Cara Mengatasi Smartphone Android Yang Cepat Panas – Smartphone Android yang memiliki fungsi multitasking tentu pernah mengalami terjadinya overheat atau pemanasan pada bagian tertentu. Smartphone Android yang mudah panas bisa disebabkan lantaran kesalahan pengguna dalam mengoperasikan smartphonenya.
Smartphone Android yang terkenal akan kecanggihannya dalam menjalankan beberapa tugas tentu memiliki keterbatasan yang harus diketahui oleh penggunanya. Jika sang pengguna android menggunakan smartphonenya dengan melebihi batas normal, maka smartphone Android akan mengalami overheat. Overheat pada smartphone Android akan menyebabkan beberapa masalah bila tidak segera diatasi.
Beberapa masalah yang sering dijumpai ketika smartphone android mengalami overheat adalah smartphone akan restart dengan sendirinya, dan parahnya lagi smartphone bisa terbakar seperti contoh dalam beberapa kasus yang pernah terjadi. Untuk itu sangat penting sekali bagi Anda mengetahui cara mengatasi smartphone android yang cepat panas.
Cara Mengatasi Smartphone Android Yang Cepat Panas

Pada kesempatan kali ini, gendruk.com akan memberikan cara mengatasi smartphone Android yang mudah panas. Mau tau cara apa saja yang bisa kita lakukan? Yuk simak selengkapnya!
Tutup Beberapa Aplikasi Yang Berjalan
Penyebab terjadinya overheat pada smartphone android salah satunya disebabkan karena banyaknya aplikasi yang berjalan pada latar belakang. Aplikasi yang berjalan pada latar belakang ini merupakan aplikasi yang tidak tertutup secara sempurna. Menutup aplikasi yang benar adalah dengan menekan tombol back hingga muncul notifikasi keluar dari aplikasi tersebut.
Kebanyakan para pengguna android pada umumnya menutup aplikasi dengan cara menekan tombol home, cara ini memang sangat merupakan cara cepat untuk menutup sebuah aplikasi, namun aplikasi tersebut tidaklah tertutup melainkan hanya terminimize. Aplikasi yang terminimize inilah yang nantinya akan tetap berjalan meskipun smartphone kita tidak digunakan. Kita juga bisa menutup beberapa aplikasi yang berjalan melalui menu recent task.
Jangan Bermain Game Berlama – lama
Memainkan sebuah game pada smartphone android merupakan hal yang sangat menyenangkan, terlebih jika game tersebut merupakan game yang kita gemari. Namun, tahukah Anda jika smartphone android digunakan untuk memainkan game secara lama – lama akan membuat smartphone tersebut mudah panas?.
Memainkan sebuah game dalam jangka waktu yang lama akan membuat inti prosesor bekerja secara maksimal, hal inilah yang akan membuat suhu di prosesor lebih panas dari biasanya, dan juga akan berdampak pada pemborosan baterai. Untuk mengatasi hal ini, jangan terlalu lama – lama bermain sebuah game, lebih baik dibatasi sebelum overheat tersebut membakar smartphone Anda.
Hapuslah Beberapa Aplikasi Yang Memperberat Kerja Smartphone Android
Banyaknya aplikasi yang terpasang pada smartphone Android akan mempengaruhi kinerja smartphone Android tersebut, belum lagi jika beberapa aplikasi tersebut bekerja secara terus – menerus tentu akan berdampak pada overheat smartphone. Beberapa aplikasi yang berjalan secara bersamaan pada smartphone Android tentu akan membuat CPU bekerja lebih maksimal.
Dengan bekerjanya CPU yang lebih maksimal inilah yang nantinya akan berdampak pada panasnya smartphone Android. Untuk mengatasi hal ini, mulailah menghapus beberapa aplikasi yang bekerja memberatkan smartphone android milik kita. Kita juga bisa menghapus beberapa aplikasi yang tak begitu penting (jarang digunakan) seperti widget cuaca dan lain – lain.
Nah itulah tadi cara mengatasi smartphone android yang cepat panas yang bisa kami sampaikan. Semoga cara diatas bermanfaat ya 🙂

Rekomendasi:
- Tips Terbaru Mengatasi Smartphone Yang Lelet Tips Terbaru Mengatasi Smartphone Yang Lelet – Seiring kita sering menggunakan smartphone android, tentu kita pernah merasakan yang namanya lag atau lelet ketika kita sedang asyik menjalankan suatu aplikasi. Terjadinya lag…
- Cara Mengatasi HP Android Yang Terkena Virus Cara Mengatasi HP Android Yang Terkena Virus – Smartphone android yang sering digunakan untuk berselancar di dunia maya atau pun dicolokkan ke PC tentu tidak akan terhindar dari yang namanya…
- Cara Mengatasi Android Full Memory Dengan Cepat Cara Mengatasi Android Full Memory – Android Anda pernah mengalami full memory atau memori penuh? Tentu, semua pengguna android pernah mengalaminya. Full memory pada android harus segera ditangani. Karena bila…
- Cara Mengatasi Android Gagal Instal Aplikasi Dengan Mudah Cara Mengatasi Android Gagal Instal Aplikasi – Anda pernah mengalami gagal menginstl aplikasi di Android atau semacamnya? Hal ini tentunya akan terjadi di berbagai smartphone yang ada. Karena banyak sekali…
- Cara Mengatasi Android Lemot Atau Lambat Bagaimana cara mengatasi android yang lemot? - Bang Gendruk, Sudah kita ketahui bersama, ndroid sedang dalam masa fase booming di Indonesia. Banyak pengguna handphone yang bertipe Java dan Symbian mulai…
- Manfaat Menggunakan Mode Terbang Yang Jarang Diketahui Manfaat Menggunakan Mode Terbang – Tahu kah Anda apakah mode terbang pada smartphone android itu? Apakah mode tersebut hanya bisa digunakan ketika kita hendak bepergian naik pesawat saja? Atau ada…
- Tips Ampuh Mengembalikan Kecepatan Smartphone Android Smartphone yang berbasis sistem operasi Android kini sudah menjadi primadona dikalangan Smartphone, Hampir Produsen Smartphone seluruh dunia lebih gemar menggunakan Android di bandingkan dengan menggunakan OS lain, hal ini karena…
- Cara Mengatasi Android Hang Saat Main Game Cara Mengatasi Android Hang Saat Main Game – Android saat ini bukan hanya digunakan untuk berkomunikasi saja. Terkadang pun android maupun gadget digunakan untuk menghibur atau mengisi waktu senggang dengan…
- Cara Membuat Baterai Android Bertahan 2 Tahun Cara Membuat Baterai Android Bertahan 2 Tahun - Ketahanan smartphone android sangat bergantung kepada kapasitas baterai yang diusungnya. Dalam hal ini, semakin besar kapasitas baterai android maka daya ketahanannya juga akan…
- Windows Phone 8 Bermasalah Pada Beberapa Fitur Windows Phone 8 adalah sistem operasi windows 8 khusus tablet dan smartphone yang ditujukan untuk bersaing dengan Apple dengan iOS 6 dan android milik google yang saat ini sudah sampai…
- Cara mempercepat Kinerja Smartphone Android Cara mempercepat kinerja Android - Ponsel android kini sudah menjadi ponsel sejuta umat. Tampilan yang menarik dan dukungan ribuan aplikasi dan game menjadikan ponsel OS open source ini digemari banyak…
- Bagaimana Cara Mengatasi Android Boot loop, Mati… Bagaimana Cara Mengatasi Android Boot loop, Mati Total atau Tidak Mau Start? - gendrukdotcom, Penggunaan smartphone Android yang berlebihan tentu dapat mengakibatkan efek yang serius pada smartphone kesayangan kita. Kebanyakan…
- Micromax Meluncurkan Smartphone Octa Core Beberapa waktu yang lalu, kabar mengenai salah satu produsen raksasa yang berasal dari Negara India yaitu Micromax sedang mempersiapkan beberapa smartphone andalan terbarunya yang kabarnya akan segera diperkenalkan didunia. Perusahaan…
- Cara root Smartphone Xperia X8 Cara root smartphone Xperia X8 – Sebuah perangkat yang menggunakan sistem operasi Android sangat sekali diperlukan untuk dilakukan proses rooting. Hal tersebut dapat memberikan anda berbagai keuntungan di dalam melakukan…
- Aplikasi Penghemat Memori Internal Android Aplikasi Penghemat Memori Internal Android - Pada awal Tahun 2018 ini banyak kita temui jajaran smartphone android yang tidak mendukung penggunaan memori eksternal. Dalam hal ini tentu smartphone-smartphone tersebut memiliki memori…
- Cara Mengatasi Masalah Perangkat tidak Kompatibel di… Cara Mengatasi Masalah Perangkat tidak Kompatibel di Google Play Store - Mungkin anda pernah mengalami mendapatkan pesan kesalahan error, berupa "Perangkat anda tidak kompatibel dengan versi ini", atau kalau dalam…
- Aplikasi Menghemat Baterai Android Menghemat baterai android - Seperti yang sudah diketahui, smartphone dengan operating system Android memiliki banyak kelebihan dibanding dengan OS lain. Namun di antara banyak kelebihan yang dimiliki nya, Android mempunyai…
- Trik Dan Cara Mengatasi Android Force Stop Yang Paling Jitu Cara Mengatasi Android Force Stop – Android menjadi salah satu alat yang hampir digunakan setiap hari dan setiap waktu. Dalam hal penggunaan dari android tak semuanya bisa berjalan dengan lancar…
- Daftar Smartphone Android Terbaik Untuk Selfie Daftar Smartphone Android Terbaik Untuk Selfie - Saat ini banyak sekali manfaat yang bisa kita peroleh dari menggunakan sebuah smartphone android. Selain bisa digunakan untuk sarana komunikasi, smartphone android saat…
- Cara Membedakan Smartphone Android Asli Atau Palsu Cara Membedakan Smartphone Android Asli Atau Palsu - Saat ini banyak sekali kita temui tentang maraknya kasus smartphone android yang palsu. Beberapa smartphone android yang sering kali mudah untuk dipalsukan ialah…
- My Xperia : Aplikasi Pelacak Smartphone Hilang Dari… Salah satu masalah yang sering ditemui oleh pengguna android dan smartphone bersistem operasi lainnya adalah kemalingan. Jika sudah seperti itu, tentunya pemilik akan langsung kebingungan dalam mencari. Beberapa bulan lalu…
- Jajaran Aplikasi Yang Hanya Ada Pada Perangkat Android Jajaran Aplikasi Yang Hanya Ada Pada Perangkat Android - Smartphone android merupakan smartphone yang memiliki banyak sekali kelebihan jika dibandingkan dengan perangkat iOS dan Windows Phone. Salah satu kelebihan yang sangat…
- Tips dan Trick 3 Rahasia Mempercepat Kinerja Android Tips dan Trick 3 Rahasia Mempercepat Kinerja Android adalah sebuah ulasan tentang cara mengoptimakan proses kinerja perangkat alektronik yang berbasis Android seperti ponsel maupun tablet. Tips dan Trick 3 rahasia…
- Tips Pertolongan pada Smartphone yang Terjatuh di Air Smartphone anda terjatuh ke dalam ai atau bahkan tidak sengaja tersiram air? Janganlah panik karena gendruk.com punya solusinya untuk anda. Terkadang entah karena kecerobohan kita atau karna tidak sengaja sebuah…
- Cara Agar Smartphone Android Hemat Baterai Cepat habisnya baterai merupakan salah satu kendala yang sering di keluhkan oleh para pengguna ponsel yang berbasis Android, dan tentunya mereka pun akan membutuhkan berbagai cara agar smartphone Android hemat…
- Cara Menggunakan Aplikasi Android di PC Pada dasarnya, aplikasi android akan bisa berjalan pada smartphone android saja. Namun dengan beberapa trik, anda akan bisa menjalankan aplikasi android di PC. Dalam menggunakan aplikasi android di PC, kita…
- Cara Mudah Memasang Greenify Pada Android Cara Mudah Memasang Greenify Pada Android by Gendruk.com - Kebutuhan akan banyaknya aplikasi yang terpasang pada sebuah smartphone Android memang tak bisa disangkal. Semakin banyaknya aplikasi yang terdapat pada sebuah…
- Update Jelly Bean 4.1 Untuk Xperia Diluncurkan Update Jelly Bean 4.1 untuk Sony Xperia akhirnya diluncurkan. Dimulai dari Sony Xperia T dan Sony Xperia V, semua device yang diupdate akan mendapatkan banyak fitur baru seperti sony media…
- Cara Mudah Percepat Kinerja Android Android anda mulai terasa lemot? Jangan panik karena kami punya solusinya. Kita sering mersakan bahwa perangkat smartphone android kita sepertinya terasa menjadi lambat. Ada banyak faktor yang mempengaruhinya. Namun semua…
- Daftar Harga Hp Cyrus Terbaru 2024 Cyrus merupakan salah satu produsen smartphone yang lokal yang kini pamornya semakin melejit, meski jarang merilis produk baru namun Brand yang satu ini tetap bisa eksis di pasar smartphone lokal.…