Menjadi salah satu permainan dengan genre MMORPG,
CHAOS hadir dengan fitur dan alur yang sangat memikat. Permainan ini bisa dinikmati melalui perangkat android,
windows phone dan iOS. Beberapa seri yang nampaknya populer belakangan ini adalah order and chaos, chaos online, chaos unleashed, CHAOS space marines, dan CHAOS faction 2. Animasi dan setting dalam permainan ini didesain dengan level menantang yang akan membuat anda betah menikmati
game ini berjam-jam. Anda akan ditantang untuk bertempur melawan musuh dengan strategi cerdik menghancurkan markas musuh, serta menggunakan senjata canggih yang tersedia dengan perhitungan yang tepat agar terhindar dari serangan balik musuh.
Daya Tarik Strategi Pertempuran dalam CHAOS
Untuk spesifik alur seri order chaos online, game CHAOS ini menampilkan sebuah setting dan alur di mana beberapa faksi bersaing untuk memperebutkan sesuatu yang dianggap sangat berharga. Anda dapat memainkan permainan ini dengan memilih sebagai player dengan sudut pandang orang pertama, kedua, ketiga, dan seterusnya. Hal mengasyikkan lainnya adalah sejak awal permainan anda akan diminta untuk menciptakan sebuah karakter yang akan anda mainkan, lengkap dengan memilih kostum. Secara spesifik, anda pertama-tama dapat memilih ingin memiliki karakter sebagai apa? Apakah manusia, elf, orc, mendel, atau undead. Begitupun dengan pemilihan gender anda bebas menentukannya.
Dalam permainan CHAOS anda juga akan diminta untuk menentukan kelas. Ada empat pilihan kelas yang bisa anda pilih mulai dari mage, monk, warior hingga ranger. Setelah anda memilih salah satu anda tinggal memberi
nama untuk karakter yang akan anda mainkan tersebut. Adapun seri lainnya sebutlah chaos unleashed juga menampilkan sebuah alur dan fitur setting yang tidak kalah menakjubkannya. Anda akan memainkan karakter yang tangguh melawan raja Alkee dan golem golem yang sangat jahat. Anda diminta untuk bertempur dan memainkan strateg jitu sehingga bisa menyelamatkan negeri kirenos dari musuh anda tersebut.
CHAOS dalam Beberapa Seri yang Menarik
Edisi dan seri yang telah direview dalam ulasan ini merupakan seri yang recommended. And para penggemar game akan dmanjakan dengan varian setting dan alur dalam setiap seri. Skill strategi anda juga akan meningkat dengan permainan yang menawarkan sebuah alur yang menarik seperti dalam edisi dan seri-seri tadi. Untuk anda yang ingin menikmati game dengan pemilihan karakter yang sangat mencerminkan karakter yang anda inginkan, maka bermain seri-seri CHAOS tadi akan sangat memuaskan dan memberi anda excitement baru dalam bermain game online.

Rekomendasi:
- Game Summoners Wars Sky Arena Android - Game RPG… Game Summoners Wars Sky Arena Android - Saat ini pada market Google Play Store sedang marak bermunculan berbagai macam game dengan tema RPG online. Berbagai macam game tersebut hadir lantaran…
- Cara Mendapatkan PokeCoin dan Stardust Gratis di Pokemon Go Cara Mendapatkan PokeCoin dan Stardust Gratis di Pokemon Go - Ingin memperoleh PokeCoin dan Stardust gratis di Pokemon Go, maka kamu harus mampu bergabung, bertarung atau merebut Gym pemain lain.…
- Panduan Lengkap Bermain Game Clash Royale untuk Pemula Panduan Lengkap Bermain Game Clash Royale untuk Pemula -Diartikel kali ini saya akan membahas tentang Game terbaru dari Supercell yaitu Clash Royale. Bagi kamu yang belum mengetahui cara bermain Clash…
- Throne Rush Game dan Strategi untuk Mengalahkan Lawan Permainan Throne Rush Game merupakan jenis permainan di mana Anda bisa battle dengan lawan Anda. Dalam hal ini, pertahanan atau defense sangatlah penting dalam penguasaan strategi. Namun Ketika kita ingin…
- Cara Cheat Castle Clash Android Cara Cheat Castle Clash Android - Gendruk, Sekarang ini game android didominasi dengan game perang. Salah satu game yang tidak kalah menarik dan seru untuk dimainkan adalah game Castle Clash.…
- Review Game Android Mobile Legends: Bang bang - Game… Review Mobile Legends: Bang bang - Semenjak debutnya pada beberapa bulan yang lalu, rupanya game besutan Moonton Studios yang satu ini berhasil menarik minat banyak gamers mobile android. Dalam hal…
- Review Game Mortal Kombat X - Game Action 3D Terbaik Android Review Game Mortal Kombat X - Saat ini banyak sekali game aksi yang hadir pada Google Play Store. Hal ini mengingat semakin banyaknya gamers mobile yang bermunculan semenjak smartphone android disupport…
- Strategi Serangan Balon Lava Hound untuk TH 9 COC Strategi Serangan Balon Lava Hound untuk TH 9 COC - Strategi serangan Balon Lava Hound memang kurang populer dibandingkan dengan Kombinasi GOWIPE atau GOWIHO, mungkin karena jarang bisa memperoleh 3…
- Rahasia Hog COC Hog COC Review - Saat pertama kali saya memperoleh pasukan ini, saya langsung jatuh hati padanya, salah satu yang saya sukai dari Hog rider ini adalah kelebihannya untuk melompati tembok…
- Texas Golden Poker untuk Penggemar Card Games Sebagai game bergenre card game texas golden poker hadir untuk para maniak card games. Texas golden poker adalah games yang memiliki aturan dasar permainan bahwa anda diminta untuk mengkombinasikan kartu…
- Asyiknya Game Slayin di Mainkan Offline untuk Android Asyiknya Game Slayin di Mainkan Offline untuk Android - Gendruk.com, Seringkali banyaknya para gamers yang bertanya apakah game tersebut di mainkan dengan cara online ataukah offline, terkadang game yang di…
- Game online gratis yang bisa kalian miliki -… Dalam permainan game online sekarang ini banyak sekali yang telah di minati dan bahkan game online ini bisa kalian download dengan cuma - cuma dan kalian bisa memanfaatkan game ini…
- Baseball Heroes Tips dan Cara Bermain dengan Mudah Game Baseball heroes merupakan sebuah game yang bertemakan olahraga. Yaitu Baseball. Seperti apa si sebenarnya permainan ini? Apakah seru untuk dimainkan? Tentunya banyak orang yang bertanya tetang hal ini. Lalu,…
- Memilih Komputer Untuk Game Komputer Game – Game merupakan sebuah hiburan yang selalu dimainkan setiap orang.bahkan anda sendiri, salah satu perangkat yang sering digunakan adalah komputer desktop ataupun yang berbasis potable seperti notebook dan…
- Wartune dengan Permainan Strateginya yang Menantang Di antara sekian banyak permainan tipe hybrid strategy, wartune merupakan salah satu yang paling populer dan memiliki penggemar setia. Wartune game hadir dengan kemasan yang sangat eye catching dan mengkombinasikan…
- Game Berdandan Hijab - Permainan Anak Perempuan… Game Berdandan Hijab - Hijab menjadi suatu hal yang memang sangat wajar yang digunakan oleh para wanita muslimah, karena memang menjadi salah syariat dari agama. Bahkan sejak masih anak-anak, para…
- Eagle Artillery, Pertahanan Terbaru COC Untuk TH 11 Bagi kamu yang sudah melakukan update game Clash of Clans , maka kamu akan tahu bahwa ada Hero Baru Grand Warden dan penambahan pertahanan untuk TH 11 yang bernama Eagle…
- Review Game RPG Tactical iPhone Terbaru, Five Card Quest Five Card Quest, adalah game tactical RPG iPhone pertama yang menarik minat saya, mengapa? Ini dia alasannya. Sekarang, tiba kembali waktu untuk Anda mengumpulkan kembali sekumpulan pahlawan, dan menghadapkan mereka…
- Restaurant City: Dari Facebook Menjadi Game Offline Jenis permainan manajemen restoran seperti restaurant city banyak diminati. Walaupun sasaran utama dari game ini adalah para wanita dan anak – anak, namun tidak jarang para pria juga tertarik untuk…
- Game Asphalt 8 Airborne Untuk Android Game Asphalt 8 Airborne Untuk Android - Gendruk.com, Salah satu game balap terkemuka yang hadir di jagad android adalah Asphalt 8 Airborne. Game balap keren besutan Gameloft yang satu ini…
- Game Marvel Future Fight - Game The Avenger Terbaik Android Game Android Marvel Future Fight - Salah satu game laga aksi penuh petualangan yang kini kian populer di jagad android ialah Game Marvel Future Fight. Game besutan Netmarble studios yang…
- Serunya Bermain Game Monopoli Online – Line Let's Get Rich Game Line Let's Get Rich - Saat ini banyak sekali berbagai macam game yang bermunculan yang mengadopsi dari serial game nyata. Salah satu game tersebut tak lain ialah Let’s Get…
- Game Duel Android Yang Bisa Dimainkan Secara Offline Game Duel Android Yang Bisa Dimainkan Secara Offline - Saat ini banyak sekali pengguna smartphone android yang mencari-cari sebuah game unik yang bisa dimainkan secara bersama baik dalam mode offline maupun…
- Ular Tangga, Game Terbaru Amikom Game Dev Masuk "Top… Setelah sukses meluncurkan Jumping Granny dan Panjat Pinang, beberapa waktu lalu tim pengembang AGD (Amikom Game Dev) kembali merilis game Android terbaru mereka. Kali ini mereka mengangkat permainan tradisional ular…
- Download Game COC terbaru dan ter - update hanya di sini Hallo semua, apa kabar ? senang bisa berjumpa kembali dalam ulasan ini. Dalam ulasan kali ini saya akan kembali mengulas mengenai Game COC yang mana Game COC tersebut banyak yang…
- Cara Membuat Kombinasi Deck yang Kuat di Clash Royale Cara Membuat Kombinasi Deck yang Kuat di Clash Royale - Halo Clasher, kali ini saya akan berbagi trik untuk membuat kombinasi deck yang kuat di game Clash Royale. Cara ini…
- Fishing Paradise 3D: Game Untuk Pecinta Memancing Bagi orang – orang yang menyukai kegiatan memancing, memainkan fishing paradise 3d menjadi satu hal yang sangat menarik. Permainan yang terkenal ini dapat dimainkan di Facebook, Android, iPad dan iPhone…
- Ocean Of One Piece - Untuk Para Pecinta One Piece Untuk para pecinta anime One piece, permainan ocean of one piece mungkin sudah tidak asing. Salah satu game Facebook ini memang mengambil latar belakang dan juga menggunakan tokoh – tokoh…
- Pre Order Samsung Ativ S di Indonesia Nokia dan HTC yang mendominasi persaingan perangkat pintar Windows Phone akan mendapatkan seorang saingan lagi yaitu dari Samsung. Perusahaan yang terkenal dengan produk Galaxy Series nya ini juga akan menghadirkan…
- Galacticos Football untuk Pecinta Game Sepak Bola Dibuat oleh Fantasy Mogul, galacticos football mampu menarik perhatian banyak pecinta game bola. Jika anda tertarik pada game ini, anda dapat memainkannya di Facebook.com. Salah satu Facebook Sport game ini…