Cara Mengatasi Android Internet Lemot – Anda memiliki android yang bermasalah dengan koneksi internet? Tentu masalah seperti itu bukan hanya dialami oleh Anda saja. Semua orang pun pernah merasakannya. Internet yang lemot pastinya sangat menyebalkan dan sangat mengganggu. Bila hal ini terjadi pada Android kesayangan Anda, janganlah khawatir.
Karena internet lemot pada android Anda dapat di tangani dengan mudah. Melalui artikel inipun kami akan mengulas beberapa cara mengatasi android internet lemot dengan mudah. Yuk bila Anda penasaran, langsung saja simak artikel berikut.
Cara Mengatasi Android Internet Lemot

Di bawah ini Gendruk.com akan mengulas informasi seputar cara mengatasi android internet lemot yang wajib Anda ketahui. Adapun beberapa tips dan cara mengatasinya sebagai berikut ini:
Anda Harus Berada Di Jangkauan 3G Maupun 4G
Bagi Anda yang mengalami masalah dengan internet yang lemot. Salah satu cara untuk mengatasinya adalah dengan memastikan berada di jangkaun jaringan yang benar. Karena saat ini jaringan 2G tidak efektif untuk digunakan dalam mengakses internet. Jadi ada baiknya bagi Anda untuk menggunakan jaringan 3G maupun 4G. Jaringan tersebut akan memudahkan Anda untuk mengakses internet lebih cepat.
Gunakan Browser Internet Yang Ringan
Cara mengatasi android internet lemot yang selanjutnya adalah cobalah menggunakan browser internet. Gunakan browser yang sekiranya sangat ringan bila di gunakan untuk browser internt. Misalnya saja beberapa browser yang bisa Anda gunakan yaitu Ucbrowser, Chrome dan sebagainya. Maka jaringan internet pada android Anda tidak akan lemot lagi.
Memindahkan Aplikasi Ke Micro SD
Tahukah Anda salah satu cara dalam mengatasi android yang lemot bisa diakali dengan memindahkan aplikasi ke micro SD. Dengan cara ini diharapkan bisa mengurangi ruang penyimpanan pada android Anda. Jika ruang penyimpanan lebih luas,kerja Android Anda akan semakin cepat dan kemungkinan saat mengakses internet tidak akan lemot.
Kesalahan Saat Setting Jaringan
Biasanya internet lemot di android di akibatkan saat melakukan setting jaringan. Bila ada kesalahan saat mengaturnya, baik itu dari proxy, vpn, kata sandi dan sebagainya akan membuat internet tidak maksimal nantinya. Jadi, diharapkan bagi Anda berhati-hati dalam melakukan pengaturan jaringan.
Pilihlah Paket Internet Yang Tepat
Android yang memiliki masalah akan internet yang lemot, biasanya juga dipengaruhi oleh pemilihan paket internet yang tidak tepat. Anda harus lebih pintar dalam memilih paket internet. Jangan tergiurkan dengan harga paketan yang murah dengan kuota banyak tetapi jaringan tidak maksimal. Pastikan juga saat membeli paket internet, Anda harus mengerti apakah daerahmu memiliki jaringan intenet yang maksimal atau tidak saat menggunakannya nanti.
Baca juga: Cara Mengatasi Android Force Close
Nah, itulah informasi yang dapat kami sampaikan seputar cara mengatasi Android internet lemot yang bisa di coba. Semoga informasi di atas bermanfaat 🙂

Rekomendasi:
- Ulasan Lengkap Aplikasi Android 360 Security Lite Aplikasi Android 360 Security Lite – Smartphone android yang sering digunakan tentu akan mengalami penurunan kinerja. Penurunan kinerja yang terjadi pada smartphone android ini bisa terjadi karena kesalahan sistem android…
- Tips dan Trik Hemat Pulsa Android gendruk.com - Android, sistem operasi mobile milik Google yang booming beberapa tahun ini memang memiliki banyak sekali fitur unggulan. Berbagai aplikasi yang semula hanya ada di PC atau sistem operasi…
- Cara mempercepat Kinerja Smartphone Android Cara mempercepat kinerja Android - Ponsel android kini sudah menjadi ponsel sejuta umat. Tampilan yang menarik dan dukungan ribuan aplikasi dan game menjadikan ponsel OS open source ini digemari banyak…
- Cara Mengatasi Masalah Perangkat tidak Kompatibel di… Cara Mengatasi Masalah Perangkat tidak Kompatibel di Google Play Store - Mungkin anda pernah mengalami mendapatkan pesan kesalahan error, berupa "Perangkat anda tidak kompatibel dengan versi ini", atau kalau dalam…
- Aplikasi Google Translate Android Terbaik Aplikasi Google Translate - Kegiatan translate atau menerjamahkan bahasa sering kita lakukan, karena banyaknya bahasa asing yang tidak dimengerti. Bahasa asing mudah kita temukan jika sedang berselancar didunia maya, sehingga…
- Cara Mengisi Baterai Smartphone Android dengan Baik… Cara Mengisi Baterai Smartphone Android dengan Baik dan Benar - Mempunyai sebuah smartphone android merupakan hal yang didamkan oleh semua orang. Hal ini dikarenakan smartphone android merupakan suatu gadget sederhana…
- Cara Daftar Paket Internet Opera Mini Indosat - Kebutuhan masyarakat akan internet memang menjadi semakin besar dan berkembang. Dijaman yang serba modern ini internet memegang peranan penting dalam kehidupan umat…
- Trik Jitu Atasi Light, Medium Dan Hard Bootloop Pada Android Trik Jitu Atasi Light, Medium Dan Hard Bootloop Pada Android - Salah satu kondisi yang sering terjadi pada smartphone android dan kondisi ini ampuh membuat pengguna smartphone android galau yaitu…
- Aplikasi Penghemat Baterai Android Terdahsyat Pernah mendengar Battery saver apps? Yang dimaksud Battery saver apps adalah aplikasi untuk menghemat daya baterai smartphone android anda. Ada ratusan aplikasi penghemat baterai, namun belum tentu semuanya berkualitas dan terpercaya. Bisa…
- Begini Cara Agar Memori Internal Tidak Penuh! Cara Agar Memori Internal Tidak Penuh - Salah satu kendala yang sering ditemui oleh pengguna smartphone android ialah banyaknya aplikasi yang masuk pada memori internal smartphone mereka. Alhasil, padatnya memori…
- Tips dan Cara Mengatasi Android Hanya Muncul Logo Cara Mengatasi Android Hanya Muncul Logo - Saat ini telah banyak berbagai jenis android maupun smartphone yang canggih. Namun yang perlu Anda ketahui, seberapa canggihnya android saat ini pastinya akan…
- Nexus 5 Muncul Di Internet dengan Tanggal Rilis Nexus 5 – Kali ini rumor besar mengenai perangkat smartphone datang dari Nexus 5 yang muncul dengan gambar terbaru yang di sertai tanggal rilis produk tersebut. Walaupun belum diketahui kebenaran…
- 3 Cara Menggunakan Vpn Di Android Paling Benar Dan… 3 Cara Menggunakan Vpn Di Android Paling Benar Dan 100% Sukses - Gendruk.com, Ingin menggunakan vpn untuk android tetapi banyak? Kami yakin pembaca ada yang masih bertanya bagaimana cara menggunakan…
- Tips Cara Mengatasi Android Smartphone Cepat Panas Android Smartphone cepat panas? - Memang banyak faktor yang dapat menjadikan Android mudah panas, bahkan kadang kala panasnya pun berlebihan. Hal tersebut merupakan sesuatu yang sering dialami bagi pengguna smartphone,…
- Kartu Perdana Tri Jumbo Dengan Kuota 600 Mb Kartu Perdana Tri Jumbo Dengan Kuota 600 Mb - Bila anda penggila internet dan penggila layanan dan promo promo sms dan nelpon murah, maka anda wajib mencoba menggunakan operator tri.…
- Cara Mengatasi Kuota Hp Android Yang Boros Cara Mengatasi Kuota Hp Android Yang Boros – Habisnya kuota data secara tiba-tiba pada smartphone android tentu sering membuat kita bingung, benar tidak? Terlebih ketika kuota data tersebut baru saja…
- Cara Update dan Upgrade OS Android Terbaru Update OS android - Sekarang ini berbagai jenis ponsel smartphone telah menggunakan Android sebagai sistem operasi, mulai dari harga murah hingga harga selangit. Dengan makin pesatnya perkembangan Android, tentunya kualitas…
- Cara Daftar Paket Internet Simpati Loop Cara Daftar Paket Internet Simpati Loop - Menyikapi kebutuhan kuota data berlimpah yang dibutuhkan oleh pengguna smartphone, rupanya hal ini membuat Telkomsel meluncurkan program baru pada beberapa tahun yang lalu.…
- Cara Mengatasi Masalah Susah Tidur Istirahat yang cukup sangat diperlukan oleh tubuh kita, kurang tidur dapat membuat tubuh kita lemas dan berdampak buruk bagi kesehatan, untuk mencari cara mengatasi masalah susah tidur tersebut bisa dilakukan…
- Cara Mengatasi Android Gagal Instal Aplikasi Dengan Mudah Cara Mengatasi Android Gagal Instal Aplikasi – Anda pernah mengalami gagal menginstl aplikasi di Android atau semacamnya? Hal ini tentunya akan terjadi di berbagai smartphone yang ada. Karena banyak sekali…
- Cara Reset Ulang Android Seperti Baru Cara Reset Android ke Factory setting / setingan pabrik bertujuan agar perangkat android kembali seperti semula saat pertama kali membeli. Reset ulang biasa dilakukan jika terdapat masalah pada ponsel yang…
- Cara Mempercepat Koneksi Internet Cara mempercepat koneksi internet – Saat ini internet telah menjadi kebutuhan masyarakat dalam melakukan berbagai macam aktivitas seperti untuk pekerjaan, bisnis ataupun pribadi. Medapatkan akses internet pun sangat mudah sekali,…
- Cara Mengatasi Play Store Android Error Mengatasi playstore error - Bagi pengguna Android, Play Store merupakan nama yang tidak asing, yang mana merupakan toko resmi Android yang terdapat pada ponsel. Play Store ini sangat penting karena…
- Cara dan Trik Internet Gratis Android Dengan… Ada beberapa cara dan trik gratis internet android, salah satunya adalah dengan melakukan penyettingan APN. Penyettingan ini berlaku untuk kartu three, adapun kartu lainnya saya tidak tahu apakah bisa berhasil…
- 3 Cara Internet Gratis Dengan Apn Sakti Full Speed… Cara Internet Gratis Dengan Apn Sakti Full Speed 100% Ampuh - Gendruk.com, Sekarang untuk mengakses internet adalah hal yang sangat mudah, bahkan bisa dilakukan oleh siapa saja dan di mana…
- Inilah Langkah Cepat dan Mudah Menjalankan Skype Inilah Langkah Cepat dan Mudah Menjalankan Skype - Tujuan artikel ini adalah untuk berbagi dan memberitahukan tentang bagaimana langkah-langkah menjalankan aplikasi Skype khususnya bagi yang belum pernah menjalankan Skype. Bagi…
- Cara Mudah Untuk Mengatasi Bau Kaki Mengatasi Bau Kaki - Tanpa disadari kita selalu memakai sepatu pada saat beraktifitas, biasanya bau pada kaki datang dengan sendirinya. Pada waktu kita mempunyai masalah bau kaki, sedikitnya akan menggangu…
- Cara Agar Laptop Tidak Lemot Cara agar laptop tidak lemot – Laptop merupakan sebuah perangkat elektronik yang sering sekali di gunakan dalam melakukan aktivitas pekerjaan ataupun pribadi. Namun demikian, banyak sekali keluhan dari para pengguna-nya…
- Cara Mengatasi HP Android Yang Terkena Virus Cara Mengatasi HP Android Yang Terkena Virus – Smartphone android yang sering digunakan untuk berselancar di dunia maya atau pun dicolokkan ke PC tentu tidak akan terhindar dari yang namanya…
- Beli Modem Axis, Gratis Internet 300MB Beli Modem Axis, Gratis Internet 300MB - Kini internet begitu mudah diakses oleh seluruh masyarakat di seluruh Indonesia. Memang internet kini begitu dibutuhkan dijaman modern ini. Setiap kegiatan kita kini…