - Furious racing merupakan salah satu game yang menyenangkan dengan melakukan kegiatan simulator untuk memacu cepat mobil balap, di sini anda berposisi sebagai sopir…
- Ular Tangga, Game Terbaru Amikom Game Dev Masuk "Top… Setelah sukses meluncurkan Jumping Granny dan Panjat Pinang, beberapa waktu lalu tim pengembang AGD (Amikom Game Dev) kembali merilis game Android terbaru mereka. Kali ini mereka mengangkat permainan tradisional ular…
- "Call of Duty : Black Ops II" Sudah Beredar Seminggu… Teknologi Terbaru - Pembajakan semakin hari semakin merajalela dan semakin membuat developer merugi. Kali ini kabar pembajakan game muncul kembali, kali ini korbannya adalah Activision, yang baru-baru ini mengabarkan bahwa…
- Game HD Android Terbaik yang Patut Kamu Mainkan Game HD Android Terbaik yang Patut Kamu Mainkan - Pada artikel kali ini kami akan membagikan informasi tentang game HD Android terbaik yang berukuran kecil. Yang mana pada game satu…
- Memilih Komputer Untuk Game Komputer Game – Game merupakan sebuah hiburan yang selalu dimainkan setiap orang.bahkan anda sendiri, salah satu perangkat yang sering digunakan adalah komputer desktop ataupun yang berbasis potable seperti notebook dan…
- Asah Otak Anda dengan Game Duel Otak Android Tanpa Cheat Asah Otak Anda dengan Game Duel Otak Android Tanpa Cheat - gendruk.com, Saat ini Google Play Store telah menyediakan berbagai macam game multiplayers yang bisa kita mainkan beramai-ramai dengan teman…
- Ini Dia Game Online RPG Seru - Seven Knights Game Seven Knights – Memainkan sebuah game RPG pada perangkat android dapat membuat para gamers menjadi ketagihan akan gameplay unik yang dihadirkannya. Terlebih saat ini pada Google Play Store telah…
- Rovio : Angry Birds Tembus 263 Juta Pengguna Aktif… Teknologi Terbaru - Rovio sebagai pengembang game Angry Birds sedang berbangga sebab dalam laporan mereka Angry Birds telah menembus angka menakjubkan, 263 juta pengguna aktif pada bulan Desember tahun lalu.…
- Titok Basmi Tomcat : Game Unik Yang Diilhami… Saat ini, di Indonesia sedang heboh-hebohnya diberitakan tentang serangan serangga tomcat ke pemukiman warga di berbagai daerah di Indonesia. Hal ini rupanya mengilhami Agate Game Developer untuk berkreasi dan membuat…
- Review Need For Speed Most Wanted - Game Balap… Review Need For Speed Most Wanted - Bermain sebuah game dengan grafis yang memukau dengan menggunakan sebuah konsol game yang sangat mahal merupakan hal yang sangat menakjubkan. Namun, alangkah lebih…
- Game COC atau Clash of Clash bisa kalian ambil di sini Game atau permainan sekarang ini memang sangat banyak sekali yang meminati dan hal ini adalah sebuah game yang cukup di minati oleh gamer. Nah buat kalian yang sedang mencari game…
- Deal or No Deal di Facebook Menantang Anda untuk Bermain Ingat kah kalian dengan gameshow TV yang berjudul Deal or no deal? Saat ini, game show tersebut bukanlah sekedar ajang kuis lagi di TV. Nah terus? Game ini merupakan game…
- Download game Clash of Clans di sini mudah dan cepat Download game clash of clans memang sangat banyak sekali yang meminatinya, karena sekarang ini game tersebut sangat banyak sekali yang menyukainya. Nah buat kalian yang ingin memiliki game tersebut maka…
- Paket Line Gratis Telkomsel (Kartu As, simPATI, Halo) Paket Line Gratis Telkomsel (Kartu As, simPATI, Halo) - Anda tentu sudah mengenal apakah itu Line. Ya, Line adalah aplikasi chatting untuk android dan PC yang kini sedang ngetrend dan…
- ML VS AOV, Siapa Yang Menang? ML VS AOV - Wuih! Dari judulnya penuh dengan singkatan ya. Kira-kira apa maksud dari judul di atas? Sebenarnya artikel kali ini akan membahas mengenai game Mobile Legend: Bang Bang…
- "Assassin's Creed 3" Laku 3,5 Juta Unit pada Minggu Pertama Berbeda dengan Activision yang sedang tertimpa masalah pembajakan atas game terbaru mereka (baca), Ubisoft kali ini sedang meraup untung banyak. Pasalnya, seri terbaru dari Assasin's Creed berhasil terjual 3,5 juta…
- Download Clash of Clans (COC) Apk Versi Terbaru Download Clash of Clans (COC) Apk Versi Terbaru - www.Gendruk.com, Saat ini bermain game bukan hanya bisa dilakukan pada PC dan konsol game saja, akan tetapi saat ini bermain game…
- Game Horor Android Offline Terseram Game Horor Android Offline Terseram - Gendruk.com, Saat ini, game bergenre horor memang sedang populer dikalangan pecinta gamers, pasalnya game ini mampu menawarkan ketegangan yang akan memacu adrenalin para pemainnya…
- System Requirement "Call of Duty: Black Ops II" untuk PC Teknologi Terbaru - Beberapa hari yang lalu Activision mengabarkan bahwa seri terbaru Call of Duty yang bertajuk "Call of Duty : Black Ops II" segera dirilis pada 13 November mendatang.…
- Garuda Riders Game Android Buatan Indonesia Teknologi Terbaru - Perkembangan gadget saat ini mampu memacu perkembangan industri kreatif Indonesia, banyak sekali game-game yang diciptakan oleh orang-orang Indonesia dan telah mengisi sejumlah toko aplikasi smartphone, salah satunya…
- Game Duel Android Yang Bisa Dimainkan Secara Offline Game Duel Android Yang Bisa Dimainkan Secara Offline - Saat ini banyak sekali pengguna smartphone android yang mencari-cari sebuah game unik yang bisa dimainkan secara bersama baik dalam mode offline maupun…
- Game Marvel Future Fight - Game The Avenger Terbaik Android Game Android Marvel Future Fight - Salah satu game laga aksi penuh petualangan yang kini kian populer di jagad android ialah Game Marvel Future Fight. Game besutan Netmarble studios yang…
- Cara mendapatkan game terbaik dan modern tahun ini Banyak sekali sekarang ini yang namanya game online dan hal tersebut biasanya banyak di mainkan oleh para gamer - gamer yang memiliki skill yang cukup di bidangnya. Buat kalian yang…
- Game Magic Rush Heroes - Game Strategi Tower Defense Keren Game Magic Rush Heroes - Berbagai macam game strategi terus bermunculan di Google Play Store. Beberapa game strategi tersebut rupanya bukan hanya muncul dalam satu gameplay saja, akan tetapi banyak…