Daftar Aplikasi Sosial Media Android Teraman Yang Pernah Ada

Daftar Aplikasi Sosial Media Android Teraman Yang Pernah Ada – Saat ini banyak sekali aplikasi sosial media yang bertebaran secara bebas di Google Play Store. Sayangnya, beberapa dari aplikasi sosial media yang ada tidak memperhatikan sisi keamanan penggunanya. Tentunya hal ini akan membuat seluruh data obrolan pengguna bisa dilihat dan dicuri.

Penting bagi setiap pengguna android untuk selalu menggunakan aplikasi terpercaya yang sudah menjamin keamanan penggunanya. Hal ini penting dilakukan supaya data obrolan, foto, dan file penting lainnya yang kita kirimkan tidak bisa diretas oleh penjahat cyber. Bagi Anda yang belum tahu mengenai aplikasi sosial media android teraman, ada baiknya Anda membaca ulasan di bawah ini.

Daftar Aplikasi Sosial Media Android Teraman Yang Pernah Ada

Daftar Aplikasi Sosial Media Android Teraman Yang Pernah Ada

Dibawah ini ada beberapa aplikasi sosial media android teraman yang pernah ada, yang bisa Anda jadikan sebagai salah satu aplikasi teraman untuk Anda gunakan. Adapun beberapa aplikasi tersebut diantaranya:

Flash Sale Rp 1

BBM

Dari zaman dahulu hingga sekarang, Blackberry Messenger merupakan salah satu aplikasi komunikasi sekaligus sosial media paling aman di dunia. Dalam hal ini, pihak Blackberry Corporation sengaja membuat aplikasi BBM menjadi aplikasi paling aman agar penggunanya merasa aman dan tidak resah. Sangking amannya seluruh produk dari Blackberry Corporation, pihak keamanan asal Amerika, Pentagon, mereka menggunakan ponsel blackberry sebagai alat komunikasi bertukar informasi.

WhatsApp

Selain BBM, WhatsApp juga termasuk sebagai salah satu aplikasi sosial media paling aman. Semenjak dahulu hingga sekarang, WhatsApp tidak pernah menampilkan iklan apapun, hal ini dimaksudkan supaya pengguna tidak risih dan jengkel dengan iklan yang muncul. Selain itu, WhatsApp tersusun atas algoritma rumit yang membuatnya sangat sulit untuk dibobol oleh hacker dan penjahat cyber. Disamping aman, aplikasi ini juga termasuk sebagai aplikasi komunikasi paling lengkap.

Telegram

Telegram merupakan aplikasi komunikasi sekaligus sosial media yang paling aman di dunia. Aplikasi sosial media berbasis chat ini memiliki kemampuan pengiriman lebih cepat dari BBM dan WhatsApp. Disamping itu, kabarnya aplikasi ini juga memiliki sistem keamanan yang belum bisa ditembus oleh penjahat cyber manapun. Kabar yang mengejutkan lagi ialah, kebanyakan para bos kantor besar menggunakan aplikasi Telegram sebagai sarana komunikasi privasi.

Nah itulah tadi ulasan singkat mengenai daftar aplikasi sosial media android teraman yang pernah ada, yang bisa Anda gunakan sebagai alternatif untuk melakukan berbagai macam transaksi. Semoga bermanfaat 🙂

Flash Sale Rp 1
About Author: