gendruk.com – Youtube, sebuah situs sharing video terbesar di dunia kepunyaan raksasa internet Google. Setiap hari, ribuan video diupload dan disaksikan oleh jutaan netter di dunia. Banyak video menarik membuat banyak orang ingin mendownloadnya, namun sangat disayangkan karena Youtube tidak menyediakan link download langsung untuk pengguna.
Namun hal ini tak lagi menjadi masalah besar karena saat ini banyak sekali tool dan cara untuk download video dari youtube. Dan disini, saya akan berikan salah satu cara yang paling mudah. Cara ini menggunakan addons firefox sebagai basisnya. Keuntungannya, sistem operasi apapun. Baik mac,windows, maupun Linux bisa menggunakannya dengan syarat terinstall browser Mozilla Firefox.
Bagaimana caranya? langsung saja ke panduan download video youtube dibawah ini :
1. Buka Mozilla Firefox dan install addons Easy Youtube Video Downloader dari Alcatro LLC (klik). Cukup klik Add to Firefox dan ikuti langkah-langkahnya.
2. Setelah terinstall,anda bisa langsung menggunakannya tanpa harus merestart firefox terlebih dahulu.
3. Masuk ke halaman video youtube yang ingin anda download. Sebagai contoh, saya akan mendownload video demo Windows 8 yang beralamat di : http://www.youtube.com/watch?v=vnTz-H0GB4I
4. Setelah halaman selesai loading, anda akan menemukan sebuah button dibawah video youtube target anda. Tombol itulah yang kita gunakan untuk mendownload video youtube ini.
5. Klik download, maka akan muncul list pilihan resolusi seperti yang terlihat pada gambar diatas. Pilih resolusi yang anda inginkan kemudian proses download akan berjalan seperti biasa.
Tips : Agar proses download bisa berjalan lebih cepat, gunakan downloader seperti FlareGet atau Prozilla. Semoga bermanfaat dan selamat mendownload video youtube.

Rekomendasi:
- Tips Mempercepat Koneksi Internet Android Jika anda pengguna android, pasti tau bahwa android itu memerlukan koneksi yang siap sedia alias selalu ada kapanpun dan dimanapun. Dengan adanya koneksi internet, anda bisa chating hingga streaming video…
- Smartphone Microsoft Yang Mampu Bertahan Selama 7 Hari Penuh Nama Microsoft dalam dunia teknologi tentu sudah tidak asing lagi. Salah satu produsen perangkat lunak raksasa ini kabarnya sedang mencoba untuk menghadirkan sebuah smartphone, namun smartphone yang akan dihadirkan oleh…
- Cara Cheat Criminal Case dengan Cheat Engine Cara Cheat Criminal Case - Permainan ala teka-teki dan criminal saat ini sedang sangat digemari banyak orang. Jika kamu sering memainkan game yang ada di facebook, pasti anda tahu game…
- Profil dan Biodata PSY, Si Gangnam Style Profil dan Biodata PSY, Si Gangnam Style - Siapa sih yang tidak tahu dengan Gangnam Style? Itu loh, tarian yang kuda yang sedang populer saat ini. Tahu kan? Video Gangnam…
- Tablet Cina Terbaik 2013 Tablet Cina Terbaik 2013 - Saat ini perangkat tablet dengan harga murah terbilang cukup banyak. Tidak tanggung-tanggung, harga tablet yang ditawarkan bahkan ada yang di bwah Rp 1 jutaan. Terbilang…
- Tips Agar Laptop Aman Dari Virus Menyebalkan memang jika laptop kita terinfeksi virus, selain virus laptop juga bisa terkena trojan horse, worm, rootkit, adware, spyware, dan masih banyak lainnya, mereka semua adalah Malware yang jahat dan…
- Trik Menyimpan Foto dan Video Yang Ada Di Instagram Trik Menyimpan Foto dan Video Yang Ada Di Instagram - Para pengguna Instagram tentu pernah menemukan beberapa foto dan video unik. Dalam hal ini, kebanyakan pengguna isntagram menginginkan untuk memiliki foto…
- Cara Menyimpan Foto Dari Instagram Dengan Mudah Cara Menyimpan Foto Dari Instagram Dengan Mudah - Gendruk dotcom, Saat ini jumlah social media sangatlah banyak, yang paling terkenal di antaranya adalah facebook, linkedin, twitter, google plus, dan instagram.…
- Spesifikasi dan Harga Tablet Mito t520, Bukan Mito t250 ya Spesifikasi dan Harga Tablet Mito t520, Bukan Mito t250 ya...Kenapa saya menulis judul seperti itu? yah karena produk terbaru dari mito mobile itu memang Tablet Mito t520, bukannya Mito t250,…
- Daftar Paket Internet Indosat Im3 dan Mentari Paket Internet Indosat - Di jaman serba internet seperti saat ini, memilih paket internet yang akan digunakan sangat penting. Untuk itu kartu internet mentari dan im3 dari Indosat, merupakan menjadi…
- Nokia 208 Harga 700 Ribuan, Spesifikasi Usung Dual Sim Hp Bro - Selain Nokia 207, ada lagi ponsel untuk kelas bawah yang dirilis oleh nokia di quartal ke-3 tahun ini. Ponsel tersebut adalah Nokia 208, yang mana ponsel…
- Cara Install Flash Player di Ubuntu Linux Teknologi Terbaru - Hal mendasar yang sering tidak diketahui oleh para pengguna sistem operasi ubuntu di awal adalah, setelah instalasi masih banyak paket-paket yang harus didownload dan diupdate, mulai dari…
- Cara Menonaktifkan Facebook Sementara dan Permanen gendruk.com - Facebook adalah jejaring sosial terbesar milik Mark Zuckerberg. Sampai saat ini, sudah sekitar satu milyar pengguna facebook yang terdaftar. Yap, luar biasa banyak. Berbagai fitur dan kemudahan navigasi…
- Cara Membuka File RAR di Android Membuka file rar dan zip di android sangat mudah, banyak aplikasi yang telah tersedia. Aplikasi android gratis tersebut dapat membuka dan membuat file rar dan zip secara mudah dan cepat.…
- Review Sony Xperia Z5 Premium Review Sony Xperia Z5 Premium - Di akhir tahun 2015 sony memboyong jagoannya di Indonesia yaitu xperia z5. Compact xperia z5 dan xperia z5 premium tapi sayangnya terkenal panas dari…
- Browser Android Terbaik dan RIngan Browser Terbaik android dan ringan - Gadget berbasis Android masih dijadikan produk unggulan hingga saat ini, karena sebagian besar pengguna Android merupakan orang yang gemar berselancar di dunia maya. Dan…
- 5 Cara Mempercepat IDM dengan IDM Optimizer Cara Mempercepat IDM dengan IDM Optimizer  adalah sebuah langkah yang ampuh untuk mengoptimalkan kinerja dari Internet Download Manager alias IDM. Cara ini tergolong mudah dan simple namun terbukti mampu mempercepat proses…
- Cara Melakukan Video Call Lewat Whatsapp Sederhana… Memang tidak semua pengguna WhatsApp tahu Cara Melakukan Video Call lewat WhatsApp. Karena fitur ini cukup baru di aplikasi chat yang paling populer. Maraknya aktivitas video call di kalangan pengguna…
- Cara Membuka Situs Yang diblokir di Android Cara Membuka Situs Yang diblokir di Android - www.Gendruk.com, Di era Internet seperti sekarang ini, menjadikan seorang lebih mudah dan leluasa mencari berbagai informasi yang diinginkan secara mudah tanpa terhalang…
- Mau Tahu Cara Mengecilkan Ukuran Foto Tanpa… Apa kabarnya hari ini? Mungkin selalu dalam kondisi baik dan sehat. Pada kesempatan ini saya akan membahas tutorial cara mengurangi atau mengecilkan ukuran file gambar tanpa mengurangi kualitas. Bagi agan…
- YouTube Akan Meluncurkan Layanan Music Streaming YouTube, website video sharing terbesar di dunia sebentar lagi akan memiliki sebuah layanan streaming yang baru. Sebuah berita dari Fortune mengatakan bahwa YouTube berencana untuk meluncurkan layanan music subscription yang…
- ProZilla - Download Accelerator di Linux Untuk masalah aplikasi download accelerator, di linux banyak sekali yang bisa dipakai dan kualitasnya tidak kalah dengan IDM di Windows, seperti flareGet yang saya bahas kemarin dan ProZilla yang akan…
- Tips Mudah Menghemat Kuota Internet Smartphone Android Tips menghemat Kuotta Internet di ndroid Anda oleh abang Ganteng gendruk - Menggunakan smartphone android memang sudah kewajiban bagi pengguna untuk membeli paket internet. Karena tanpa paket internet fungsi smartphone…
- Cara Mempercepat Koneksi Internet dengan 4 Tool Gratis Cara Mempercepat Koneksi Internet.Koneksi internet yang kadang-kadang lemot sudah pasti membuat Anda kesal. Hal ini bisa dimaklumi karena koneksi internet yang ngadat bisa membuat pekerjaan terbengkalai. Misalnya saja Anda sedang…
- Video Player Terbaik Untuk Gadget Android Ulasan Video Player Terbaik Untuk Gadget Android oleh Gendruk - Android yang saat ini begitu memasyarakat karena banyak dipakai oleh masyarakat khususnya para kawula muda tak hanya sekedar untuk dipakai…
- Cara Mengatasi Masalah Perangkat tidak Kompatibel di… Cara Mengatasi Masalah Perangkat tidak Kompatibel di Google Play Store - Mungkin anda pernah mengalami mendapatkan pesan kesalahan error, berupa "Perangkat anda tidak kompatibel dengan versi ini", atau kalau dalam…
- 7 Tips Membuat Video Profesional dengan Kamera iPhone Tips Membuat Video Profesional dengan Kamera iPhone - Gendruk, Teknologi kamera pada ponsel semakin hari semakin canggih dan bukan hal mustahil anda bisa merekam video kelas professional via smartphone. Akhir-akhir…
- Cara Daftar Paket TRI Kenyang Download 10 GB Cara Daftar Paket TRI Kenyang Download 10 GB - Jika anda ingin mendapatkan kuota banyak untuk aktivitas download film dan game alangkah baiknya membeli paket internet murah dari 3, yakni…
- Spesifikasi Samsung Galaxy Tab P1010 Wifi Spesifikasi Samsung Galaxy Tab P1010 Wifi. Tablet PC sepertinya sudah menjadi tren saat ini, kalau dulu rasanya ada yang kurang kalau belum punya handphone, sekarang terasa ada yang kurang kalau…
- Cara Download APK Android Dari Google Play Melalui PC Cara Download APK Android Dari Google Play Melalui PC -Â Gadget yang paling keren saat ini masih diraih oleh Android. Dengan berbagai aplikasi-aplikasinya yang menarik membuat Android adalah pilihan utama orang…