Aplikasi edit foto sepertinya bukan aplikasi yang asing bagi pengguna Android, karena aplikasi android tersebut banyak tersedia di google play dengan fitur keunggulan dan berbagai fungsi masing-masing. Namun di antara aplikasi tersebut ada yang sangat keren dan lucu dibanding yang lain, aplikasi tersebut adalah MomentCam. Salah satu keunggulanya dapat mengedit foto menjadi sebuah karikatur yang lucu dan unik. Menarikan? berikut ulasanya.

MomentCam merupakan jenis aplikasi android gratis yang masuk jajaran aplikasi terbaik android yang pernah ada sampai saat ini. MomentCam dapat mengedit foto menjadi karikatur hasil jepretan baru maupun foto yang tersimpan di perangkat. Keunggulan aplikasi edit foto MomentCam adalah dapat mendeteksi gambar dan grafis dari foto yang akan di edit. Tidak hanya itu, Anda juga dapat menambahkan kreasi dengan aksesoris dan atribut saat membuat karikatur.
Selain adanya fitur atribut dan aksesoris lucu, aplikasi edit foto momentCam ini juga menyertakan gambar karikatur dengan berbagai macam template lucu. Dengan gambar yang disediakan nantinya Anda dapat membuat karikatur sesuai keingginan serta kerasi dan pastinya dapat membuat anda tertawa sendiri.
Nah jika anda merasa tertarik dengan aplikasi pembuat karikatur wajah di ponsel android ini, anda dapat langsung mendownload aplikasi edit foto MomentCam melalaui sumber nya, yakni Google Play Store dengan menggunakan ponsel masing-masing. Aplikasi tersebut mempunyai ukuran 27MB dengan syarat OS android yang digunakan harus versi 2.3 keatas. Nah jika Anda memiliki ponsel yang memenuhi syarat, langsung download aplikasinya. http://goo.gl/azJi4p
Cara membuat karikatur di android
Cara menggunakan aplikasi edit foto MomentCam cukup mudah, setelah aplikasi terinstall pada ponsel android, lalu jalankan aplikasi nya dan klik Create Cartoon. Setelah itu Anda dapat mengambil foto baru hasil jepretan atau dari hasil koleksi yang tersimpan di memori. Jika anda merasa tidak cocok dengan foto yang baru dibuat, anda dapat memperbaiki bagian yang kurang tepat tersebut.
Bagaimana, mudahkan cara membuat karikatur? Itulah sedikit ulasan tentang aplikasi edit foto android jadi karikatur keren, lucu dan unik. Hasil dari mengedit tersebut dapat anda bagikan melalui facebook, twitter, plus google atau media lain. Cukup sekian dan selamat mencoba.

Rekomendasi:
- Daftar Aplikasi Sosial Media Android Teraman Yang Pernah Ada Daftar Aplikasi Sosial Media Android Teraman Yang Pernah Ada - Saat ini banyak sekali aplikasi sosial media yang bertebaran secara bebas di Google Play Store. Sayangnya, beberapa dari aplikasi sosial…
- Bisakah Menyimpan Foto Instagram Tanpa Aplikasi? Cara Menyimpan Foto Instagram Tanpa Aplikasi oleh Bang Gendruk Ganteng - Instagram merupakan aplikasi social media yang taka da matinya. Aplikasi social media instagram ini menawarkan kemudahan dalam cara kita…
- flareGet Alternatif IDM di Linux Internet Download Manager atau IDM adalah sebuah aplikasi download manager di Windows yang menjadi andalan bagi penggila download. Menurut pengguna, download dengan IDM dapat mempercepat proses pendownloadan. Tetapi sayangnya aplikasi…
- Tips Jitu Ubah Icon Aplikasi Android dengan Foto Sendiri Pada setiap waktunya, google play store senantiasa kehadiran aplikasi – aplikasi baru yang dapat dimanfaatkan untuk berbagai jenis kebutuhan. Jika kita membuka layanan google play store setiap hari mungkin akan…
- Android Kit Kat datang dengan beragam keunggulan Android Kit Kat – Update terbaru sistem operasi Android Jelly Bean ke dalam veri Android Kit Kat banyak di tunggu – tunggu oleh seluruh penggemar smartphone dan tablet berbasis Android.…
- Trik Menyimpan Foto dan Video Yang Ada Di Instagram Trik Menyimpan Foto dan Video Yang Ada Di Instagram - Para pengguna Instagram tentu pernah menemukan beberapa foto dan video unik. Dalam hal ini, kebanyakan pengguna isntagram menginginkan untuk memiliki foto…
- Aplikasi Office Android Gratis dan Terbaik Aplikasi Office Android - Tidak hanya komputer, Smartphone merupakan perangkat yang canggih karena bisa dikatakan sebagai pengganti PC / Laptop. Tak sedikit yang menggunakan Smartphone umtuk melakukan suatu pekerjaan. Dalam…
- Cara Mengambil Screenshot di Android Mengambil Screenshot Android - Jika sebelumnya telah membahas cara mengambil Screenshot di komputer, kini akan mengulas cara membuat screenshot android. Dalam berinternetan, screenshot sering digunakan untuk menunjukkan suatu gambar pada…
- Aplikasi Kamera Selfie Terbaik Aplikasi Kamera Selfie Terbaik 2018 - Ditengah maraknya kontes fotografi yang menjangkit pengguna smartphone android, ternyata hal ini memunculkan sebuah ide kreatif tentang fotografi diri sendiri atau biasa disebut dengan…
- Cara Membuat Foto Terbang dan Melayang dengan… Cara Membuat Foto Terbang dan Melayang dengan Aplikasi Picsay Pro - Gendruk.com, Berkreasi dengan sebuah kamera adalah hal yang menyenangkan, maka tak heran apabila banyak orang yang menekuni hobinya sebagai…
- Daftar Aplikasi Antivirus Android Terbaik Aplikasi Antivirus Android Terbaik 2018 - Melihat banyaknya ancaman yang disebabkan oleh kejahatan cyber, tentu hal ini membuat kita untuk semakin berhati-hati dalam menginstall dan membuka sebuah halaman web. Kebanyakan para…
- Cara Menyimpan Foto Dari Instagram Dengan Mudah Cara Menyimpan Foto Dari Instagram Dengan Mudah - Gendruk dotcom, Saat ini jumlah social media sangatlah banyak, yang paling terkenal di antaranya adalah facebook, linkedin, twitter, google plus, dan instagram.…
- Cara Menggunakan Aplikasi Instagram Menggunakan aplikasi instagram - Jika sebelumnya telah memberitahukan cara install aplikasi Instagram, kini akan membahas cara menggunakan Instagram untuk upload foto. Aplikasi android gratis ini merupakan aplikasi yang lagi popular…
- Aplikasi Keyboard Android Terbaik Gratis Aplikasi keyboard android - Dalam perangkant ponsel, keybord mempunyai peran yng sangat penting. Dengan adanya keybord pengguna tidak akan kesulitan saat akan mengetik, browsing, chatting atau kegiatan lainya. Namun itu…
- 5 Aplikasi Edit Background Foto Agar Lebih Kece Aplikasi Edit Background Foto Terbaik - Kebutuhan eksis di sosial media nampaknya menjadi kebutuhan primer kita. Sebagai pengguna internet, sosial media menjadi identitas kita ketika berada di dunia maya. Sama…
- Aplikasi Facebook Terbaru untuk Ponsel Selain aplikasi line, BBM dan whatsapp, aplikasi yang tidak kalah menarik dan di buru penggemar chatting adalah aplikasi facebook. Facebook sendiri telah menghipnotis jutaan penggemar diseluruh dunia untuk selalu menggunakan…
- Cara Menghapus Aplikasi Bawaan Android Menghapus Aplikasi Android - Ponsel berbasis Android biasanya kaya aplikasi bawaan yang ditanamkan pada ponsel, masalahnya aplikasi tersebut kadang menggunakan memori yang cukup besar. Akan tetapi, kebanyakan aplikasi semacam itu…
- Aplikasi Pemutar Musik Android Terbaik Jika sebelumnya telah membahas Browser terbaik Android, kali ini akan membahas Pemutar musik Android. Menurut pendapat orang, musik merupakan salah satu bumbu dalam kehidupan. Tanpa adanya musik, hidup terasa sepi…
- Aplikasi Foto Editor Android Terbaik Yang Wajib Ada… Aplikasi Foto Editor Android Terbaik diulas oleh Gendruk.com - Foto merupakan pengabadian dari sebuah momen. Namun bagaimana jika moment bagus anda saat berada dalam foto tidak terabadikan dengan baik, misalnya…
- 5 Aplikasi Edit Video Vlog untuk YouTuber 5 Aplikasi Edit Video Vlog untuk YouTuber - Demam menjadi YouTuber nampaknya mulai terasa di Indonesia. Bahkan, sampai anak Presiden Indonesia, Kaesang, juga menyemarakkan keseruan menjadi seorang vlogger. Makin nge-tren-lah…
- Ini Aplikasi Antivirus Terbaik Berdasarkan Uji AV-Test Aplikasi Antivirus Terbaik 2018 Berdasarkan Uji AV-Test - Sistem operasi android sejatinya hampir sama dengan sistem operasi Windows. Dalam hal ini, sistem operasi robot hijau juga sangat rentan terserang berbagai macam…
- Aplikasi Android Yang Memakan Banyak Kapasitas RAM Aplikasi Android Yang Memakan Banyak Kapasitas RAM - RAM pada smartphone android merupakan sebuah ruang sementara yang menjadi tempat sebuah aplikasi. RAM sendiri bisa kita analogikan sebagai sebuah terminal dan aplikasi…
- Aplikasi Google Translate Android Terbaik Aplikasi Google Translate - Kegiatan translate atau menerjamahkan bahasa sering kita lakukan, karena banyaknya bahasa asing yang tidak dimengerti. Bahasa asing mudah kita temukan jika sedang berselancar didunia maya, sehingga…
- Ulasan Lengkap Aplikasi Android 360 Security Lite Aplikasi Android 360 Security Lite – Smartphone android yang sering digunakan tentu akan mengalami penurunan kinerja. Penurunan kinerja yang terjadi pada smartphone android ini bisa terjadi karena kesalahan sistem android…
- Ini Cara Ubah Format Video Android Ini Cara Ubah Format Video Android - Gendruk, Menonton video memang menjadi suatu hal yang menyenangkan karena kita dapat menemukan banyak hal dengan menonton video. Bagi anda yang suka menonton…
- Rupiah Diakui Sebagai Alat Pembayaran Resmi Di Google Play Jika kita memang salah satu dari sekian banyaknya orang yang menggunakan gadget Android, tentu kita sudah tidak asing lagi dengan kehadiran aplikasi yang disediakan oleh Android untuk memudahkan para pengguna…
- Aplikasi Android Penyebab Baterai Boros Baterai Android Boros - Tidak dipungkiri lagi jika Android merupakan sistem operasi yang digunakan pada Smartphone. Perangkat ponsel dengan OS android tersebut layak diacungi jempol, selain fitur yang disematkan dan…
- Cara Refresh Android untuk Meningkatkan Performa Cara refresh android - Gendruk, Pastinya kalian sering mendengar dan bahkan melakukan refresh. Bagi pengguna komputer tentunya hal tersebut bukan sesuatu yang sangat asing. Namun kebanyakan orang menganggap dengan melakukan…
- Keunggulan Sistem Operasi Android Lollipop Yang… Keunggulan Sistem Operasi Android Lollipop - Sistem operasi android merupakan sebuah sistem operasi yang terus-menerus mengalami peningkatan setiap saatnya. Semenjak kehadirannya, sistem operasi android yang sangat terkenal ialah sistem operasi Android…
- Aplikasi GPS Offline Android Terbaik dan Gratis Aplikasi GPS offline android - Setiap harinya smartphone Android kian populer, karena harga dari ponsel android memang cukup terjangkau bagi semua kalangan masyarakat. Selain itu beraneka ragam jenis aplikasi yang…