Semakin sengitnya persaingan hp android belakangan ini, banyak produsen lebih memilih mengeluarkan produk dengan harga murah, salah satunya adalah Lenovo. Perusahaan ini memang cukup populer bagi kebanyakan orang yang mencari hp android murah, sebab harga android lenovo rata-tara hanya 2 jutaan. Bandingkan dengan harga hp samsung, pastinya lenovo lebih murah dan spesifikasi juga lebih mumpuni. Terlepas dari itu semua, lenovo juga mengeluarkan hp di atas 3 jutaan, seperti Lenovo P780, Lenovo K900, Lenovo Vibe Z dan masih ada beberapa lagi.
Meskipun lenovo berasal dari cina, yang mana produk-produk dari cina kurang mendapat perhatian dari masyarakat dibanding buatan jepang atau korea, namun kenyataanya kualitas dari lenovo bukan barang murahan. Dengan harga android Lenovo dibawah 1 jutaan, anda bisa memiliki ponsel dengan prosesor Dual-core berkecepatan 1 GHz dan didukung memori RAM sebesar 512 MB. Dengan kualitas tersebut tentunya sudah dapat menjalankan beberapa aplikasi populer seperti BBM, whatsapp, Line, Facebook dan lainya. Menarikan?
Harga Android Lenovo murah serta spesifikasi yang tangguh tersebut pasti menjadi daya tarik bagi banyak orang, khususnya kalangan menengah ke bawah. Harga lenovo 1 jutaan merupaka solusi yang tepat bagi yang menginginkan hp android murah dengan kualitas diatas rata-rata. Nah untuk itu berikut merupakan daftar Android Lenovo yang dibanderol dibawah 1 juta rupiah.
Harga Android Lenovo A316i

- Kartu : Dual SIM
- Dimensi : 117 x 63.5 x 12.2 mm
- Layar : 480 x 800 pixes, 4.0 inches (~233 ppi pixel density)
- Jenis layar : Capacitive touchscreen 16M colors
- RAM : 512 MB RAM
- Memori Internal: 4 GB
- Memori Ekternal: MicroSD, up to 32 GB
- CPU : Dual-core 1.3 GHz, Mediatek MT6572
- GPU : Mali-400
- OS : Android OS, v4.2.2 (Jelly Bean)
- Kamera Belakang : 2 MP, (1200 x 1600 pixels), Geo-tagging, Video
- Kamera Depan : –
- Baterai : Li-Ion 1300 mAh battery
- Berat : 121 g
- Harga Baru : Rp.750,000,-
- Harga Bekas : Rp.500,000,-
Harga Android Lenovo A269i

- Kartu : Dual SIM
- Dimensi : 109.8 x 59.9 x 11.8 mm
- Layar : 320 x 480 pixes, 3.5 inches (~165 ppi pixel density)
- Jenis layar : Capacitive touchscreen
- RAM : 256 MB
- Memori Internal: 4 GB
- Memori Ekternal: MicroSD, up to 32 GB
- CPU : Mediatek MT6572, Dual-core 1 GHz
- OS : Android OS, v2.3 (Gingerbread)
- Kamera Belakang : 2 MP (1600×1200 pixels), Video
- Kamera Depan : –
- Baterai : Li-Po 1300 mAh
- Berat : 108 g
- Harga Baru : Rp.700,000,-
- Harga Bekas :Rp.500,000,-
Harga Android Lenovo A369i

- Kartu : Dual SIM
- Dimensi : 124 x 64 x 11.7 mm
- Layar : 480 x 800 pixes, 4.0 inches (~233 ppi pixel density)
- Jenis layar : capacitive touchscreen
- RAM : 512 MB
- Memori Internal: 4 GB
- Memori Ekternal: MicroSD, up to 32 GB
- CPU : MTK 6572, Dual-core 1.3 GHz
- OS : Android OS, v4.2.2 (Jelly Bean)
- Kamera Belakang : 2 MP (1600×1200 pixels) Panorama, smil detection, Video
- Kamera Depan : –
- Baterai : Li-Po 1500 mAh
- Berat : 120 g
- Harga Baru : Rp.900,000,-
- Harga Bekas : Rp.700,000,-
Harga Android Lenovo A690

- Kartu : Dual SIM
- Dimensi : 124 x 65 x 11 mm
- Layar : 480 x 800 pixes, 4.0 inches (~233 ppi pixel density)
- Jenis layar : TFT capacitive touchscreen 16M colors
- RAM : 512 MB RAM
- Memori Internal: 4 GB
- Memori Ekternal: MicroSD, up to 32 GB
- CPU : 1 GHz Cortex A9, MTK 6575 , PowerVR SGX531
- OS : Android OS, v2.3.6 (Gingerbread)
- Kamera Belakang : 3.15 MP (2048×1536 pixes) Geo-tagging, Video 480p
- Kamera Depan : –
- Baterai : Li-Ion 1500 mAh
- Berat : 134 g
- Harga Baru: Rp.850,000,-
- Harga Bekas : Rp.600,000,-
Sangat murahkan Harga Android Lenovo diatas? tentunya harga masih dapat berubah sewaktu-waktu, namun untuk perubahan tidak sampai ratusan ribu. Sebelum membelinya, coba bandingkan dengan harga hp samsung android yang harganya 1 jutaan, sehingga dapat dijadikan bahan pertimbangan. Sekian dulu ulasan tentang Harga hp Android Lenovo murah dibawah 1 jutaan yang dapat gendruk.com informasikan.

Rekomendasi:
- Tablet 10 Inch Murah Berkualitas Tablet 10 Inch Murah Berkualitas - Meskipun saat ini tablet berukuran layar kecil seperti Nexus 7 dan iPad mini semakin populer, namun tablet dengan ukuran ukuran layar 7 inchi ternyata…
- Harga dan Spesifikasi Acer Liquid S1 Harga dan spesifikasi Acer Liquid S1 – Di kenal dengan kehandalannya yang baik sekali dalam mengolah beragam aplikasi berat dan ringan, Acer Liquid S1 merupakan perangkat yang paling di minati…
- Harga Evercoss A7N Terbaru Maraknya foto selfie dengan menggunakan ponsel, menjadikan vendor smartphone memnciptakan produk dengan mengandalkan kualitas kamera, tentu saja juga tidak lupa mengedepankan kualitas perangkat sendiri. Salah satunya produk dari Evercoss, produk…
- Harga Lenovo A2010, Ponsel Quad Core 64-Bit Ram 1GB Harga Lenovo A2010, Ponsel Quad Core 64-Bit Ram 1GB – Smartphone murah merupakan jenis smarthone yang banyak dicari saat ini pasalnya kebanyakan penduduk di Indonesia merupakan masyarakat yang berasal dari…
- Kelebihan Android Dibanding iOS Yang Jarang… Kelebihan Android Dibanding iOS Yang Jarang Diketahui Banyak Orang - Saat ini dunia smartphone sedang diramaikan dengan jajaran smartphone berjenis android dan iOS. Meski kedua smartphone tersebut memiliki keunggulan masing-masing, namun…
- Spesifikasi dan Harga Lenovo P770, S890, S720, A800, A690 Spesifikasi dan Harga Lenovo P770, S890, S720, A800, A690 - Lenovo adalah salah satu merek yang cukup terkenal dengan produk terjangkaunya, salah satunya yaitu laptop. Tak ingin ketinggalan begitu saja…
- Daftar Harga Hp Oppo Smartphone Baru Dan Bekas… Harga Hp Oppo - informasi kali ini akan membahas seputar daftar harga Handphone Oppo terbaru pada bulan ini, Dengan majunya teknologi yang ada disekitar kita, maka banyak sekali handphone yang…
- Spesifikasi dan Harga Mito t520 tablet dual core murah Tablet tablet android lokal semakin gencar memasarkan produk2nya, tipe tipe baru bermunculan dalam jangka waktu yang singkat dan menjanjikan berbagai macam fitur menarik dengan harga yang relatif murah. Salah satu…
- Harga HTC One M8, HP Android Terbaru Harga HTC One M8 - Smartphone jenis premium menjadi idaman bagi semua orang, terutama bagi mereka yang memiliki dana berlebih. Dengan membeli Smartphone dengan harga yang cukup mahal, dapat mencerminkan…
- Review Spesifikasi dan Harga Lenovo A7000 Sama seperti pendahulunya, Lenovo A7000 ini memiliki desain yang slim dengan bahan plastik berlapis doff yang kesat sehingga cukup nyaman dalam genggaman. Dengan bobot 140 gram, HP Lenovo A7000 tergolong…
- Daftar Harga HP Selfie murah, Android 1 Jutaan Harga HP Selfie murah, Android 1 Jutaan - Jika mendengar kata selfie, membuat kita membayangkan berfoto ria sendirian, bersama teman, idola ataupun pemandangan dengan cara mengarahkan kamera yang diarahkan ke…
- Harga HP Asiafone Asiadroid 90, Android Super murah Harga HP Asiafone Asiadroid 90 - Tidak selamanya HP yang berbasis Android memiliki harga yang mahal, karena masih banyak HP Android yang harganya super murah. Harga murah tersebut memang tidak…
- Review Spesifikasi Hisense PureShot dan PureShot+ Review Spesifikasi Hisense PureShot dan PureShot+ - Bagi anda penggemar smartpone berbasis android tentu sudah tidak asing lagi mendengar ponsel atau smartphone buatan Hisense. Hisense merupakan sebuah perusahaan smartphone yang…
- Spesifikasi dan Harga Tablet Mito T500 Info Spesifikasi dan Harga Tablet Mito T500 2014. Kalau sebelumnya kita sudah membahas tentang tablet mito t520, yang orang sering salah ketik jadi mito t250. Kali ini pemulis mau membahas…
- Harga Terupdate Lenovo A850 Bagi anda yang pada saat ini tengah mencari harga terupdate Lenovo A850, maka pada kesempatan kali ini kami akan mencoba memberikan informasi terbaru mengenai smartphone tersebut untuk anda. Lenovo A850…
- Phablet Murah Berkalitas 2013 Phablet Murah Berkalitas 2013 - Vendor ponsel ternama asal Cina, Lenovo sudah terkenal sebagai vendor yang memproduksi produk mrah berkualitas, termasuk untuk lini phablet. Salah satunya adalah Lenovo A850 yang…
- Rekomendasi 5 HP Lenovo Dibawah 1 Juta Rekomendasi 5 HP Lenovo Dibawah 1 Juta - Lenovo sebagai pemain lama memang sudah banyak dikenal oleh masyarakat luas. Beberapa produk ternama pun pernah muncul di pasar Indonesia. Banyak masyarakat…
- Harga dan Spesifikasi Lenovo RocStar A319 Harga Lenovo RocStar - Demi memenuhi kebutuhan pasar, Lenovo kembali meluncurkan smartphone terbarunya yang didesain untuk mendengarkan musik. Sesuai dengan nama yang digunakanya, Lenovo RocStar dibekali fitur audio yang berkualitas…
- Harga Tablet Cross Terbaru Harga Tablet Cross Terbaru - Saat ini, perangkat tablet semakin diminati oleh konsumen. Perangkat tablet menjadi pilihan bagi sebagian orang yang ingin beralih dari perangkat notebook atau laptop yang dinilai…
- Info Harga Terbaru Laptop Acer 12 Inchi Info harga terbaru laptop Acer 12 Inci - Ukuran sebuah laptop sebenarnya tidak begitu berpengaruh untuk harganya, ada beberapa laptop yang memiliki layar yang lebih besar namun dijual dengan harga yang…
- Harga Tablet Lenovo ThinkPad Untuk Para Profesional Muda Harga Tablet Lenovo ThinkPad Untuk Para Profesional Muda. Semakin berkembangnya teknologi saat ini membuat para penikmat gadget mau tidak mau harus memiliki sebuah pengalaman yang lebih banyak di dunia multimedia.…
- Harga Asus Zenfone 4S Terbaru Harga Asus Zenfone 4S – Tidak hanya unggul dalam produksi laptop atau pun PC, asus juga jago dalam hal produksi smartphone. Produk asal Taiwan ini selalu menghadirkan hp android murah,…
- Daftar Harga HP TREQ, Android Lokal Murah Harga HP TREQ Terbaru - Semakin popularnya OS Android yang merupakan sistem operasi terbuka, mengadirkan banyaknya vendor-vendor baru bermunculan, baik lokal maupun vendor luar. Seperti halnya TREQ, perusahaan yang berbasis…
- Harga Tablet Advan Terbaru Harga Tablet Advan Terbaru - Selain Mito, Advan juga merupakan salah satu vendor yang cukup banyak merilis perangkat tablet dengan harga yang murah. Harga-harga tablet dari Advan pun dibanderol dengan…
- Cara Mengatasi Android Yang Tidak Bisa Di Root dengan Mudah Cara Mengatasi Android Yang Tidak Bisa Di Root – Untuk bisa memaksimalkan kinerja smartphone android, terkadang memang dibutuhkan kegiatan rooting hp android. Hanya saja kegiatan ini cukup berbahaya karena bisa…
- Harga Lenovo Vibe P1 Turbo, Hp Android Baterai 5.000 mah Harga Lenovo Vibe P1 Turbo, Hp Android Baterai 5.000 mah - Ingin memiliki ponsel pintar tanpa bolak-balik harus mengecasnya? Tentu saja hal ini akan menjadi kenyataan jika anda membeli brand…
- Harga dan Spesifikasi Tablet IMO X1 Spesifikasi dan harga Tablet Imo X One. Tablet akhir-akhir ini telah menjadi pilihan gadget-gadget dari semua kalangan dan ditambah lagi telah banyak tablet yang dijual dengan harga yang murah meriah.…
- Harga Lenovo K3 Music Lemon, Android Murah Harga Lenovo K3 Music Lemon - Hp Android murah serta berkualitas tinggi sepertinya sudah menjadi Trend bagi perusahaan untuk memasarkan produk supaya laris dipasaran. Seperti hal nya hp Xiaomi Redmi…
- Evercoss / Cross A5B Harga Spesifikasi, Android… Harga dan spesifikasi Hp Evercoss / Cross A5B. Kalau sebelumnya harga hp android di pasaran adalah dikisaran satu jutaan, namun kini sudah banyak ponsel android dengan bermacam fitur harganya sudah…
- Motorola Mobility Resmi Menjadi Lenovo Nama Motorola tentu sudah tidak asing lagi di telinga kita, salah satu perusahaan gadget terbesar yang berasal dari Negara Paman Sam ini memang sudah cukup lama meramaikan pasar Gadget dunia.…