Inilah 5 Aplikasi Terbaik untuk Melacak Hp Android & IOS yang Hilang menurut Gendruk.com – Banyak kasus kehilangan ponsel baik ponsel android atau iOS terjadi karena pengguna lupa dimana mereka menaruh dan menyimpan ponsel mereka. Hal ini disebabkan mereka terbiasa menaruh atau meletakkan handphone mereka di sembarang tempat, namun terkadang kasus Hp hilang bisa juga disebabkan karena pencurian ataupun penjambretan.
Apapun penyebabnya, kehilangan ponsel merupakan hal yang cukup merepotkan. Karena terdapat berbagai macam hal yang bersifat pribadi didalamnya. Berikut ini beberapa aplikasi yang dapat digunakan untuk melacak hp android atau iOS anda yang hilang.
Nah ini dia Aplikasi Terbaik Untuk Mencari Hp Android dan IOS yang Hilang
- Android Device Manager
Android device manager adalah salah satu aplikasi untuk melacak hp hilang pertama yang dikembangkan oleh penyedia layanan tersebut. Di banding dengan os lain kehadiran aplikasi ini boleh di bilang cukup terlambat, namun cukup efektif untuk dipergunakan.
Salah satu kemampuan yang dimiliki oleh aplikasi android ini adalah mengatur perangkat smartphone anda untuk berdering meskipub dalam keadaan silent, mengunci dan mengubah password smartphone anda dari jarak yang jauh.
- GadgetTrak
GadgetTrak dapat anda gunakan untuk perangkat iOS anda, aplikasi ini sendiri sebenarnya merupakan aplikasi berbayar yang pelacakannya dapat menggunakan Wifi Maupun GPS.
Aplikasi ini dilengkapi beragam fitur tambahan, namun sayangnya fitur tersebut dapat anda gunakan setelah anda melakukan payment di dalam aplikasi. Namun aplikasi keren ini dapat menemukan posisi perangkat kita dengan lebih akurat serta dapat menunnjukkan Lokasi riwayat smartphone tersebut.
- Android Lost
Andoid Lost dapat memicu mode Getaran dan Audio alarm, mengunci smartphone anda, dan semua halnya dilakukan melalui jarak jauh. Memiliki tampilan yang sederhana dengan banyak fitur yang tersaji dan mudah untuk digunakan.
Selain itu aplikasi ini memungkinkan anda untuk mengendalikan dan memonitor smartphone anda dari jarak jauh, anda dapat menemukan perangkat smartphone anda Melalui Short message system (Sms) ataupun melalui Web Interface.

- Prey Anti-Theft
Salah satu Perangkat anti maling yang biasa di gunakan pada smartphone Android maupun iOS, menggunakan aplikasi ini anda dapat Melacak dan mencari Smartphone anda melalui Wifi maupun GPS. Anda juga dapat mengambil alih kamera dari jarak jauh baik melalui kamera utama maupun kamera depan.
Meskipun tidak adanya layanan untuk dapat menghapus data dari jarak yang jauh, namun ada banyak fitur lain yang ditawarkan, contohnya adalah memicu suara alarm dengan keras atau memuat dan menampilkan pesan khusus melalui layar smartphone, yang utama anda dapat mendownload aplikasi ini secara gratis.
- Find My iPhone
Salah satu aplikasi terbaik untuk melacak bemacam jenis perangkat Apple seperti iPod, iPad, iPhone dan Mac, caranya adalah dengan menginstall Aplikasi Find My iPhone pada perangkat lain,setelah itu gunakan aplikasi ini untuk menemukan perangkat anda yang hilang pada peta atau Map yang tersedia.
Untuk memudahkan pencariannya, anda bisa mensetting Volume perangkat Mobile anda secara keras. Ditambah lagi dari jarak jauh anda dapat mengunci layar sehingga perangkat anda tidak akan mudah di otak atik oleh orang lain, kemungkinan terakhir jika sangat terpaksa dari jarak jauh anda dapat Menghapus semua data yang anda miliki.
Oke sobat gendruk semua, sampai sini dulu yah ulasan lengkap kita tentang daftar aplikasi terbaik untuk menemukan hp android dan iOS yang hilang. Semoga anda tidak pernah memakai aplikasi ini, karena kalau anda pakai aplikasi tersebut itu tandanya hp anda sedang hilang saat ini, hehehe.

Rekomendasi:
- Tips Memperbaiki MicroSD yang Bermasalah Tips Memperbaiki MicroSD yang Bermasalah - www.Gendruk.com, Memory card pada ponsel memang sangat bermanfaat terutama bagi ponsel pintar atau smartphone yang biasanya membutuhkan ruang penyimpanan yang cukup besar. Dengan adanya…
- Keuntungan dan kerugian rooting tablet android Keuntungan dan kerugian rooting tablet android – Sekarang ini banyak sekali para vendor perangkat telekomunikasi yang menggunakan sistem operasi Android, seperti Samsung, Alcatel, ZTE, Huawei, Smartfren dan masih banyak lagi.…
- Cara Backup Data Android Tanpa Aplikasi Cara Backup data android - Gendruk, Tidak hanya sebagai alat komunikasi, namun Android kerap kali dijadikan sebagai media penyimpanan file atau pun data, sehingga bisa dikatakan sebagai pengganti Flashdisk. Selain…
- Tips Mudah Menghapus Aplikasi Bawaan Android Tips Mudah Menghapus Aplikasi Bawaan Android - Kendala yang sering dirasakan ketika membeli ponsel berbasis Android yang baru adalah dengan banyaknya aplikasi yang diinstal, bahkan kita tidak tahu kegunaan aplikasi tersebut…
- Kesal Dengan Android Yang Sering Restart Sendiri?… Cara Memperbaiki Android yang Sering Restart Sendiri - Gendruk.com, Pada jaman dimana era teknologi semakin pesat ini semakin membuat kita menggantungkan semua kebutuhan menggunakan perangkat media terpintar saat ini, sebut…
- Aplikasi Android Terbaik yang Wajib di Install Aplikasi android terbaik - Android merupakan salah satu OS yang dapat membantu pengguna dalam mempermudah suatu pekerjaan atau pun menyalurkan hobi. Sebutan Smartphone memang cocok dengan OS yang ini, sebab…
- Cara Merubah Android Menjadi Remote TV Merubah Android menjadi remote TV? merupakan bukan hal yang mustahil bagi Ponsel Android. Smartphone ini kaya akan fitur yang terbilang canggih dan lengkap, karena adanya banyak aplikasi yang tersedia dan…
- Download Camera 360 APK Versi Lama dan Terbaru Download Camera 360 APK versi lama dan terbaru - Bagi pengguna smartphone berbasis Android pastinya tidak akan melewatkan aplikasi edit foto yang satu ini, bahkan dapatdibilang jika aplikasi Camera 360…
- Gejala Smartphone Android Yang Sakit Gejala Smartphone Android Yang Sakit - Seiring smartphone android sering digunakan tentu smartphone android tersebut akan mengalami penurunan kinerja. Jika penurunan kinerja ini tidak segera diatasi tentu akan berdampak pada kesehatan…
- Cara Menggunakan Aplikasi Android di PC Pada dasarnya, aplikasi android akan bisa berjalan pada smartphone android saja. Namun dengan beberapa trik, anda akan bisa menjalankan aplikasi android di PC. Dalam menggunakan aplikasi android di PC, kita…
- Cara Mengatasi Android Instal Aplikasi Sendiri Paling Mudah Cara Mengatasi Android Instal Aplikasi Sendiri – Android menjadi salah satu software yang banyak digunakan hingga saat ini. Pada android Anda dapat dengan bebas mengoperasikan berbagai aplikasi yang ada. Bahkan…
- Aplikasi Office Android Gratis dan Terbaik Aplikasi Office Android - Tidak hanya komputer, Smartphone merupakan perangkat yang canggih karena bisa dikatakan sebagai pengganti PC / Laptop. Tak sedikit yang menggunakan Smartphone umtuk melakukan suatu pekerjaan. Dalam…
- Cara Mengganti Font di semua Android Mengganti font android - Pada dasarnya ponsel berbasis Android merupakan open source, yang mana sangat mudah Ï…ntÏ…k memodifikasi tampilan sesuai Ôеnɡаn keinginan. Hal paling mudah dalam merubah tampilan android agar…
- Ini 5 Emulator Android Terbaik untuk PC Kamu 5 Emulator Android Terbaik untuk PC Kamu - Android sudah menjadi primadona lama bagi para pengguna ponsel pintar. Sudah banyak pengembang yang memanfaatkan keahliannya untuk berkarya di kancah sistem operasi…
- Cara Mempercepat MicroSD Android Mempercepat micro SD – Banyak masalah yang terdapat pada android, seperti sering eror, performa lambat, dan bahkan untuk membuka file yang ada pada media penyimpanan micro sd juga sangat lambat.…
- Harga Lenovo A390, Hp Android Dual Sim Murah Lenovo tidak mau kalah dengan vendor-vendor tablet seperti samsung, asus, Lg dan lainnya yang sudah memasarkan banyak tipe produk tablet dan smartphone mereka. Lenovo yang sebelumnya lebih banyak fokus pada…
- Cara mempercepat Kinerja Smartphone Android Cara mempercepat kinerja Android - Ponsel android kini sudah menjadi ponsel sejuta umat. Tampilan yang menarik dan dukungan ribuan aplikasi dan game menjadikan ponsel OS open source ini digemari banyak…
- Cara Mempercepat Booting Android Mempercepat boot android - Pernahkah mendengar kata booting dan apa maksud booting? dalam bahasa mudahnya, booting merupakan proses awal saat menyalakan komputer sampai prosesor mengambil program atau data untuk dijalankan.…
- Cara Mengatasi Android Hang Saat Main Game Cara Mengatasi Android Hang Saat Main Game – Android saat ini bukan hanya digunakan untuk berkomunikasi saja. Terkadang pun android maupun gadget digunakan untuk menghibur atau mengisi waktu senggang dengan…
- Cara Root Hp Android dengan Mudah dan Aman Cara root Hp android sebenarnya cukup mudah, karena sudah banyak aplikasi yang bisa membantu dalam ngeroot android. Tapi hal tersebut tidak berlaku untuk pemula yang baru menggunakan android, pastinya mereka…
- 5 Aplikasi Musik Player Android Terbaik 5 Aplikasi Musik Player Android Terbaik -Â Mendengarkan musik adalah hal yang biasanya sangat sering dilakukan pada sebuah pengunaan handphone maupun komputer. Aktivitas mendengarkan musik tidak terlepas dari sebuah aplikasi pemutar…
- Aplikasi Facebook Terbaru untuk Ponsel Selain aplikasi line, BBM dan whatsapp, aplikasi yang tidak kalah menarik dan di buru penggemar chatting adalah aplikasi facebook. Facebook sendiri telah menghipnotis jutaan penggemar diseluruh dunia untuk selalu menggunakan…
- 3 Aplikasi Video Call Terbaik Android Aplikasi Video Call Terbaik Android 2018 - Di era yang serba 4G ini, rupanya kegiatan video call semakin marak dilakukan oleh semua orang. Terlebih banyak para developer yang menyediakan berbagai…
- Aplikasi Google Translate Android Terbaik Aplikasi Google Translate - Kegiatan translate atau menerjamahkan bahasa sering kita lakukan, karena banyaknya bahasa asing yang tidak dimengerti. Bahasa asing mudah kita temukan jika sedang berselancar didunia maya, sehingga…
- Aplikasi Android Penyebab Baterai Boros Baterai Android Boros - Tidak dipungkiri lagi jika Android merupakan sistem operasi yang digunakan pada Smartphone. Perangkat ponsel dengan OS android tersebut layak diacungi jempol, selain fitur yang disematkan dan…
- Cara Mudah Root Android GingerBread Untuk kesempatan kali ini kami akan menyampaikan beberapa cara mudah root Android GingerBread pada smartphone Android yang anda miliki. Cara mudah untuk melakukan root Android GingerBread ini menggunakan aplikasi yang…
- Cara Mengambil Screenshot di Android Mengambil Screenshot Android - Jika sebelumnya telah membahas cara mengambil Screenshot di komputer, kini akan mengulas cara membuat screenshot android. Dalam berinternetan, screenshot sering digunakan untuk menunjukkan suatu gambar pada…
- Cara Menambah RAM Android Menambah RAM Android - Pastinya sudah mengetahui fungsi dari RAM, baik Ponsel maupun Komputer juga menggunakan hardware tersebut. RAM sangat penting dalam mendukung kinerja suatu perangkat, sebab jika RAM kecil…
- Membuka Lock pattern Android yang diblokir Lock pattern atau Pola layar pada ponsel Android merupakan pilihan yang tepat untuk mengamankan ponsel dari tangan jahil. Jika mempunyai teman jahil yang dengan paksa membuka dengan melakukan kombinasi dan…
- Cara Install File APK di Android Cara install file Apk android atau aplikasi APK tentunya berbeda dengan file yang diinstall langsung dari google playstore. Karena saat intsall APK harus membutuhkan setingan lagi agar file tersebut dapat…