gendruk.com – Belum lama ini, Ubuntu sudah merilis versi final untuk Ubuntu 12.10. Kedatangan seri Ubuntu berkode nama Quantal Quetzal ini datang dengan beberapa pembaharuan, misalnya saja ada update tampilan unity, perubahan pada beberapa aplikasi, dll.
Namun karena versinya yang juga masih baru dan belum genap sebulan rilis, tentunya banyak juga hal baru yang belum dimengerti oleh pengguna ubuntu 12.10 ini. Untuk itulah ubuntu manual team membuat sebuah buku manual untuk ubuntu 12.10 quantal quetzal.
Buku manual ini memiliki judul “Getting Started with Ubuntu 12.10” terdiri atas 143 halaman dan sudah diterjemahkan dalam beberapa bahasa. Ditujukan tidak hanya untuk newbie atau para pemula di ubuntu, tapi juga pengguna yang sudah expert. Sangat disayangkan, dari beberapa bahasa yang sudah diterjemahkan. Bahasa Indonesia masih belum tersedia.
Isinya cukup lengkap, mulai dari pengetahuan mendasar tentang linux, how to, dan apa-apa saja tentang versi sekarang. Termasuk juga cara install ubuntu 12.10. Buku tentang ubuntu 12.10 ini bisa anda download secara gratis lewat link ini
Ubuntu 12.10 Quantal Quetzal adalah generasi ke-17 dari Distro Ubuntu. Untuk versi desktop akan disuport selama 3 tahun dan versi servernya akan disupport selama 2 tahun. Setelah versi final ubuntu 12.10, versi selanjutnya yaitu ubuntu 13.04 Raring Ringtail sudah menunggu.
via ubuntuportal

Rekomendasi:
- Main Game PS2 di Android dengan Emulator Ps2 Untuk Android Main Game PS2 di Android dengan Emulator Ps2 Untuk Android - Gendrukdotcom, Apa anda pemain game ps2 dan ingin bisa mainkan game-game PS2 misalnya saja Final Fantasy X atau Gradius…
- Opera Web Browser Terbaru, Menghadirkan Fitur Video Chating Nama Opera Mini sudah tidak asing lagi bagi anda pecinta gadget khususnya yang senang menjelajah dunia maya menggunakan perangkat Mobile. Bahkan pengguna aplikasi browser Opera pada saat ini dapat dikatakan…
- Perubahan dan Update Game Pokemon Go Perubahan dan Update Game Pokemon Go - Gendruk.com, Game Pokemon Go ini kembali melakukan update untuk memperbaiki beberapa fitur dan penambahan fitur baru. Salah satu fitur yang diperbaiki ialah fitur …
- Windows Phone 8 Bermasalah Pada Beberapa Fitur Windows Phone 8 adalah sistem operasi windows 8 khusus tablet dan smartphone yang ditujukan untuk bersaing dengan Apple dengan iOS 6 dan android milik google yang saat ini sudah sampai…
- Arti Ramalan Nama Anda dari Huruf A hingga K Arti Ramalan Nama Anda dari Huruf A hingga K. Nama adalah doa dan harapan yang disematkan oleh orang tua. Anda ingin mengetahui arti nama Anda? Selain melihat di buku primbon,…
- Cara Install FlashTool Untuk Xperia di Ubuntu Linux FlashTool adalah tool yang dibuat untuk developer xda untuk flashing perangkat xperia dari Sony. Flashtool memiliki banyak sekali kegunaan, mulai dari flashing firmware terbaru (upgrade) atau melakukkan downgrade versi android.…
- Cara Mempercepat Shutdown Windows 7 dan XP gendruk.com - Shutdown merupakan sebuah proses untuk mematikan seluruh aktivitas dan kerja yang ada pada komputer. Soal caranya tentunya anda sudah sangat familiar, tinggal klik Start Menu kemudian Turn Off,…
- Non-Interference Cpu Cooler Dari Thermaltake Thermaltake, perusahaan besar dengan produk handal di case computer, thermal solution dan power supply menunjukkan produk inovasi terbaru mereka, NiC (Non-interference Cooler) Series CPU Cooler. Menggabungkan teknologi eksklusif terbaru, Thermaltake…
- Kelebihan Android Dibanding iOS Yang Jarang… Kelebihan Android Dibanding iOS Yang Jarang Diketahui Banyak Orang - Saat ini dunia smartphone sedang diramaikan dengan jajaran smartphone berjenis android dan iOS. Meski kedua smartphone tersebut memiliki keunggulan masing-masing, namun…
- Asus G75VW : Laptop Pertama di Dunia Dengan… gendruk.com - Belum banyak negara yang bisa merasakan cepatnya akses menggunaka jaringan 4G LTE, termasuk juga Indonesia. Belum hadirnya 4G LTE di beberapa negara disebabkan oleh kurangnya sarana dan prasarana.…
- Cara Flash HP Oppo Manual HP Oppo merupakan salah satu merek smartphone yang cukup populer di Indonesia. Namun, seperti halnya dengan perangkat elektronik lainnya, HP Oppo juga bisa mengalami kerusakan atau error. Salah satu solusi…
- Cara Mengcompile dan Eksekusi Program Java di Terminal Linux gendruk.com - Sebelum ini kami sudah membahas tentang eksekusi program java di windows 7 via cmd (baca :Â Cara Mengcompile dan Eksekusi Program Java di CMD Windows 7 ). Lalu bagaimana…
- Cara Reboot Android secara Mudah Cara reboot android – Secara umum maksud reboot atau restart adalah mematikan lalu meyalakan kembali secara automatis, jadi tidak perlu menekan tombol power on/off. Untuk reboot sendiri sering kali dijadikan…
- Ini Dia Fitur Game Clash Of Clans Terbaru 2024 Fitur Game Clash Of Clans Terbaru 2024 - Game Clash of clans atau yang biasa dikenal dengan nama COC memang sudah booming pada tahun 2015 lalu. Akan tetapi game ini…
- Cara Mengatasi Android Yang Tidak Bisa Di Root dengan Mudah Cara Mengatasi Android Yang Tidak Bisa Di Root – Untuk bisa memaksimalkan kinerja smartphone android, terkadang memang dibutuhkan kegiatan rooting hp android. Hanya saja kegiatan ini cukup berbahaya karena bisa…
- Crysis 3 Wajib Pakai VGA DirectX 11 Crysis 3, sebuah game yang tentunya menjadi menu wajib bagi para gamer. Bukan hanya sensasi FPS nya yang seru, tetapi grafis yang disajikan-pun sangat memukau. Game ini juga salah satu…
- Ubuntu Touch Siap Menghadang Android dan iOS Ubuntu Touch – Dalam beberapa tahun belakangan ini sistem operasi Android dan iOS telah merajai pasar smartphone dengan menyisihkan para pesaing terberatnya mulai dari windows phone hingga blackberry. Namun pada…
- Nexus 5 Muncul Di Internet dengan Tanggal Rilis Nexus 5 – Kali ini rumor besar mengenai perangkat smartphone datang dari Nexus 5 yang muncul dengan gambar terbaru yang di sertai tanggal rilis produk tersebut. Walaupun belum diketahui kebenaran…
- Cara Mengatasi Android Force Close Yang Tepat Cara Mengatasi Android Force Close – Android Anda sering mengalami force close saat membuka suatu aplikasi? Tentu, masalah ini bukan hanya di alami oleh android Anda saja. Semua orang pasti…
- Cara Mengatasi Masalah Perangkat tidak Kompatibel di… Cara Mengatasi Masalah Perangkat tidak Kompatibel di Google Play Store - Mungkin anda pernah mengalami mendapatkan pesan kesalahan error, berupa "Perangkat anda tidak kompatibel dengan versi ini", atau kalau dalam…
- Teknologi Terbaru - Siapa yang tidak kenal dengan Angry Birds, game besutan Rovio ini dikabarkan akan ada seri terbaru, kali ini Rovio mencoba untuk menduetkan burung-burung pemarah dengan perang bintang.…
- YouTube Akan Meluncurkan Layanan Music Streaming YouTube, website video sharing terbesar di dunia sebentar lagi akan memiliki sebuah layanan streaming yang baru. Sebuah berita dari Fortune mengatakan bahwa YouTube berencana untuk meluncurkan layanan music subscription yang…
- Inilah Harga iPad Mini BM di Indonesia Teknologi Terbaru - iPad Mini memang belum secara resmi beredar di Indonesia, tetapi ternyata versi terbaru dari iPad ini sudah bisa didapatkan di Indonesia. Tetapi dengan statusnya BM atau Black…
- Tutorial Dual Boot Ubuntu dengan Fedora Tutorial Dual Boot Ubuntu dengan Fedora - https://www.gendruk.com, Banyaknya distribusi Linux yang tersedia tapi berbeda secara besar terdapat kelebihan dan kekurangannya. Suatu keharusan untuk pengguna untuk memilih yang pas, keragaman…
- Aplikasi Pemutar Video Android Terbaik Pemutar video android - Jika sebelum nya telah membahas tentang aplikasi pemutar musik Android, kali ini membahas aplikasi pemutar video untuk Android gratis dan paling popular. Ponsel dengan sistem operasi…
- Cara Install Flash Player di Ubuntu Linux Teknologi Terbaru - Hal mendasar yang sering tidak diketahui oleh para pengguna sistem operasi ubuntu di awal adalah, setelah instalasi masih banyak paket-paket yang harus didownload dan diupdate, mulai dari…
- Tips Agar Anak Nafsu Makan Berbagai tips agar anak nafsu makan tentunya akan selalu dicari oleh anda para ibu yang sudah memiliki seorang anak terutama yang masih berusia antara satu tahun hingga lima tahun. Permasalahan…
- 3 Aplikasi Pemutar Video Android Terbaik Aplikasi Pemutar Video Android Terbaik - Saat ini, fungsi dari smartphone bukan lagi untuk sekedar berkomunikasi. Beberapa kelebihan yang diberikan oleh smartphone inilah yang mengubah cara pandang para pengguna ponsel cerdas.…
- Ubuntu 13.04 Hadir Dengan Kode Nama Raring Ringtail gendruk.com - Beberapa hari yang lalu, Ubuntu sudah merilis versi final Ubuntu 12.10 Quantal Quetzal. Dan setelah itu, versi baru telah siap digarap oleh para developer. Ubuntu yang sudah mencapai…
- Ragam Contoh Naskah Pidato Tema Akhlak Ragam Contoh Naskah Pidato Tema Akhlak. Dalam satu tahun di Indonesia terdapat banyak hari-hari libur nasional berkaitan dengan hari besar keagamaan, misalnya hari raya Maulid Nabi Muhammad saw., hari raya…