Harga Lenovo TAB A7 – Setelah sebelumnya memperkenalkan smartphone Lenovo A526, kali ini vendor asal china kembali mengeluarkan smartphone terbaru yaitu Lenovo TAB A7-30. Sepertinya Lenovo sendiri masih mempertahankan ciri khas mereka yang merupakan penyedia smartphone berkualitas tinggi namun harga yang ditawarkan cukup murah. Produk Lenovo yang telah beredar dipasaran umumnya berbekal spesifikasi yang mumpuni dan harga lebih murah jika dibanding merk lainya.

Sesuai dengan namanya Lenovo Tab A7-30, merupakan produk jenis tab yang dirilis oleh lenovo beberapa bulan yang lalu. Lenovo A7-30 memiliki ukuran ukuran layar 7 inci dengan berdimensi bodi 119.8 x 198 x 10.5 mm dan untuk bodi sendiri menggunakan bahan plastik. Selain itu dibekali resolusi 600 x 1024 pixel dengan kerapatan ~170 ppi, sehingga dapat dikatakan jika kualitas layar tidak cukup baik dan kurang jernih.
Lenovo Tab A7-30 telah dilengkapi dual kamera dengan kemampuan tidak begitu baik, alasanya hanya mengandalkan kamera utama berukuran 2 MP sedangkan kamera belakang masih VGA. Jika hanya untuk sekedar koleksi foro pribadi, kemampuan dari kamera Lenovo Tab A7 cukup mumpuni karena menggunakan resolusi 1600 x 1200 pixel. Disamping itu, tak lupa juga disematkan baterai dengan daya yang cukup besar yaitu 3500 mAh.
Spesifikasi Lenovo TAB A7-30
Untuk masalah performa Lenovo Tab A7-30 menggunakan Android OS v4.2.2 – Jelly Bean, dengan dukungan prosesor Quad Core Cortex-A7 yang berkecepatan kinerja 1.3 GHz dan chipset Mediatek MT382M. Untuk membuatnya menjadi tangguh, digunakan pula memori RAM sebesar 1 GB dan untuk media penyimpanan menyediakan ruang berukuran 8GB, dan pastinya masih dapat di upgrade dengan microSD hingga besar maksimal mencapai 32GB. Untuk melihat spesifikasi Lenovo A7-30 A3300, silahkan simak detailnya dibawah ini.
- Dimensi : 198 x 119.8 x 10.5 mm
- Layar : 7.0 inch, 600 x 1024 pixels (~170 ppi pixel density)
- Jenis layar : Capacitive touchscreen, 16M colors
- RAM : 1 GB
- Memori : Internal 8 GB, Ekternal up 32 GB
- CPU : Quad-core 1.3 GHz Cortex-A7, Mediatek MT382M
- OS : Android OS, v4.2.2 (Jelly Bean)
- Kamera Belakang : 2 MP, 1600 x 1200 pixel, Geo-tagging
- Kamera Depan : VGA
- Baterai : Non-removable Li-Ion 3500 mAh
- Berat : 327 g
Harga Lenovo TAB A7-30 terbaru
Salah satu kelemahan Lenovo A7-30 hanya pada kualitas layar yang rendah, karena tidak seimbang dengan luas layar yang digunakan. Untuk harga Lenovo A7-30 dipatok dengan kisaran Rp. 1,4 jutaan. Dengan harga yang cukup terjangkau tersebut, anda sudah dapat membeli smarphone jenis Tab. Dan untuk murah atau tidak, itu sangat relatif tergantung seorang yang akan membelinya. Cukup disini ulasan mengenai Spesifikasi Lenovo A7-30, dan baca juga smartphone lainya, Harga Imo Apollo Terbaru.

Rekomendasi:
- Harga dan Spesifikasi Oppo Find 7 Terbaru Oppo merupakan merk smartphone asal Tiongkok yang berhasil mendobrak anggapan pakem “hp Cinaâ€. Selama ini produk-produk dari Cina dianggap sebagai produk murah dengan kualitas rendah, tapi Oppo malah mendobrak anggapan…
- Spesifikasi dan Harga Tablet Lenovo A3000 Tablet Lenovo IdeaPad A3000 adalah tablet keluaran terbaru dari vendor Lenovo. produk ini merupakan salah satu yang dipamerkan oleh Lenovo baru2 ini, selain ini mereka juga meluncurkan banyak produk lainnya…
- Spesifikasi dan Harga Hp Lenovo P90 Harga Hp Lenovo P90 dan beserta kelebihan dan kekurangannya copyright to Gendruk.com - Sebagai vendor smartphone yang tergolong pemula, kehadiran Lenovo justru menunjukkan kematangan yang cukup mengesankan. Hal tersebut dapat…
- Harga SPC S12 Razor, HP Kamera 5 MP 500 Ribuan Harga SPC S12 Razor, HP Kamera 5 MP 500 Ribuan - Tidak hanya produk luar yang meramaikan smartphone android harga murah, karena produsen lokal juga tidak mau ketinggalan dan tidak…
- Harga dan Spesifikasi Imo Apollo Terbaru Harga IMO Apollo - Selain smartphone, saat ini perangkat tablet menjadi produk yang potensial untuk diproduksi oleh produsen gadget. Hal tersebut dibuktikan dengan banyaknya permintaan perangkat tablet tiap hari nya.…
- Harga dan Spesifikasi Lenovo A390 4GB Terbaru Spesifikasi dan Harga Ponsel Lenovo A390 4GB Terbaru. Kebutuhan akan smartphone telah menjadi sebuah gaya hidup. Hal ini membuat semakin banyak merk Hand Phone yang turut meramaikan pasar gadget di…
- Harga dan Spesifikasi Acer Liquid S1 Harga dan spesifikasi Acer Liquid S1 – Di kenal dengan kehandalannya yang baik sekali dalam mengolah beragam aplikasi berat dan ringan, Acer Liquid S1 merupakan perangkat yang paling di minati…
- Harga Lenovo Sisley S90 Terbaru Harga Lenovo Sisley S90 - Lenovo kembali hadir dan untuk kali ini membawa sensasi baru dibidang teknologi. Karena Lenovo mengeluarkan smarphone terbarunya yang didesain mirip iPhone. Meskipun terbilang hampir mirip,…
- Info Harga Terbaru Laptop Acer 12 Inchi Info harga terbaru laptop Acer 12 Inci - Ukuran sebuah laptop sebenarnya tidak begitu berpengaruh untuk harganya, ada beberapa laptop yang memiliki layar yang lebih besar namun dijual dengan harga yang…
- Daftar Harga Smartphone Nokia Lumia Terbaru Pada saat ini kehadiran Smartphone dalam kemajuan dunia teknologi yang ada saat ini seolah menjadi seperti sebuah kebutuhan. Kehadiran Smartphone Android pada saat ini memang sangat digemari oleh banyak kalangan,…
- Harga dan Spesifikasi Mito A77 Harga Mito A77. Salah satu vendor lokal Mito, nampaknya pengepakkan sayapnya jika dilihat dari perjuangan mereka. Setelah kemarin meluncurkan beberapa perangkat lainya berupa seri Fantasy Lite dan Fantasy Text, kini…
- LG G Pro 2 Siap Diperkenalkan Bulan Depan Di Barcelona Nama LG tentunya sudah tidak asing lagi di telinga kita, salah satu produsen gadget raksasa yang berasal dari Negara Korea selatan ini sudah menghasilkan banyak produk yang dibekali dengan spesifikasi…
- Review Spesifikasi Hisense PureShot dan PureShot+ Review Spesifikasi Hisense PureShot dan PureShot+ - Bagi anda penggemar smartpone berbasis android tentu sudah tidak asing lagi mendengar ponsel atau smartphone buatan Hisense. Hisense merupakan sebuah perusahaan smartphone yang…
- Daftar Harga HP TREQ, Android Lokal Murah Harga HP TREQ Terbaru - Semakin popularnya OS Android yang merupakan sistem operasi terbuka, mengadirkan banyaknya vendor-vendor baru bermunculan, baik lokal maupun vendor luar. Seperti halnya TREQ, perusahaan yang berbasis…
- Harga Micromax Canvas Spark, Android Lollipop… Harga Micromax Canvas Spark, Android Lollipop Termurah 1 Jutaan – Gendruk.com, Akhir akhir ini banyak sekali smartphone baru yang hadir dibelantika pasar gadget Indonesia. Hal ini tentunya tidak lepas dari…
- Harga SPC S15 Excel, HP Android KitKat Murah Harga SPC S15 - Akhir tahun ini sepertinya menjadi surga bagi pecinta gadget murah, pasalnya belum lama ini vendor Lenovo telah mengeluarkan produknya Lenovo K3 Music. Dan tidak berselang lama,…
- Review Spesifikasi dan Harga Lenovo A7000 Sama seperti pendahulunya, Lenovo A7000 ini memiliki desain yang slim dengan bahan plastik berlapis doff yang kesat sehingga cukup nyaman dalam genggaman. Dengan bobot 140 gram, HP Lenovo A7000 tergolong…
- Spesifikasi dan Harga Lenovo S930 Seperti yang kita ketahui, Lenovo adalah salah satu produsen smartphone yang sudah cukup dikenal karena sudah banyak menghasilkan produk smartphone yang dibekali dengan spesifikasi unggulan, salah satu smartphone terbaru yang…
- Harga dan Spesifikasi Lenovo P780 4GB Lengkap Harga dan Spesifikasi Lenovo P780 4GB Lengkap - HpBro kali ini akan mengulas smartphone lainnya dari lenovo selain dari yang sudah kita bahas sebelumnya yaitu lenovo A390, Kali ini kita…
- Daftar Harga Galaxy Tab 3 Plus Spesikasi Terbaru Samsung secara konsisten menjadi pilihan untuk tablet berkualitas di Indonesia. Samsung seakan memimpin pasar tablet di Indonesia. Setelah berhasil mengeluarkan Galaxy tab 2, Kali ini samsung kembali meluncurkan produk unggulan…
- Cara Mengatasi Android Yang Tidak Bisa Di Root dengan Mudah Cara Mengatasi Android Yang Tidak Bisa Di Root – Untuk bisa memaksimalkan kinerja smartphone android, terkadang memang dibutuhkan kegiatan rooting hp android. Hanya saja kegiatan ini cukup berbahaya karena bisa…
- Lenovo Idea Tab A2107 - Tablet Android Murah Berkualitas Inilah Tablet Android Kualitas Tinggi dengan Harga Murah - Lenovo Idea Tab A2107. Pc Tablet Android sekarang ini memang sedang mendominasi pasar tablet dunia. Sekarang ini banyak bermunculan Pc Tablet…
- Tablet Android Murah Berkualitas gendruk.com - Mencari tablet Android murah saat ini tidaklah sulit. di pasaran, sudah banyak beredar tablet dengan harga murah, tapi bagaimana dengan kualitasnya? nah, untuk mencari tablet android murah berkualitas,…
- Spesifikasi dan Harga Smartphone Oppo Find 5 Mini Spesifikasi dan Harga Smartphone Oppo Find 5 Mini - Jika sebelumnya HTC One dan Galaxy S4 telah di rilis versi mininya, kini giliran Oppo yang merupakan smartphone asal daratan china…
- Harga Android Smartfren Andromax Terbaru Harga Android Smartfren - Bagi orang indonesia, nama Smartfren bukan hal yang sangat asing. Karena sebelum mengeluarkan Smartphone Android, perusahaan ini telah terkenal dengan produk modem yang mereka ciptakan. Terlebih…
- Daftar Harga Laptop Lenovo Terbaru dan Spesifikasinya Daftar Harga Laptop Lenovo 2016 dan Spesifikasinya - Gendruk.com, Berbicara tentang dunia teknologi memang tak akan pernah ada habisnya. Hampir setiap hari, kita peminat dunia teknologi selalu saja dikejutkan dengan…
- Cross Luncurkan Dua Smartphone Murah Terbari A7S dan A22 Cross A7S dan Cross A22 - Gempuran ponsel Android tampaknya akan terus menghujani pasar ponsel di dunia termasuk di tanah air. Tak mmau kalah dengan beberapa vendor ternama, produsen ponsel…
- Harga dan Spesifikasi Cross Andromeda A27 Harga Cross Andromeda A27 - Setelah sebelumnya merilis produk smartphone nya, maka kali ini giliran Cross Andromeda A27 yang dihadirkan kepasar gadget lokal. Seperti produk dari Cross Mobile lainya, Cross…
- Harga dan Spesifikasi Lenovo RocStar A319 Harga Lenovo RocStar - Demi memenuhi kebutuhan pasar, Lenovo kembali meluncurkan smartphone terbarunya yang didesain untuk mendengarkan musik. Sesuai dengan nama yang digunakanya, Lenovo RocStar dibekali fitur audio yang berkualitas…
- Harga iPad China Murah Dibawah 1 Juta Harga iPad China Murah Dibawah 1 Juta - Sebagaimana diketahui, harga iPad, tablet besutan Apple sangatlah mahal, untuk kita yang berbudget cekak, tentu akan berfikir dua kali untuk membelinya. Jika…