Aplikasi Penghemat Memori Internal Android – Pada awal Tahun 2018 ini banyak kita temui jajaran smartphone android yang tidak mendukung penggunaan memori eksternal. Dalam hal ini tentu smartphone-smartphone tersebut memiliki memori internal yang cukup besar sekitar 16-32 GB. Meski memiliki penyimpanan yang cukup besar, lama-kelamaan memori tersebut akan terisi penuh dengan banyaknya aplikasi dan data file penting pengguna. Ketika memori internal tersebut penuh, lantas hal apakah yang harus pengguna lakukan? Tentu hal ini akan merepotkan pengguna smartphone android yang tidak support memori eksternal.
Baru-baru ini di Google Play Store ada beberapa aplikasi terkenal yang mampu menghemat memori penyimpanan lho. Mau tau aplikasi apa saja yang bisa menghemat memori penyimpanan? Berikut daftar aplikasi penghemat memori internal android yang bisa Anda gunakan!
Aplikasi Penghemat Memori Internal Android

Dibawah ini ada beberapa daftar aplikasi penghemat memori internal android yang bisa Anda gunakan sebagai aplikasi penghemat memori internal Anda. Adapun beberapa daftar aplikasi tersebut diantaranya:
Gallery Doctor
Gallery Doctor merupakan sebuah aplikasi penghemat memori internal yang cara kerjanya ialah dengan menghapus foto-foto jelek, foto duplikat, foto dengan kondisi cahaya yang minim, foto yang banyak noise, serta foto-foto yang tidak layak untuk disimpan. Aplikasi yang sangat canggih ini akan otomatis melakukan scanning ke memori penyimpanan untuk menemukan beberapa foto yang tidak layak untuk disimpan.
Clean Master
Clean Master merupakan salah satu aplikas booster sekaligus aplikasi cleaner yang mampu menghapus berkas cache dalam seluruh memori penyimpanan. Aplikasi ini akan secara otomatis melakukan scanning untuk menemukan berkas sampah yang tidak penting. Setelah itu aplikasi ini akan memberitahukan kepada pengguna tentang rincian file sampah yang hendak dihapus. Selain berfungsi sebagai aplikasi cleaner, aplikasi ini juga sangat handal dalam memperbaiki smartphone android yang lemot.
SD Maid
SD Maid merupakan aplikasi cleaner yang cara kerjanya hampir sama dengan Clean Master. Yang membedakan aplikasi ini dengan Clean Master ialah, SD Maid mampu menemukan berkas sampah yang ditinggalkan oleh aplikasi yang sudah di uninstall. Dengan menggunakan aplikasi ini, kini memori penyimpanan Anda bisa sedikit lega.
Itulah ketiga aplikasi penghemat memori internal android yang bisa Anda gunakan. Dengan menggunakan aplikasi diatas, memori internal Anda akan semakin longgar. Dengan demikian maka bisa dipastikan bahwa smartphone Android Anda akan cepat dan tidak sesak lagi 🙂

Rekomendasi:
- Harga Mito A18 Fantasy Selfie 2 Terbaru Harga Mito A18 - Dengan mengikuti perkembangan dunia tren yang sekarang ini sedang gencar dengan istilah foto selfie, banyak produsen smartphone berjuang untuk menciptakan perangkat agar mempunyai kemampuan diatas para…
- Cara Cheat Game Elite Killer Android Tanpa Root Cara cheat game Elite Killer Android – Anda tahu game Elite Killer ? Jika tidak tahu kami bisa menjelaskannya untuk anda semua. Game ini adalah salah satu game yang bertema…
- Cara Mengatasi Android Gagal Instal Aplikasi Dengan Mudah Cara Mengatasi Android Gagal Instal Aplikasi – Anda pernah mengalami gagal menginstl aplikasi di Android atau semacamnya? Hal ini tentunya akan terjadi di berbagai smartphone yang ada. Karena banyak sekali…
- Cara mempercepat Kinerja Smartphone Android Cara mempercepat kinerja Android - Ponsel android kini sudah menjadi ponsel sejuta umat. Tampilan yang menarik dan dukungan ribuan aplikasi dan game menjadikan ponsel OS open source ini digemari banyak…
- Harga dan Spesifikasi Lenovo A316i Terbaru Jika berbicara tentang android tentunya kita tidak akan melupakan lenovo, sudah beraneka ragam ponsel android telah mereka produksi. Mulai dari harga mahal seperti Lenovo Vibe X dan Lenovo Vibe Z…
- Hal Yang Harus Diperhatikan Saat Membeli Smartphone Hal Yang Harus Diperhatikan Saat Membeli Smartphone – Gendruk.com, Keberadaan smartphone saat ini sudah sangat luas dan hampir semua orang memiliki smartphone. Kecanggihan teknologi memang sangat bermanfaat bagi kita dan…
- Spesifikasi dan Harga Advan Star Note S55 - Phablet… Harga Advan Star Note S55, Phablet Android KitKat 1,4 Jutaan - Gendruk.com, smartphone sudah ada sejak dulu semanjak kita masih kecil dan harganya pun masih tergolong mahal hanya orang-orang yang…
- Tablet Android ICS Murah Buatan Lokal : SPC P3 gendruk.com - Belum lama ini, pihak SPC meluncurkan sebuah tablet android yang bisa admin katakan sebagai salah satu tablet android ics termurah. Hadir dengan nama SPC P3, Tablet android ini…
- Harga iPad China Murah Dibawah 1 Juta Harga iPad China Murah Dibawah 1 Juta - Sebagaimana diketahui, harga iPad, tablet besutan Apple sangatlah mahal, untuk kita yang berbudget cekak, tentu akan berfikir dua kali untuk membelinya. Jika…
- Spesifikasi dan Harga Lenovo S930 Seperti yang kita ketahui, Lenovo adalah salah satu produsen smartphone yang sudah cukup dikenal karena sudah banyak menghasilkan produk smartphone yang dibekali dengan spesifikasi unggulan, salah satu smartphone terbaru yang…
- Tablet Android HCL ME Y3 Tablet Android HCL ME Y3. Di awal tahun 2010 ponsel dengan fitur Dual sim sangat laris dipasaran. Namun kini sepertinya produsen ponsel dengan fitur Dual Sim patut was-was dengan hadirnya…
- Cara Mengatasi Android Lemot Atau Lambat Bagaimana cara mengatasi android yang lemot? - Bang Gendruk, Sudah kita ketahui bersama, ndroid sedang dalam masa fase booming di Indonesia. Banyak pengguna handphone yang bertipe Java dan Symbian mulai…
- Cara Mudah Root Android GingerBread Untuk kesempatan kali ini kami akan menyampaikan beberapa cara mudah root Android GingerBread pada smartphone Android yang anda miliki. Cara mudah untuk melakukan root Android GingerBread ini menggunakan aplikasi yang…
- Trik Menambah Kapasitas RAM Pada Android, Ini Wajib… Cara mudah menambah kapasitas RAM pada Android – Gendruk.com, Saat ini banyak smartphone berbasis Android yang beredar di pasaran, mulai dari entry low level sampai high level semua tersedia. Pada…
- Cara Reset Ulang Android Seperti Baru Cara Reset Android ke Factory setting / setingan pabrik bertujuan agar perangkat android kembali seperti semula saat pertama kali membeli. Reset ulang biasa dilakukan jika terdapat masalah pada ponsel yang…
- Cara Membuat Partisi SD Card Android Partisi sdcard android - Melakukan partisi merupakan suatu kewajiban yang kerap di lakukan oleh pengguna PC, hal ini bertujuan agar memudahkan pengguna untuk menyimpan data dan tempat file sistem. Tidak…
- Hp Cyrus Apel Handphone Android Jelly Bean Seharga… Hp Cyrus Apel saat ini masih dalam preorder dan juga dibandrol dengan harga normal yaitu Rp. 1.999.000,-. maka Ponsel pintar ini ialah Handphone, gadget android hasil kerjasama PT Mitra Komunikasi Nusantara…
- Cara Membedakan Smartphone Android Asli Atau Palsu Cara Membedakan Smartphone Android Asli Atau Palsu - Saat ini banyak sekali kita temui tentang maraknya kasus smartphone android yang palsu. Beberapa smartphone android yang sering kali mudah untuk dipalsukan ialah…
- Tips Terbaru Mengatasi Smartphone Yang Lelet Tips Terbaru Mengatasi Smartphone Yang Lelet – Seiring kita sering menggunakan smartphone android, tentu kita pernah merasakan yang namanya lag atau lelet ketika kita sedang asyik menjalankan suatu aplikasi. Terjadinya lag…
- Spesifikasi Sony Xperia C5 Ultra : Phablet Android… Spesifikasi Sony Xperia C5 Ultra - Gendruk.com, Sony Xperia C5 Ultra merupakan salah satu smartphone besutan Sony yang memiliki desain paling unik. Hal tersebut dapat terlihat dari tampilan fisiknya yang…
- Tips Ampuh Mengembalikan Kecepatan Smartphone Android Smartphone yang berbasis sistem operasi Android kini sudah menjadi primadona dikalangan Smartphone, Hampir Produsen Smartphone seluruh dunia lebih gemar menggunakan Android di bandingkan dengan menggunakan OS lain, hal ini karena…
- Spesifikasi Lenovo Zuk Z1 Berspesifikasi CyanogenOS Ram 3GB Spesifikasi Lenovo Zuk Z1 Berspesifikasi CyanogenOS Ram 3GB - Pada kesempatan kali ini kami akan membahas tentang smartphone Lenovo Zuk Z1. Sepintas dari namanya mungkin anda mengira bahwa smartphone ini…
- Cara Pintar Membeli Ponsel Android Berkualitas cara memilih ponsel android berkualitas - Pasar android kini semakin marak dengan hadirnya berbagai merk dan tipe dari berbagai produsen. Kesuksesan Android memang menarik banyak produsen elektronik untuk ikut berkecimpung…
- Cross Luncurkan Dua Smartphone Murah Terbari A7S dan A22 Cross A7S dan Cross A22 - Gempuran ponsel Android tampaknya akan terus menghujani pasar ponsel di dunia termasuk di tanah air. Tak mmau kalah dengan beberapa vendor ternama, produsen ponsel…
- Trik Dan Cara Mengatasi Android Force Stop Yang Paling Jitu Cara Mengatasi Android Force Stop – Android menjadi salah satu alat yang hampir digunakan setiap hari dan setiap waktu. Dalam hal penggunaan dari android tak semuanya bisa berjalan dengan lancar…
- Treq Turbo A20C, Smartphone Murah Namun Bukan Murahan Setelah tablet pertama yang dirilis oleh produsen yang bernama Treq ini menjadi Best Seller pada tahun sebelumnya, produsen tablet yang satu ini kembali meluncurkan produk terbarunya dengan  membawa nama Treq…
- Rahasia Meningkatkan Performa HP Android Dari Dalam Meningkatkan Performa HP Android - Semakin lama kita menggunakan hp android, tentu semakin lemot dan lelet juga hp tersebut. Hal tersebut pasti pernah Anda rasakan bukan? Sejatinya terjadinya lemot dan…
- Harga Motorola Moto G 3rd Gen Harga Motorola Moto G 3rd Gen - Dilihat dari namanya saja, sudah dapat diketahui, bahwa Motorola Moto G 3rd Gen ini adalah smartphone suksesor generasi sebelumnya motorola moto G. Sebagai…
- Smartphone Android Murah - Bagaimana Cara memilihnya? Smartphone Android Murah - Gendruk, Hati hati memilih smartphone android dengan harga yang murah, karena SMARTPHONE Android kini tipe nya semakin banyak, berbagai vendor lokal maupun luar selalu bersaing dalam memasarkan…
- Harga Samsung Galaxy A3 - Hp Android Berkualitas… Spesifikasi dan harga samsung galaxy A3 – Gendruk.com, Apabila pada tahun lalu vendor samsung mengeluarkan ponsel terbarunya dengan seri samsung galaxy alpha. Tentunya di tahun ini vendor samsung juga akan…