Siapa sih pasangan zodiak sagitarius yang paling cocok dan ideal? Sebelum membahas tentang hal ini sebaiknya anda kenali terlebih dahulu sifat dan karakter orang dengan zodiac ini. Selain optimisme dan minatnya yang tinggi dalam meraih ambisinya, namun orang Sagitarius sangat bijaksana dan sangat cinta terhadap keluarganya.
Orang yang lahir antara tanggal 21 November hingga 20 Desember ini juga termausk orang yang setia pada pasangannya dan mencintai anak-anak dan keluarganya. Hanya saja, orang Sagitarius tidak suka diatur atau bahkan dikekang. Karena itulah orang dengan zodiac ini tidak akan pernah cocok dengan orang dengan zodiak yang pencemburu, sensitive, dan paranoid.
Pasangan Zodiak Sagitarius Cewek yang Paling Cocok
Bagi wanita berzodiak Sagitarius umumnya lebih bersifat terbuka dan tidak terlalu emosional menyangkut hubungan cintanya. Bahkan jika pasangannya pergi meninggalkannya, wanita Sagitarius umumnya tidak akan ternggelam dalam kesedihan yang berlama-lama. Hal ini karena wanita dengan zodiac ini cukup rasional untuk terikat secara berlebihan dengan pasangan dan bisa berpikir dengan jernih bahwa akan ada banyak laki-laki lain yang akan mendatanginya. Baca juga ramalan zodiak minggu ini lengkap.
Wanita Sagitarius juga menyukai kebebasan dan tidak senang dikekang di dalam rumah. Wanita dengan zodiac ini juga rawan berselingkuh ataupun bercerai karena karakternya yang menyukai tantangan baru. Karena itulah tidak mudah menemukan pasangan yang tepat untuk wanita dengan sifat ini.
Dengan melihat karakter dan sifat di atas, maka pasangan zodiak sagitarius yang tepat adalah laki-laki dengan zodiak Aries ataupun Pisces. Lihat ramalan jodoh zodiak Aries.

Laki-laki Pisces termasuk orang yang tidak mudah menyerah dan mudah bergaul. Orang yang lahir antara tanggal 19 Febuari sampai 20 Maret ini lebih mengutamakan cinta universal dan tidak gampang larut dalam kesedihan. Orang Pisces juga termasuk kreatif dan fleksibel seperti halnya orang Sagitarius. Pria Pisces juga tidak suka dikekang dan menyukai hal-hal baru, sesuatu yang juga ada pada wanita Sagitarius. Karena itu kedua zodiac ini termasuk yang cukup ideal dalam cinta dan perjodohan.
Begitu juga dengan laki-laki yang terlahir dengan Zodiak Aries juga senang bereksplorasi dan melakukan perjalanan ke tempat yang baru. Pria Aries juga sennag berteman dan ngobrol, sesuatu yang sangat disukai wanita Sagitarius.
Pasangan Zodiak Sagitarius Pria yang Paling Ideal
Bagi laki-laki dengan zodiac Sagitarius masalah cinta bukanlah sesuatu yang utama. Bisa saja saat lajang pria Sagitarius hanya memiliki seorang pacar. Namun setelah menikah, tak jarang orang zodiac ini masih senang melihat “hijaunya rumput tetangga” alias masih suka lirik kiri dan kanan. Terlebih jika ada kenalan wanita yang memiliki banyak kelebihan dibandingkan istrinya. Karena itulah pria Sagitarius kerap terjebak pada affair dengan wanita lain.
Pria Sagitarius agak kurang setia dengan pasangannya sehingga juga rawan dengan perceraian. Dalam perkawinan, laki-laki berzodiak ini juga tidak senang mengekang istrinya untuk berdiam diri di rumah seperti halnya dia yang menyukai kebebasan. Karena itu bukan perkara mudah menemukan jodoh atau pasangan zodiak Sagitarius.
Nah lantas siapa jodoh yang cocok untuk laki-laki Sagitarius? Yah, siapa lagi kalau bukan wanita dengan zodiac Libra atau Taurus. Baca juga ramalan cinta sejati.
Wanita Libra umumnya bersifat terbuka, menyukai keseimbangan dan kesetaraan. Sifat orang dengan lambang timbangan atau neraca ini akan mampu mengimbangi pria Sagitarius yang terbuka dan menyukai hal-hal baru.
Sedangkan wanita berzodiak Taurus juga menyukai jalan-jalan, praktis, dan senang melakukan eksplorasi hal-hal baru. Orang Taurus juga relative tenang dan mudah beradaptasi dengan berbagai lingkungan baru. Sifat dan karakter semacam ini sangat cocok sebagai pasangan zodiak Sagitarius.

Rekomendasi:
- Kecocokan Pasangan Cinta Zodiak Leo dan Aries Kecocokan Pasangan Cinta Zodiak Leo dan Aries - https://www.gendruk.com, Aries dan Leo adalah pasangan yang mantap, Buat anda pria/wanita zodiak leo dan juga zodiak aries, anda perlu berhenti sejenak dan…
- Wanita Dengan 4 Zodiak ini Sangat Cocok Untuk Menjadi Bos Wanita memiliki hasrat yang tidak jauh berbeda dengan kaum pria dalam hal keinginan untuk menjadi bos. Telah banyak pemimpin-pemimpin top dunia berjenis kelamin wanita. Banyak dari para wanita yang berkesempatan…
- Mengetahui Ramalan Jodoh Zodiak Aries Apakah anda ingin mengetahui ramalan jodoh Zodiak Aries? Zodiak merupakan salah satu hal yang senantiasa diakui oleh remaja sebagai salah satu yang paling berpengaruh. Ketertarikan remaja akan sebuah ramalan zodiak…
- Sifat dan Karakter Zodiak Libra yang Paling Menonjol Dibandingkan zodiac lain, karakter zodiak Libra termasuk yang relatif stabil. Apalagi orang yang terlahir antara tanggal 21 September – 22 Oktober ini memiliki lambang timbangan atau neraca. Dari symbol ini…
- Watak, Sifat, Karakter dan Peruntungan Orang Berdasar Nama Watak, Sifat, Karakter dan Peruntungan Orang Berdasar Nama - Jodoh Zodiak, Nama seseorang diyakini dapat digunakan untuk meramal karakter, sifat, watak dan peruntungan. Bagian nama yang diambil biasanya huruf awal.…
- Tipe Wanita Idaman Pria Scorpio Tipe Wanita Idaman Pria Scorpio - Jodoh Zodiak, Sejatinya, kita dapat mengetahui karakter yang ada dalam diri seseorang hanya melalui zodiak yang menaunginya. Meskipun tidak seratus persen akurat, tetap bisa…
- Kompatibilitas Kecocokan Scorpio dan Sagitarius yang… Kompatibilitas kecocokan zodiak scorpio dan sagitarius Hubungan yang terjalin antar zodiak yang berbeda tidak selamanya akan berbuah kebahagiaan ataupun selalu mengalami kegagalan. Segala sesuatu pasti memiliki kekurangan serta kelebihan masing-masing,…
- Inilah Ramalan Cinta Hari Ini Menurut Zodiak yang… Inilah Ramalan Cinta Hari Ini Menurut Zodiak yang Perlu Anda Ketahui - Setiap orang termasuk Anda pasti suka membaca ataupun mencari informasi tentang ramalan zodiak. Biasanya banyak yang penasaran terhadap…
- Nama-Nama Zodiak dan Artinya juga Sifatnya yang… Nama-Nama Zodiak dan Artinya juga Sifatnya yang Wajib Kamu Tahu - Jodoh Zodiak, Tahukah anda jika nama nama bintang zodiak dan artinya juga sifat zodiak itu bisa mencerminkan diri kita…
- Cara Mudah Membaca Karakter Wanita Lewat Zodiak Capricorn Bagaimana sih karakter wanita lewat zodiak Capricorn? Wanita terkenal sebagai makhluk paling sulit dipahami, sehingga beberapa kaum lelaki biasanya menggunakan zodiac sebagai acuan untuk mengetahui karakter seorang wanita. Setiap zodiac…
- Ramalan Jodoh Berdasarkan Kecocokan Zodiak dari… Saat ini banyak orang yang mencari tentang ramalan jodoh berdasarkan kecocokan zodiak. Mereka beranggapan bahwa apabila terdapat kecocokan atau kesesuaian dari masing-masing zodiak, maka diharapkan dapat membuat perkawinan mereka akan…
- Orang Dari 4 Zodiak Ini Katanya Punya Sifat Sombong,… Orang Dari 4 Zodiak Ini Katanya Punya Sifat Sombong, Apa Iya? - Setiap manusia yang terlahir ke dunia ini sudah 'dilengkapi' dua sifat yang saling bertolak belakang, yaitu sifat baik…
- Ramalan Bintang Zodiak Minggu Ini Lengkap Ramalan zodiak mingguan bulan Juli 2024 ini untuk bintang capricorn, aquarius, pisces, aries,taurus, gemini,cancer, leo, virgo,libra, scorpio n sagitarius. Ramalan bintang zodiak minggu ini akan terlihat dengan jelas perjalan Kamu selama…
- Kompatibilitas Kecocokan Zodiak Leo dengan Sagitarius Ramalan kompatibilitas kecocokan zodiak leo dengan sagitarius menjadi satu hal yang dipercaya dapat dijadikan patokan kecocokan pasangan dalam menjalin suatu hubungan. Seperti yang diketahui, terdapat 12 rasi bintang atau zodiak yang memiliki…
- Orang Dibalik 3 Zodiak Ini Jarang Menyimpan Dendam… Manusia tercipta dengan berbagai keragaman yang dimilikinya, baik dari segi fisik maupun dalam hal watak dan karakter. Tiap orang punya ciri khas masing-masing yang sekaligus membedakannya dengan yang lain. Dalam…
- Ketahui Lebih Dalam Sifat, Karakter, Kepribadian Scorpio Dengan mengetahui kepribadian, sifat, karakter pria dan wanita scorpio dalam percintaan, di harapkan kita bisa mengenal mereka dengan baik. Ada beberapa hal yang menjadi poin penting di sana. Karena orang…
- Urutan Zodiak Pekerja Keras dari yang Teratas dan Terbawah Urutan Zodiak Pekerja Keras dari yang Teratas dan Terbawah - Kerja keras bukanlah sesuatu yang dapat Anda mimpikan saja, tidak ada jalan pintas untuk itu dan orang harus memahami bahwa…
- Arti Zodiak Scorpio Juga Karakter dan Sifat Bintang Scorpio Arti Zodiak Scorpio - gendruk.com, Berdasarkan zodiak yang dimiliki oleh seseorang, kita bisa memprediksi watak yang ada pada diri mereka. Ada 12 zodiak ynag dikenal luas, salah satunya adalah Scorpio.…
- Ramalan Jodoh dan Pasangan Zodiak Scorpio Ramalan Jodoh dan Pasangan Zodiak Scorpio - Di awal Tahun 2024 ini tentu semua orang mempunyai resolusi dan harapan baru dalam urusan karir, keuangan, kesehatan, sampai hubungan percintaan. Siapa yang…
- Karakter Zodiak Aquarius yang Tenang Tapi Cerdas Bagaimana sih karakter zodiak Aquarius? Seseorang dengan zodiak Aquarius yang lahir dalam kurun waktu 21 Januari hingga 19 Februari umumnya dikenal sangat tenang, objektif (tidak memihak pada orang tertentu), pintar,…
- Harap Maklum Ya, Orang Dengan 3 Zodiak Ini… Dalam berinteraksi dengan orang lain dalam kehidupan sehari-hari, kita seharusnya selalu bersikap sopan dan juga ramah agar orang lain menyukai kita. Kalau banyak orang lain yang senang dengan kepribadian yang…
- Pemilik 3 Zodiak Ini Sebenarnya Tidak Pelit, Tapi… 3 Zodiak Yang Tidak Pelit Alias Hemat - "Sedikit demi sedikit, lama-lama menjadi bukit", sebuah pepatah lama yang sudah terbukti ada benarnya. Kalau kamu menginginkan sebuah handphone yang bagus misalnya,…
- Karakter Zodiak Cancer yang Setia Tapi Sensitif Seseorang dengan karakter zodiak Cancer selalu mempunyai suasana hati yang sulit ditebak, sangat sentimental, tergolong setia, perhatian, sulit untuk memberi maaf dan punya ingatan sangat kuat dibanding zodiak lainnya. Nomor…
- Sifat, Karakter, Macam Pria dan Wanita Pisces Sifat dan karakter pria dan wanita ber zodiak Pisces ini merupakan zodiak ke-12 yang punya lambang ikan. Dalam ramalan bintang, mereka yang mempunyai zodiak Pisces ini ialah yang terlahir pada…
- Kenali Cintamu dari Nama-Nama Zodiak dan Jodohnya Mengenal nama-nama zodiak dan jodohnya berguna untuk memelihara cinta agar awet dan langgeng. Tak sedikit pasangan atau perkawinan yang berakhir di tengah jalan karena merasa tidak cocok dan sering cekcok.…
- Bintang Zodiak Hari Ini Sagitarius Juli 2024 Ramalan Cinta Ramalan bintang zodiak sagitarius hari ini Juli 2024 tgl 1,2,3,4,5,6,7,8,9 tentang jodoh, cinta, karir dan keuangan. Sagitarius nampaknya harus mulai memikirkan diri sendiri karena akhir-akhir ini sering membahagiakan orang lain. Bintang Zodiak Sagitarius…
- Rahasia Mencuri Perhatian Karakter Wanita Lewat Zodiak Leo Rahasia Mencuri Perhatian Karakter Wanita Lewat Zodiak Leo - Bagi anda lelaki yang sedang menyukai ataupun jatuh hati kepada wanita pasti akan melakukan berbagai macam cara untuk menaklukan dan mencuri perhatian…
- Mengenal Karakter Zodiak Sagitarius Sang Cendekia Tahukah anda apa karakter Zodiak Sagitarius yang paling menonjol? Mengenali sifat, karakter dan kepribadian diri sendiri adalah hal terpenting dalam hidup. Pengenalan yang baik tentang diri sendiri akan berguna untuk…
- Kompatibilitas Kecocokan Zodiak Libra dan Libra,… Kompatibilitas kecocokan sesama zodiak libra tentunya menjadi suatu hal yang sangat menyenangkan karena Anda telah memahami sifatnya berdasarkan karakter Anda sendiri. Ini seperti berkaca karena sebagian besar karakter yang dimiliki…
- Mau PDKT Dengan Cewek Sagitarius? Ini 5 Fakta… 5 Fakta Tentang Cewek Sagitarius Yang Wajib Kamu Tahu by JodohZodiak - Sagitarius memiliki watak yang ingin selalu bebas serta hobi berpetualang. Diperlukan trik-trik terntentu agar bisa mengerti sama doi.…