Cara Mengatasi Android Full Memory – Android Anda pernah mengalami full memory atau memori penuh? Tentu, semua pengguna android pernah mengalaminya. Full memory pada android harus segera ditangani. Karena bila tidak segera diatasi, akan menyebabkan sistem android Anda lemot.
Banyak cara untuk mengatasi masalah android full memory. Baik itu cara yang sederhana dan tersulitpun bisa diandalkan.Nah, bagi Anda yang penasaran aka beberapa cara mengatasi android full memory yang efektif. Yuk simak ulasa singkatnya pada artikel berikut ini.
Cara Mengatasi Android Full Memory

Di bawah ini Gendruk.com akan mengulas informasi seputar cara mengatasi android full memory yang pastinya ampuh untuk dicoba. Adapun beberapa cara yang bisa Anda terapkan sebagai berikut:
Menghindari Update Aplikasi Otomatis
Mungkin android Anda melakukan update aplikasi secara otomatis akan membuat memori internal penuh. Untuk mengatasi hal tersebut cobalah Anda melakukan perubahan setting pada Play Store. Ubalah pengaturan yang sebelumnya memperbolehkan update otomatis di ubah ke tidak memperbolehkan update otomatis. Dengan begitu memori internal Anda akan terjaga dan tidak bisa bertambah.
Menggunakan Aplikasi Penghapus
Banyaknya cara untuk mengatasi full memori, salah satunya yang paling mudah dan ampuh adalah menggunakan aplikasi penghapus. Banyak aplikasi penghapus cache yang bisa Anda instal di Play store. Misalnya saja master clean, CC Cleaner dan sebagainya. Beberapa aplikasi tersebut sangat ampuh menghapus sampah pada android Anda.
Hindari Menginstal Sembarang Aplikasi
Salah satu cara mengatasi androud full memory yang selanjutnya adalah tidak menginstal aplikasi secara sembarang. Bila Anda tak ingin mengalami memori internal penuh, janganlah menginstal aplikasi yang sembarangan. Penuhi Android Anda dengan aplikasi yang dibutuhkan saja. Dengan demikian sampah di memori internal Anda tidak terlalu penuh.
Menggunakan Memori Eksternal
Kemudian, cara lainnya Ada bisa menggunakan memori eksternal sebagai memori tambahan. Dengan menyimpan beberapa file maupun aplikasi ke dalam memori eksternal tentu akan sangat membantu. Selain dapat menghindari memori full, tapi sistem kerja android Anda juga akan lebih ringan. Untuk memori eksternal sendiri, Anda bisa menggunakan yang berkapasitas 4 GB, 8 GB hingga 32 GB tergantung dari Android masing-masing. Dengan begitu Anda tidak akan terbebani dengan android yang selalu full memori.
Nah, itulah informasi yang dapat kami sampaikan bagaimana cara mengatasi android full memory. Dalam mengatasi masalah pada android Anda di harapkan beberapa cara yang telah kami jelaskan dapat bekerja secara ampuh. Sehingga Android Anda mampu beroperasi dengan normal kembali 🙂

Rekomendasi:
- Trik Menambah Kapasitas RAM Pada Android, Ini Wajib… Cara mudah menambah kapasitas RAM pada Android – Gendruk.com, Saat ini banyak smartphone berbasis Android yang beredar di pasaran, mulai dari entry low level sampai high level semua tersedia. Pada…
- Tips Ampuh Mengembalikan Kecepatan Smartphone Android Smartphone yang berbasis sistem operasi Android kini sudah menjadi primadona dikalangan Smartphone, Hampir Produsen Smartphone seluruh dunia lebih gemar menggunakan Android di bandingkan dengan menggunakan OS lain, hal ini karena…
- Begini Cara Agar Memori Internal Tidak Penuh! Cara Agar Memori Internal Tidak Penuh - Salah satu kendala yang sering ditemui oleh pengguna smartphone android ialah banyaknya aplikasi yang masuk pada memori internal smartphone mereka. Alhasil, padatnya memori…
- Cara Membuat Baterai Android Bertahan 2 Tahun Cara Membuat Baterai Android Bertahan 2 Tahun - Ketahanan smartphone android sangat bergantung kepada kapasitas baterai yang diusungnya. Dalam hal ini, semakin besar kapasitas baterai android maka daya ketahanannya juga akan…
- Inilah Cara Mengatasi Android Full Storage Yang Ampuh Cara Mengatasi Android Full Storage – Android menjadi salah satu alat elektronik yang digunakan setiap hari. Baik itu digunakan untuk bermain, berkomunikasi dan sebagainya. Dalam penggunaan android yang terlalu sering…
- Tips dan Cara Mengatasi Android Hanya Muncul Logo Cara Mengatasi Android Hanya Muncul Logo - Saat ini telah banyak berbagai jenis android maupun smartphone yang canggih. Namun yang perlu Anda ketahui, seberapa canggihnya android saat ini pastinya akan…
- Tips Cara Mengatasi Android Smartphone Cepat Panas Android Smartphone cepat panas? - Memang banyak faktor yang dapat menjadikan Android mudah panas, bahkan kadang kala panasnya pun berlebihan. Hal tersebut merupakan sesuatu yang sering dialami bagi pengguna smartphone,…
- 4 Tips dan Cara Mengatasi Android Lemot Kepopuleran android saat ini membuat banyak sekali orang yang menggunakannya. Namun android yang memiliki performa bagus ini bukan berarti tanpa kelemahan. Salah satu masalah yang sering dihadapi android adalah melambatnya…
- Cara Root Hp Android dengan Mudah dan Aman Cara root Hp android sebenarnya cukup mudah, karena sudah banyak aplikasi yang bisa membantu dalam ngeroot android. Tapi hal tersebut tidak berlaku untuk pemula yang baru menggunakan android, pastinya mereka…
- Cara Mengatasi Android Force Close Yang Tepat Cara Mengatasi Android Force Close – Android Anda sering mengalami force close saat membuka suatu aplikasi? Tentu, masalah ini bukan hanya di alami oleh android Anda saja. Semua orang pasti…
- Cara Menghapus Aplikasi Bawaan Android Menghapus Aplikasi Android - Ponsel berbasis Android biasanya kaya aplikasi bawaan yang ditanamkan pada ponsel, masalahnya aplikasi tersebut kadang menggunakan memori yang cukup besar. Akan tetapi, kebanyakan aplikasi semacam itu…
- Cara Mengambil Screenshot di Android Mengambil Screenshot Android - Jika sebelumnya telah membahas cara mengambil Screenshot di komputer, kini akan mengulas cara membuat screenshot android. Dalam berinternetan, screenshot sering digunakan untuk menunjukkan suatu gambar pada…
- Manfaat Menggunakan Mode Terbang Yang Jarang Diketahui Manfaat Menggunakan Mode Terbang – Tahu kah Anda apakah mode terbang pada smartphone android itu? Apakah mode tersebut hanya bisa digunakan ketika kita hendak bepergian naik pesawat saja? Atau ada…
- Cara Mengatasi Android Gagal Instal Aplikasi Dengan Mudah Cara Mengatasi Android Gagal Instal Aplikasi – Anda pernah mengalami gagal menginstl aplikasi di Android atau semacamnya? Hal ini tentunya akan terjadi di berbagai smartphone yang ada. Karena banyak sekali…
- Cara Install File APK di Android Cara install file Apk android atau aplikasi APK tentunya berbeda dengan file yang diinstall langsung dari google playstore. Karena saat intsall APK harus membutuhkan setingan lagi agar file tersebut dapat…
- Spesifikasi dan Harga BLU Studio 5.5 Pada bulan Oktober 2013 salah satu produk smartphone yang di beri nama BLU Studio 5.5 berhasil di rilis ke pasaran gadget di Indonesia dengan harga yang terjangkau. Di lengkapi dengan…
- Cara Mudah Percepat Kinerja Android Android anda mulai terasa lemot? Jangan panik karena kami punya solusinya. Kita sering mersakan bahwa perangkat smartphone android kita sepertinya terasa menjadi lambat. Ada banyak faktor yang mempengaruhinya. Namun semua…
- Cara Mengatasi Play Store Android Error Mengatasi playstore error - Bagi pengguna Android, Play Store merupakan nama yang tidak asing, yang mana merupakan toko resmi Android yang terdapat pada ponsel. Play Store ini sangat penting karena…
- 5 Tips Mengatasi RAM Android Cepat Penuh dan Sesak Tips Mengatasi RAM Android Cepat Penuh - Sama halnya dengan komputer, saat sebuah smartphone android aktif maka smartphone tersebut akan menggunakan RAM dalam aktivitasnya. Dan jika aktivitas yang dilakukkan berlebihan,…
- Tips Terbaru Mengatasi Smartphone Yang Lelet Tips Terbaru Mengatasi Smartphone Yang Lelet – Seiring kita sering menggunakan smartphone android, tentu kita pernah merasakan yang namanya lag atau lelet ketika kita sedang asyik menjalankan suatu aplikasi. Terjadinya lag…
- Cara Mengatasi HP Terkena Air Handphone baik dengan sistem operasi android, iOS, blackberry maupun hp OS windows merupakan barang elektronik, sehingga sangat rentan terhadap air. Musibah seperti hp terkena air, nyemplung di ember, dll ini…
- Daftar Aplikasi Penyebab Android Lelet dan Lemot Share Daftar Aplikasi Penyebab Android Lelet dan Lemot by gendruk dot com - Saya sudah pernah posting artikel yang membahas tentang cara mengatasi android lambat atau lemot disini, nah kali…
- Cara Mengatasi Masalah Susah Tidur Istirahat yang cukup sangat diperlukan oleh tubuh kita, kurang tidur dapat membuat tubuh kita lemas dan berdampak buruk bagi kesehatan, untuk mencari cara mengatasi masalah susah tidur tersebut bisa dilakukan…
- Kesal Dengan Android Yang Sering Restart Sendiri?… Cara Memperbaiki Android yang Sering Restart Sendiri - Gendruk.com, Pada jaman dimana era teknologi semakin pesat ini semakin membuat kita menggantungkan semua kebutuhan menggunakan perangkat media terpintar saat ini, sebut…
- Antivirus Android Gratis dan Terbaik Anti virus android - Seiring dengan berkembangnya teknologi, tentu terdapat pihak yang tidak suka atau disebut antagonis. Peran antagonis tidak hanya terdapat pada film, ini berlaku juga perangkat mobile/komputer. Saat…
- Cara Mengatasi Android Lemot Atau Lambat Bagaimana cara mengatasi android yang lemot? - Bang Gendruk, Sudah kita ketahui bersama, ndroid sedang dalam masa fase booming di Indonesia. Banyak pengguna handphone yang bertipe Java dan Symbian mulai…
- Seputar Mitos Baterai Smartphone Android Yang Patut… Seputar Mitos Baterai Smartphone Android Yang Patut Dipertanyakan - Hingga saat ini banyak orang yang masih bingung tentang seputar baterai android. Mitos seputar baterai android ini bukan hanya soal lama pengisian…
- Cara Mengatasi Android Bootloop Mengatasi Android Bootloop - Bagi pengguna Android, pastinya pernah mendengar Bootloop, atau bahkan pernah dialami pada Android kamu. Dan cara memperbaiki Bootloop pada Android sebenarnya juga mudah, namun sebelumnya harus…
- Cara Mempercepat Booting Android Mempercepat boot android - Pernahkah mendengar kata booting dan apa maksud booting? dalam bahasa mudahnya, booting merupakan proses awal saat menyalakan komputer sampai prosesor mengambil program atau data untuk dijalankan.…
- Gejala Smartphone Android Yang Sakit Gejala Smartphone Android Yang Sakit - Seiring smartphone android sering digunakan tentu smartphone android tersebut akan mengalami penurunan kinerja. Jika penurunan kinerja ini tidak segera diatasi tentu akan berdampak pada kesehatan…