Homepage/Android/Cara Memindahkan Aplikasi Android ke SD Card Tanpa Root
Cara Memindahkan Aplikasi Android ke SD Card Tanpa Root
Ini adalah masalah yang umum dihadapi oleh pengguna saat pertama kali menggunakan smartphone android. Secara default, setiap aplikasi yang diinstall oleh pengguna akan secara otomatis masuk ke internal memory. Dan berapapun besarnya internal memory pasti akan terlibas juga oleh aplikasi-aplikasi yang kita install.
Internal Memory cukup berpengaruh terhadap sistem dan kinerja android, jadi sebisa mungkin kita harus menyisakan cukup banyak untuk memori internal. Dengan cara memindahkan setiap aplikasi android yang bisa dipindahkan (karena ada juga aplikasi yang berkaitan dengan sistem sehingga tidak bisa dipindahkan ke eksternal) untuk dipindahkan ke memori eksternal.
Lalu, bagaimanakah Cara Memindahkan Aplikasi Android ke SD Card Tanpa Root? Caranya adalah dengan menggunakan aplikasi android yang bernama App2SD yang bisa didownload secara gratis di google play, logo aplikasi App2SD bisa anda lihat dibawah ini:
Secara singkat, fungsi aplikasi ini adalah untuk memindahkan aplikasi yang semula berada di memori internal ke memori eksternal atau SD card, atau bisa juga sebaliknya dari memori eksternal ke internal dan bagusnya adalah tanpa root android anda. Panduan penggunaan aplikasi app2 sd untuk Memindahkan Aplikasi Android ke SD Card Tanpa Root adalah sbb:
Setiap aplikasi ini dibuka maka anda akan disuguhi 3 tab yang masing-masing menunjukkan posisi aplikasi. Dibagi menjadi 3 , yaitu movable (daftar aplikasi yang bisa dipindahkan ke SD card), on SD Card (daftar aplikasi yang berada di SD card atau memori eksternal), dan phone only (daftar aplikasi yang berada di internal memory).
Screenshot preview aplikasi tersebut bersama dengan 3 tabnya adalah sbb:
Screenshot diatas menunjukkan ada 7 aplikasi yang bisa dipindahkan ke SD card dari internal memory, dan untuk memindahkannya anda tinggal mengeklik aplikasi yang ingin dipindahkan ke SD card, maka anda akan bertemu dengan menu yang seperti ini:
Untuk memindahkannya klik move to SD Card dan begitu juga sebaliknya jika aplikasi yang akan dipindahkan berada di memori internal. Untuk mendownload aplikasi app2SD yang digunakan untuk memindahkan aplikasi android ke SD card tanpa rooting, anda bisa langsung menuju halaman resmi google play dengan mengeklik link dibawah ini:
Jika anda ingin lebih jelas ada baiknya anda melihat video tutorial mengenai cara memindahkan aplikasi android ke SD Card tanpa root dengan App2SD dibawah ini:
Sekian dan selamat mengurangi kapasitas memori internal anda dengan memindahkan aplikasi android ke sd card tanpa root.
Rekomendasi:
Cara Backup Data Android Tanpa Aplikasi Cara Backup data android - Gendruk, Tidak hanya sebagai alat komunikasi, namun Android kerap kali dijadikan sebagai media penyimpanan file atau pun data, sehingga bisa dikatakan sebagai pengganti Flashdisk. Selain…
Begini Cara Agar Memori Internal Tidak Penuh! Cara Agar Memori Internal Tidak Penuh - Salah satu kendala yang sering ditemui oleh pengguna smartphone android ialah banyaknya aplikasi yang masuk pada memori internal smartphone mereka. Alhasil, padatnya memori…
Cara Root Hp Android dengan Mudah dan Aman Cara root Hp android sebenarnya cukup mudah, karena sudah banyak aplikasi yang bisa membantu dalam ngeroot android. Tapi hal tersebut tidak berlaku untuk pemula yang baru menggunakan android, pastinya mereka…
5 Aplikasi Android yang Harus di Install 5 Aplikasi Android yang Harus di Install  - Punya gadget Android seperti tablet android atau smartphone android, tapi masih bingung aplikasi apa saja sih yang wajib diinstall disini..?? Tidak dipungkiri, meskipun…
Trik Dan Cara Mengatasi Android Force Stop Yang Paling Jitu Cara Mengatasi Android Force Stop – Android menjadi salah satu alat yang hampir digunakan setiap hari dan setiap waktu. Dalam hal penggunaan dari android tak semuanya bisa berjalan dengan lancar…
Cara root Sony Xperia Tablet L dengan Aplikasi Framaroot Root Sony Xperia Tablet L - Sony merilis Xperia Tablet L pada bulan may 2013 yang lalu dengan menggunakan sistem operasi Android 4.2.1 Jelly Bean namun belum dalam keadaan ter-root.…
Backup Aplikasi Android yang Sudah Terinstall Sebelumnya gendruk.com infokan, backup data android dengan backup aplikasi android mempunyai arti yang berbeda. Jika backup data biasanya berupa foto, musik, dokumen dan lainya, akan tetapi jika backup aplikasi akan…
Cara Mudah Percepat Kinerja Android Android anda mulai terasa lemot? Jangan panik karena kami punya solusinya. Kita sering mersakan bahwa perangkat smartphone android kita sepertinya terasa menjadi lambat. Ada banyak faktor yang mempengaruhinya. Namun semua…
Cara Membedakan Smartphone Android Asli Atau Palsu Cara Membedakan Smartphone Android Asli Atau Palsu - Saat ini banyak sekali kita temui tentang maraknya kasus smartphone android yang palsu. Beberapa smartphone android yang sering kali mudah untuk dipalsukan ialah…
Cara Mengatasi HP Android Yang Terkena Virus Cara Mengatasi HP Android Yang Terkena Virus – Smartphone android yang sering digunakan untuk berselancar di dunia maya atau pun dicolokkan ke PC tentu tidak akan terhindar dari yang namanya…
Jajaran Aplikasi Yang Hanya Ada Pada Perangkat Android Jajaran Aplikasi Yang Hanya Ada Pada Perangkat Android - Smartphone android merupakan smartphone yang memiliki banyak sekali kelebihan jika dibandingkan dengan perangkat iOS dan Windows Phone. Salah satu kelebihan yang sangat…
Mengatasi Android Restart Saat Membuka Aplikasi Mengatasi Android sering restart – Kehebatan ponsel android tidak perlu diragukan lagi, ponsel jenis ini memang sangat popular dan mengalahkan semua ponsel yang ber OS lain. Seperti diketahui, yang menjadi…
Cara Membuka Situs Yang diblokir di Android Cara Membuka Situs Yang diblokir di Android - www.Gendruk.com, Di era Internet seperti sekarang ini, menjadikan seorang lebih mudah dan leluasa mencari berbagai informasi yang diinginkan secara mudah tanpa terhalang…
Cara Update sistem operasi Android ICS tanpa root Cara upgrade sistem operasi Android ICS - Melakukan ugprade sistem operasi ICS ke dalam versi terbarunya dapat memberikan berbagai manfaat dari segi kecepatan hingga stabilitas dalam menjalankan beragam aplikasi. Kebanyakan…
Apa Yang Baru dari Android Lollipop? Beberapa waktu yang lalu Google mengeluarkan Android Versi terbarunya, sebut saja Android Lollipop dengan versi 5.1. Android Lollipop ini merupakan Operasi Sistem penerus dari sang pendahulunya yaitu Android Kitkat. Berbagai…
Cara Mengatasi Masalah Perangkat tidak Kompatibel di… Cara Mengatasi Masalah Perangkat tidak Kompatibel di Google Play Store - Mungkin anda pernah mengalami mendapatkan pesan kesalahan error, berupa "Perangkat anda tidak kompatibel dengan versi ini", atau kalau dalam…
Cara Root HP Android Cara root HP android - Melakukan root dapat memberikan beragam manfaat yang cukup besar bagi kinerja sebuah HP atau Smartphone. Hal tersebut memungkinkan anda untuk menginstall berbagai macam aplikasi dengan…
Spesifikasi dan Harga Sony Xperia Z1 Compact Vendor ponsel asal Jepang Sony kembali memperkenalkan smartphone terbarunya Sony Xperia Z1 Compact. Setelah saya lihat dari beberapa informasi yang saya baca, ponsel pintar milik perusahaan sony tersebut memiliki spesifikasi…
Cara Menghilangkan Iklan di Android Yang Sangat Mengganggu Cara Menghilangkan Iklan di Android Yang Sangat Mengganggu oleh Gendruk - Ada beberapa alasan mengapa kebanyakan orang memilih menggunakan gadget yang menggunakan aplikasi android, diantaranya adalah penggunaan yang lebih mudah…
Cara Mengatasi Kuota Hp Android Yang Boros Cara Mengatasi Kuota Hp Android Yang Boros – Habisnya kuota data secara tiba-tiba pada smartphone android tentu sering membuat kita bingung, benar tidak? Terlebih ketika kuota data tersebut baru saja…
Cara Mudah Mengganti Font Android Tanpa Root Mudah Dan Cepat Cara Mudah Mengganti Font Android Tanpa Root Mudah Dan Cepat - www.Gendruk.com, Semua pasti pernah berperasaan jika ponsel yang dibawanya sudah tidak menarik lagi karena tampilannya biasa dan terkesan jadul…
Cara Mentransfer Data dari PC ke Android tanpa Kabel Data Cara Mentransfer Data dari PC ke Perangkat Android tanpa Menggunakan Kabel Data by Gendruk dotcom - Saat ini banyak orang telah beralih dari ponsel konvensional ke smartphone. Bisa dibilang 8…
Seagate Luncurkan Solid State Hybrid Drive Generasi Ketiga Kurang dari seminggu setelah mengatakan bahwa Seagate tidak akan lagi memproduksi harddisk dengan kecepatan 7200 RPM untuk notebook, Seagate hari ini baru saja mengumumkan peluncuran hybrid drive generasi ketiganya yang…
Aplikasi Android Yang Memakan Banyak Kapasitas RAM Aplikasi Android Yang Memakan Banyak Kapasitas RAM - RAM pada smartphone android merupakan sebuah ruang sementara yang menjadi tempat sebuah aplikasi. RAM sendiri bisa kita analogikan sebagai sebuah terminal dan aplikasi…
10 Aplikasi Android Spesial Yang Harus Ada Setelah Root 10 Aplikasi Android Spesial Yang Harus Ada Setelah Root  -  gendruk.com, Memiliki aplikasi-aplikasi menarik dari Android memang suatu kebanggaan tersendiri karena merasa bahwa apa yang dibutuhkan telah tersedia. Akan tetapi,…
Cara Install dan Menggunakan Skype di Android Install Skype for Android - Skype merupakan aplikasi messenger yang sepertinya akhir-akhir ini popularitasnya sedang menanjak, ini terbukti dari bertambahnya jumlah pengguna di Indonesia, meskipun tidak ada data resmi yang…
Daftar Harga Smartphone Nokia Lumia Terbaru Pada saat ini kehadiran Smartphone dalam kemajuan dunia teknologi yang ada saat ini seolah menjadi seperti sebuah kebutuhan. Kehadiran Smartphone Android pada saat ini memang sangat digemari oleh banyak kalangan,…
Menghemat Konsumsi Daya baterai Dengan Menggunakan… Cara menghemat baterai android - Masalah utama yang dimiliki oleh sebuah ponsel pinter adalah konsumsi daya yang tinggi. Tak bisa dipungkiri, banyaknya fitur dan semakin tinggi spesifikasi sebuah ponsel menuntut…
Cara Mengambil Screenshot di Android Mengambil Screenshot Android - Jika sebelumnya telah membahas cara mengambil Screenshot di komputer, kini akan mengulas cara membuat screenshot android. Dalam berinternetan, screenshot sering digunakan untuk menunjukkan suatu gambar pada…
Cara Mengembalikan File Terhapus di Android Mengembalikan file terhapus - Bagi sebagian orang, pasti mereka mempunyai data penting yang telah disimpan di Komputer, Laptop dan Handphone. Dulunya mereka juga menyimpan data penting tersebut pada Flashdisk karena…