Cara Memperbaiki Kabel Data Yang Rusak – Seperti yang kita ketahui, kabel data pada smartphone android ataupun pada jenis smartphone lainnya rupanya sudah menjadi satu dengan kepala charger yang biasa kita gunakan. Dengan demikian pengguna tidak perlu repot membawa dua barang yang berbeda ketika mereka membutuhkan charger ataupun kabel data. Namun sayangnya, hal ini justru sering membuat kabel data cepat rusak lantaran sering melepasnya dari kepala charger. Alhasil banyak para pengguna smartphone yang sering merasa bingung apabila terjadi kerusakan pada kabel data yang mereka miliki.
Nah pada kesempatan kali ini, gendruk.com akan memberikan cara memperbaiki kabel data yang rusak. Adapun cara memperbaiki kabel data yang rusak tersebut bisa Anda simak pada ulasan dibawah ini!
Cara Memperbaiki Kabel Data Yang Rusak

Dibawah ini ada beberapa cara memperbaiki kabel data yang rusak yang bisa Anda coba. Selengkapnya simak ulasan berikut ini ya 🙂
#1 Periksa Kondisi Kabel
Langkah pertama yang harus dilakukan untuk memperbaiki kabel data yang rusak ialah dengan memeriksa kondisi kabel data yang kita miliki. Cara mengeceknya cukup mudah, Anda tinggal meluruskan kabel data tersebut dan lihat apakah ada tanda-tanda kabel patah, robek atau rusak. Jika ada, maka langsung saja Anda gunakan langkah ketiga dibawah ini. Namun jika tidak ada, ada baiknya Anda menggunakan langkah kedua dibawah ini ya!
#2 Periksa Kepala USB
Jika dirasa pada kabel tidak terjadi kerusakan ataupun robek, maka dapat dipastikan bahwa yang rusak ialah bagian kepala USB-nya. Disini jika terjadi kerusakan pada kepala USB, langkah terbaik ialah dengan membeli yang baru. Kenapa? Karena harga kabel data yang dijual dipasaran harganya hampir setara dengan kepala USB. Jadi daripada memperbaiki mending beli yang baru kan? Oh iya, dalam memeriksa kepala USB, usahakan memeriksa kedua bagian ya. Bagian yang atas dan juga bawah!
#3 Cara Memperbaiki Kabel Data Yang Rusak
Jika pada kabel data terdapat kerusakan, putus, atau robek, maka yang bisa kita lakukan ialah dengan membuka bungkus kabel yang menutupi tembaga. Setelah terbuka, cobalah untuk menyambungkan tembaga yang ada dengan teliti. Selanjutnya tutup dengan plester ataupun lakban. Dan tara! kabel data sudah bisa digunakan. Namun jika kabel data tetap tidak bisa digunakan, langsung saja Anda membeli yang baru ya!
Itulah tadi cara memperbaiki kabel data yang rusak yang bisa kami informasikan kepada Anda semua. Semoga informasi diatas bermanfaat dan sampai jumpa 🙂

Rekomendasi:
- Cara root tablet Cyrus AtomPad Root tablet Cyrus AtomPad – Cyrus AtomPad merupakan sebuah perangkat tablet buatan negeri China yang menggunakan sistem operasi Android 3.2 Gingerbread yang di dukung dengan prosesor Cortex A8-1 berkecepatan 1GHz.…
- Cara Menggunakan Mouse Dan Keyboard External Pada HP Android Cara Menggunakan Mouse Dan Keyboard External Pada HP Android - Tahu kah kamu kalau hp android bisa dipasangi beberapa aksesoris tambahan semisal mouse dan juga keyboard? Dalam hal ini, mouse…
- Cara root tablet Galaxy Tab 3 7.0 P3210 Cara root tablet galaxy tab 3 7.0 P3210 - Galaxy Tab 3 merupakan sebuah tablet yang berjalan pada operasi sistem Android dan memiliki kinerja yang lebih cepat dan stabil untuk…
- Cara Flash HP Vivo Y20 - Panduan Lengkap Apakah HP Vivo Y20 Anda mengalami masalah seperti hang, bootloop, atau bahkan mati total? Jangan khawatir, Anda bisa mengatasinya dengan melakukan flashing pada HP Vivo Y20. Cara flash HP Vivo…
- Cara Flash HP Oppo A37f Apa itu Flashing?Flashing adalah proses menginstal ulang sistem operasi pada perangkat android. Hal ini dilakukan jika perangkat mengalami kerusakan atau kesalahan sistem yang tidak bisa diatasi dengan cara biasa.Alat yang…
- Cara Root Sony Xperia Tablet Z Cara Root Sony Xperia Tablet Z - Sony Xperia tablet Z merupakan salah satu dalam jejeran tablet bersistem operasi Android 4.2.2 Jelly Bean terbaik yang datang di pasar Internasional. Namun…
- Begini Cara Memperbaiki Speaker HP Yang Terkena Air Cara Memperbaiki Speaker HP Yang Terkena Air - Salah satu komponen terpenting dalam sebuah hp ialah speaker. Dalam hal ini, apabila speaker yang kita miliki sudah tidak bisa mengeluarkan suara…
- Cara Flash HP Lewat HP: Panduan Lengkap untuk Pemula Flashing atau proses memperbarui sistem operasi pada smartphone menjadi hal yang umum dilakukan oleh pengguna gadget. Namun, tidak semua orang memiliki akses ke komputer atau laptop untuk melakukan proses flashing.…
- Cara Mentransfer Data dari PC ke Android tanpa Kabel Data Cara Mentransfer Data dari PC ke Perangkat Android tanpa Menggunakan Kabel Data by Gendruk dotcom - Saat ini banyak orang telah beralih dari ponsel konvensional ke smartphone. Bisa dibilang 8…
- Cara Mengatasi Kulit Kepala Rusak Yang Gatal Dan Berminyak Saat ini telah terdapat banyak cara mengatasi kulit kepala rusak dengan berbagai metode yang dapat dilakukan, berbagai permasalahan pada kulit kepala memang sangat mengganggu bagi siapapun yang mengalaminya. Dalam segi…
- Cara root Huawei Ascend G300 Cara root Huawei Ascend G300 - Untuk melakukan rooting pada Huawei Ascend G300 anda memerlukan beberapa aplikasi seperti SuperRecovery R1 yang digunakan untuk melakukan rooting pada perangkat. Selain itu anda…
- Cara root LG Optimus L3 E400 dengan aplikasi Run.bat Root LG Optimus L3 E400 – Optimus L3 E400 merupakan sebuah perangkat telekomunikasi besutan LG yang berjalan pada sistem operasi Android, namun belum dalam keadaan ter-rooting. Kali ini saya akan…
- Bagaimana Kamera Ip Bekerja? Kamera IP adalah sebuah kamera digital yang lebih unggul kinerjanya dibandingkan dengan kamera CCTV. Kamera IP ini memiliki alamat internet atau protocol dan beberapa fitur istimewa lainnya yang tidak dimiliki…
- Tips Agar Baterai Laptop Awet Tips Agar Baterai Laptop Awet - Baterai laptop memang kompononen yang sangat penting. Tetapi seringkali kita mengabaikan cara merawat baterai laptop yang baik dan benar agar awet. Dan jika masalah…
- Android Data Recovery Aplikasi Kembalikan File… Android Data Recovery Aplikasi Kembalikan File Terhapus di Android - Gendruk.com, Hampir setiap orang tidak suka jika smartphone yang dimilikinya memiliki terlalu banyak data. Biasanya kebiasaan yang dilakukan para pengguna…
- Cara Flash HP Oppo F1s Oppo F1s adalah salah satu smartphone yang cukup populer di Indonesia. Namun, seperti halnya perangkat elektronik lainnya, Oppo F1s juga dapat mengalami berbagai masalah yang memerlukan pembaruan sistem atau flashing.…
- Huawei Ascend P6 S, Smartphone Premium Terbaru Huawei Huawei kembali menghadirkan produk smartphone terbarunya dengan membawa nama Huawei Ascend P6 S. Smartphone terbaru dari produsen smartphone Huawei ini sudah dibekali dengan teknologi yang cukup mumpuni sehingga sudah mampu…
- Cara Flash HP di Laptop Flashing HP biasanya dilakukan untuk memperbaiki masalah pada sistem operasi. Namun, proses flashing tidak bisa dilakukan langsung dari HP. Oleh karena itu, dalam artikel ini kami akan membahas cara flash…
- Cara root HP ZTE V790 Cara root HP ZTE V790 - ZTE merilis V790 pada bulan November tahun 2012 yang lalu dengan menggunakan Android OS 4.0 Ice Cream Sandwicth. Perangkat mobile phone ini juga dilengkapi…
- Cara Reset HP Vivo Y71 Jika Anda memiliki HP Vivo Y71 yang mengalami masalah atau ingin menjualnya, Anda mungkin perlu mereset perangkat. Reset HP Vivo Y71 dapat membantu memperbaiki masalah seperti kinerja yang lambat, aplikasi…
- Virus-Virus yang Biasanya Menyerang System Operasi Android Tidak dapat dipungkiri semakin berkembangnya sebuah teknologi maka semakin banyak juga yang ingin menjatuhkan teknologi yang semakin maju itu. Pada saat ini teknologi yang paling digemari banyak orang adalah sebuah…
- Cara root Huawei Ascend II dengan root superuser Cara root Huawei Ascend II – Perangkat smartphone Huawei Ascend II menggunakan sistem operasi Android 2.3.6 sehingga anda dapat melakukan rooting dengan beberapa cara, dan sangat aman. Kali ini saya…
- Cara Flash HP Xiaomi 5A Jika Anda memiliki Xiaomi 5A dan mengalami masalah seperti bootloop atau ingin mengganti rom, maka flashing bisa menjadi solusinya. Flashing adalah proses menginstal ulang sistem operasi pada smartphone. Namun, sebelum…
- Tips Ampuh Mengembalikan Kecepatan Smartphone Android Smartphone yang berbasis sistem operasi Android kini sudah menjadi primadona dikalangan Smartphone, Hampir Produsen Smartphone seluruh dunia lebih gemar menggunakan Android di bandingkan dengan menggunakan OS lain, hal ini karena…
- Cara Flashing Samsung Galaxy Young Flashing samsung galaxy - Flashing pada android merupakan kegiatan yang rumit dan dibutuhkan kesabaran, dan juga keahlian. Sebenarnya tidak memerlukan keahlian khusus, yang penting punya rasa sabar dan teliti. Flashing…
- Cara Flash HP Tanpa PC: Panduan Lengkap Jika HP Anda mengalami masalah seperti hang, bootloop, atau bahkan mati total, salah satu solusi yang bisa dilakukan adalah dengan melakukan flashing. Namun, terkadang tidak semua orang memiliki akses ke…
- Memperbaiki Micro SD Rusak Tidak Terbaca Micro SD merupakan kartu memori yang biasa digunakan pada ponsel, dan fungsinya sangat penting. Kebutuhan micro sd pada ponsel sangat diperlukan jika pengguna ponsel tersebut suka menyimpan data, musik atau…
- Cara Membuat Baterai Android Bertahan 2 Tahun Cara Membuat Baterai Android Bertahan 2 Tahun - Ketahanan smartphone android sangat bergantung kepada kapasitas baterai yang diusungnya. Dalam hal ini, semakin besar kapasitas baterai android maka daya ketahanannya juga akan…
- Penyebab Refill Infus Printer Sering Rusak Penyebab Refill Infus Printer Sering Rusak - Gendruk, Apakah printer anda sering bermasalah dengan refill ? Sering ngadat saat proses cetak ? Sering bermasalah saat melakukan refil tinta ? Apakah…
- Cara root HP Smartfren Andromax-i Cara root hp smartfren andormax-1 - Smartfern andromax-i merupakan seri terbaru dari andromax yang berjalan pada operasi sistem android 4.0 ice cream sandwich. Sehingga smartphone ini dapat dilakukan proses rooting…