Beberapa Cara Menghilangkan Lubang Bekas Jerawat

Beberapa Cara Menghilangkan Lubang Bekas Jerawat – Gendruk.com, Noda dan lubang yang timbul akibat dari bekas jerawat memang menimbulkan kesan yang kurang baik bagi penampilan, apalagi bagi wanita yang sangat perhatian akan penampilannya. Cara menghilangkan lubang bekas jerawat akan gendruk sajikan untuk anda agar penampilan anda tetap maksimal tanpa ada hiasan jelek di wajah. cara yang kita ulas disini ini adalah cara alami dan mudah anda gunakan. Sehingga anda tak perlu khawatir akan mengeluarkan banyak uang untuk melakukan perawatan dan tidak perlu takut karena bebas dari efek samping bahan kimia yang berbahaya. Ya, tidak sedikit para wanita yang merasa kurang percaya diri apabila harus tampil dengan bekas jerawat di wajah. Tenang saja sista, setelah kami memberikan tips berjudul “Cara Menghilangkan Bekas Jerawat” ini maka kali ini anda akan bisa mengatasi masalah lubang bekas jerawat dengan beberapa cara herbal yang ampuh.

Cara Menghilangkan Lubang Bekas Jerawat

bekas jerawat
picture untuk bekas jerawat

Berikut ini adalah beberapa bahan-bahan alami tradisional yang dapat anda dapatkan dengan mudah disekitar anda yang dapat membantu anda untuk menghilangkan lubang bekas jerawat membandel. Hal ini bisa anda lakukan sendiri di rumah dengan mudah dan dengan harga yang sangat ekonomis. Bahan-bahan alami tradisional itu antara lain:

Pepaya

Flash Sale Rp 1
pepaya
image untuk pepaya

Anda bisa menyiapkan papaya yang sudah matang namun jangan terlalu matang. Haluskan papaya dengan cara ditumbuk atau diblender. Oleskan papaya yang sudah halus tersebut ke wajah anda. diamkan hingga 20 menit. Bilas dengan air bersih.

Putih telur

putih telur
picture untuk putih telur

Salah satu yang sering digunakan orang untuk dapat menghaluskan kulit wajah dan menghilangkan bekas jerawat adalah putih telur. Pilihlah telur ayam kampung untuk diambil putih telurnya. Oleskan secara merata ke wajah anda seperti pada saat anda mengoleskan masker wajah. Diamkan hingga 40 menit lalu bilaslah wajah anda dengan air hangat. Cara membilasnya anda harus menepuk nepuk muka anda dengan handuk kecil yang telah dibasahi air hangat.

Tomat

tomat
foto untuk tomat

Anda bisa membuat beberapa irisan tomat buah sebagai salah satu cara menghilangkan lubang bekas jerawat, lalu oleskan pada wajah anda. diamkan hingga satu jam lamanya, lalu bilas dengan air hangat.

Madu asli

madu asli
image untuk madu asli

Untuk dapat memiliki wajah bersih dengan cara menghilangkan lubang bekas jerawat dapat dilakukan dengan menggunakan bahan alami seperti madu asli. Oleskan madu pada wajah anda selama kurang lebih 15 menit. Bilaslah dengan air hangat. Lakukan hal ini setiap malam untuk hasil yang maksimal.

Memiliki wajah yang halus dan mulus adalah dambaan setiap orang. Pasti begitu pula dengan anda bukan. oleh karena itu anda bisa mempraktekkan beberapa cara menghilangkan lubang bekas jerawat yang telah kami sebutkan di atas. Lebih sering anda melakukan sebuah cara maka lebih cepat pula hasil yang akan anda terima. Selamat mencoba dan dapatkan cantik alami.

Flash Sale Rp 1
About Author: